Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Danramil Ubud Dampingi Anak Purna Paskibraka Latih PBB dan Protokol Upacara Resmi

Danramil Ubud Dampingi Anak Purna Paskibraka Latih PBB dan Protokol Upacara Resmi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Gianyar – Senin (27/10/2025) Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan keterampilan anggota Paskibra, Danramil 1616-02/Ubud melaksanakan kegiatan pelatihan Napak Tilas Serah Terima Pataka, Panji-panji, dan Surat Sakti I Gusti Ngurah Rai kepada anak-anak Purna Paskibraka Kabupaten Gianyar tahun 2025, bertempat di Alun-alun Gianyar, Lingkungan Abianbase, Kelurahan Abianbase, Kecamatan Gianyar.

Sebanyak 30 orang anak-anak Purna Paskibraka mengikuti latihan dengan materi yang meliputi gerakan dasar baris-berbaris (PBB) dan latihan gerakan saat melaksanakan tugas Upacara resmi. Selain itu, mereka juga diperkenalkan dengan materi PBB terbaru sesuai ST Panglima TNI Nomor: ST/694/2025 tentang Peraturan Baris Berbaris TNI (PBB).

Dalam kesempatan tersebut, Danramil 1616-02/Ubud juga menjelaskan secara langsung mekanisme pelaksanaan Serah Terima Pataka, Panji-panji, dan Surat Sakti I Gusti Ngurah Rai, yang kemudian dipraktikkan secara langsung oleh anggota Purna Paskibraka.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin, kedisiplinan baris-berbaris, serta pemahaman protokol upacara resmi bagi generasi muda Purna Paskibraka, sehingga mereka dapat menjalankan tugasnya dengan baik ketika dipercaya sebagai pasukan pengibar bendera maupun pada kegiatan resmi lainnya.

Pelaksanaan latihan berlangsung dengan tertib, penuh semangat, dan antusiasme tinggi dari peserta, menunjukkan komitmen TNI melalui Danramil 1616-02/Ubud dalam membina generasi muda berdisiplin dan berprestasi di Kabupaten Gianyar.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan PLN, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Monitoring Komsos di Nangapanda

    Sinergi TNI dan PLN, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Monitoring Komsos di Nangapanda

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring di kantor PLN Cabang Nangapanda, Rabu pagi (30/7/2025) pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Kopda Saleh melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus berdiskusi dengan Kepala PLN Nangapanda dan tujuh stafnya mengenai kondisi keamanan lingkungan sekitar serta membahas peran TNI dalam menjaga stabilitas […]

  • Koramil Alas Aktif Berkontribusi dalam Kegiatan Sosial Donor Darah HUT TNI ke-80

    Koramil Alas Aktif Berkontribusi dalam Kegiatan Sosial Donor Darah HUT TNI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Tahun 2025, Koramil 1607-04/Alas Kodim 1607/Sumbawa menggelar kegiatan donor darah yang berlangsung di Aula Kantor Camat Alas, Sabtu (27/9/2025) pagi. Kegiatan sosial ini diikuti oleh anggota TNI, Polri, unsur Forkopimcam, instansi terkait, organisasi masyarakat, pelajar, serta masyarakat umum. Kegiatan donor […]

  • Pos Motamasin Dukung Pertumbuhan Anak, Bagikan Bubur Kacang Kepada Anan Eekolah SDI Lalebun

    Pos Motamasin Dukung Pertumbuhan Anak, Bagikan Bubur Kacang Kepada Anan Eekolah SDI Lalebun

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Malaka – Pos Motamasin bagikan bubur kacang hijau kepada siswa SDI Lalebun, Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Sabtu (23/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial Satgas Pamtas RI-RDTL Yonif 741/GN bertujuan untuk meningkatkan gizi dan pertumbuhan anak-anak sejak usia dini. Bubur kacang hijau yang dibagikan merupakan makanan sederhana yang kaya […]

  • Babinsa Pastikan Penerimaan Material KDKMP di Fatelilo Berjalan Lancar

    Babinsa Pastikan Penerimaan Material KDKMP di Fatelilo Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Sertu Jasinto Meco melaksanakan kegiatan pemantauan penerimaan material pembangunan KDKMP di Desa Fatelilo pada Selasa, 13 Januari 2026, sekitar pukul 13.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam melakukan monitoring wilayah binaan serta memastikan kelancaran setiap tahapan pembangunan yang sedang berlangsung. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memantau langsung proses penerimaan […]

  • Pelajar SMKN 1 Gerung Dibekali Nilai Kepemimpinan dan Cinta Tanah Air

    Pelajar SMKN 1 Gerung Dibekali Nilai Kepemimpinan dan Cinta Tanah Air

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Semangat kebangsaan menggema di halaman SMK Negeri 1 Gerung, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat. Dua prajurit/personel Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-04/Gerung, Serka Wirahman dan Serda Imron, hadir memberikan pembekalan Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara kepada para siswa anggota OSIS, Sabtu malam (18/10/2025). Dalam suasana hangat dan penuh semangat, Serka Wirahman mengajak […]

  • Hari Raya Galungan Kapolsek Mengwi Lakukan Pemantauan di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

    Hari Raya Galungan Kapolsek Mengwi Lakukan Pemantauan di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif pada perayaan Hari Raya Galungan, Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., turun langsung melakukan pemantauan aktivitas masyarakat dan wisatawan di Obyek Wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu (19/11/2025). Kegiatan pemantauan dilakukan untuk memastikan kelancaran arus kunjungan, keamanan area pura, serta memberikan rasa […]

expand_less