Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Di Banjar Dinas Batu Ampin Desa Jungutan Kecamatan Bebandem

Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Di Banjar Dinas Batu Ampin Desa Jungutan Kecamatan Bebandem

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Pada hari Minggu, 26 Oktober 2025 pukul 08.00 wita telah berlangsung giat Minggu Kasih  Kapolsek Bebandem AKP I GEDE MURDANA SH. bertempat di Banjar Dinas Batuampin Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem.

Hadir Dalam Giat

– Kapolsek Bebandem AKP I GEDE MURDANA. SH.

– Bhabinkamtibmas Desa Jungutan Aiptu I Ketut Wartama.

– Ps.Kanit Provost Polsek Bebandem.

– Kepala Dusun Batu ampin I Kadek Yuda.

Penyampaian Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana SH, bahwa kehadirannya dalam rangka melaksanakan kegiatan  program Minggu Kasih yakni memberikan Bantuan Kepada Warga, sebagai bentuk kepedulian Polri.

Adapun Warga yang menerima bantuan berupa Sembako beras atas nama Ni Luh Ani dan Ni Nyoman Sumiarti, dalam kesempatan tersebut, dirinya mengucapkan Terimakasih atas paket sembako yang diberikan, penyampaian Kepala dusun batuampin mengapresiasi kepada Bapak Kapolsek Bebandem yang sudah memberikan bantuan beras kepada warganya diharapkan program ini dapat berlanjut kedepan untuk membantu warga yang kurang mampu.

Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana SH. Menanggapi hal tersebut menyampaikan akan menindaklanjuti permintaan tersebut, dan akan membantu warga khususnya bagi warga yang kurang mampu dan akan berkerjasama dengan yayasan Sosial lainnya.

Kegiatan Minggu Kasih berjalan dengan aman dan lancar,

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam

    Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Suaedin, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah binaan Koramil pada Kamis (16/10/2025) pukul 21.25 WITA. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman serta memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketentraman dan keamanan lingkungan dalam […]

  • Sinergi Babinsa dan Petani Wujudkan Hasil Panen Maksimal di Masbagik Utara Baru

    Sinergi Babinsa dan Petani Wujudkan Hasil Panen Maksimal di Masbagik Utara Baru

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Desa Masbagik Utara Baru, Serka Saripudin dari Koramil 1615-05/Masbagik, melaksanakan pendampingan kegiatan pertanian kepada warga binaan di Dusun Montong Dao, Desa Masbagik Utara Baru, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur, Selasa (15/07/2025). Kegiatan pendampingan tersebut dilakukan di lahan milik Inaq Rehanun, anggota Kelompok Tani Serba […]

  • Memperkokoh hubungan, Danbrigif 21/Komodo Undang Forkopimda Kabupaten Belu di mako Yonif 744/SYB.

    Memperkokoh hubungan, Danbrigif 21/Komodo Undang Forkopimda Kabupaten Belu di mako Yonif 744/SYB.

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Atambua – Dalam rangka mempererat silaturahmi dan memperkuat koordinasi antara pemerintah daerah dan aparat keamanan, Danbrigif 21/Komodo Letkol Inf Agus Aryanto menggelar kegiatan coffee morning bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Belu, Senin (4/8/2025). Acara yang berlangsung di ruang transit Yonif 744/SYB ini dihadiri sejumlah pejabat penting, mulai dari Bupati Belu, Ketua DPRD, unsur […]

  • Satgas Pos Delomil Bersama Polsubsektor Berikan Pemahaman Keamanan Bersama Menjaga Perbatasan Melalui Sosialisasi Kepada Masyarakat Binaan

    Satgas Pos Delomil Bersama Polsubsektor Berikan Pemahaman Keamanan Bersama Menjaga Perbatasan Melalui Sosialisasi Kepada Masyarakat Binaan

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Belu – Pos Delomil laksanakan sosialisasi keamanan di wilayah perbatasan kepada warga binaan bersama Polsubsektor Builalu di Desa Delomil, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu. Jumat (29/08/2025). Soasialisasi ini bertujuan untuk memperkuat sinergi antara Satgas, Aparat setempat dan masyarakat dengan memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan lingkungan sekitar khususnya di perbatasan negara serta tidak sungkan […]

  • Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Bersama Petani Gelar LTT di Subak Munggu Desa Bunutin

    Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Bersama Petani Gelar LTT di Subak Munggu Desa Bunutin

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan produksi dan ketahanan pangan, Babinsa Desa Bunutin, Koramil 1626-01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serda Komang Yetrawan, melaksanakan pendampingan kegiatan Luas Tambah Tanam (LTT) berupa penanaman padi di lahan milik warga atas nama Ngakan Ketut Suarja dengan luas sekitar 20 are bertempat di Subak Munggu, Banjar/Desa Bunutin, Kecamatan […]

  • Momentum HKN, Bupati Sanjaya Resmikan P3K Tahap II dan Apresiasi ASN Berprestasi

    Momentum HKN, Bupati Sanjaya Resmikan P3K Tahap II dan Apresiasi ASN Berprestasi

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Pemerintah Kabupaten Tabanan menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Kesadaran Nasional (HKN) bulan November 2025 yang dirangkaikan dengan Pelantikan/Penyerahan SK P3K Tahap II Tahun Anggaran 2024, Penyerahan Penghargaan The Best ASN 2025, serta Penyerahan Penghargaan Purna Tugas PNS TMT 1 November 2025. Upacara yang berlangsung di Halaman Kantor Bupati Tabanan, dipimpin Bupati Tabanan, Dr. […]

expand_less