Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di malam hari, apalagi tengah turunnya hujan, rawan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

 

Melihat hal tersebut, Personil piket fungsi Spkt Polsek Bebandem bersama Pawas Kanit Binmas Polsek Bebandem AIPTU I Ketut Surawan, tetap melakukan patroli secara massif di titik-titik rawan gangguan Kamtibmas, Sabtu (25/10/2025) malam.

 

Adapun sasaran atau titik rawan yang dilakukan Patroli diantaranya ke Perbank an perbatasan Jalur Veteran, kemudian lanjut ke depan Spbu, terus lanjut ke pertokoan dan pemukiman warga.

 

Setelah hal tersebut dilaksanakan dan situasi Kamtibmas dalam route patroli terpantau aman, kemudian selanjutnya kembali ke Mapolsek Bebandem guna mengantisipasi perkembangan Kamtibmas lebih lanjut.

 

“Giat patroli ini di laksanakan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan memberikan rasa aman di tengah masyarakat pada malam hari.” Ka Spkt

 

Hal senada juga di ungkapkan Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana,SH., MH. Kapolsek menambahkan bahwa kegiatan patroli blue light juga untuk mencegah terjadinya aksi kriminal utamanya kejahatan jalanan, meski dalam situasi hujan sekalipun.

“Situasi dan kondisi apapun, Polri selalu hadir untuk keamanan dan kenyamanan masyarakat”, ungkapnya.

Polsek Bebandem

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Dompu Ajak Warga Jaga Kamtibmas Saat Persiapan Pengolahan Sawah

    Babinsa Dompu Ajak Warga Jaga Kamtibmas Saat Persiapan Pengolahan Sawah

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu,NTB 3 Desember 2025 — Babinsa Kelurahan Kandai Dua, Serka Agus Salim, dari Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan di So Cumpa, Lingkungan Kandai Dua Timur. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya teritorial TNI dalam mempererat hubungan humanis dengan masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa tidak hanya berdialog dengan warga, tetapi juga […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Mambang Jadi Sahabat Anak TK, Tanamkan Disiplin dan Cinta Tanah Air Sejak Dini

    Bhabinkamtibmas Desa Mambang Jadi Sahabat Anak TK, Tanamkan Disiplin dan Cinta Tanah Air Sejak Dini

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg Timur. Dalam upaya membangun kedekatan dengan masyarakat sejak usia dini, Bhabinkamtibmas Desa Mambang, Aiptu I Gede Putu Sukarta, melaksanakan kegiatan sambang ke TK Pelita Sari Desa Mambang, Kecamatan Selemadeg Timur, Senin pagi (20/10/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk memperkenalkan sosok Polisi Sahabat Anak sekaligus memberikan motivasi belajar, menanamkan nilai kedisiplinan, serta […]

  • Babinsa SDN 5 Kawan Pastikan Kelancaran Penyerahan Perdana Program Makan Bergizi Gratis

    Babinsa SDN 5 Kawan Pastikan Kelancaran Penyerahan Perdana Program Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam upaya mendukung peningkatan gizi anak-anak sekolah dan percepatan penurunan angka stunting, Babinsa Kelurahan Kawan, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Sertu Wayan Budiarta, bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kawan melaksanakan pendampingan sekaligus pemantauan kegiatan Simbolis Penyerahan Perdana Paket Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di SD Negeri 5 Kawan, Jln. Brigjen Ngurah Rai, Bangli, Selasa (19/8/2025). […]

  • Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Betesda Lalanglinggah

    Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Betesda Lalanglinggah

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata Minggu 26 Oktober 2025 mulai pukul 08.00 s/d 10.00 wita piket fungsi Polsek Selbar dipimpin Pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H atensi giat ibadah Minggu Umat Kristen Protestan di Gereja Batesda Desa Lalanglinggah Kecamatan Selemadeg barat. Giat ibadah dipimpin oleh Pendeta Putu Petrus Marantika Waspada, Adapun tema dalam giat […]

  • ‎Peltu Lispongoh Ajak Siswa SMA Negeri 1 Rhee Tanamkan Jiwa Nasionalisme dan Disiplin

    ‎Peltu Lispongoh Ajak Siswa SMA Negeri 1 Rhee Tanamkan Jiwa Nasionalisme dan Disiplin

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Batituud Koramil 1607-09/Utan Rhee, Peltu Lispongoh, hadir sebagai narasumber pada kegiatan Latihan Kepemimpinan Dasar Siswa (LKDS) Tahun 2025 yang diselenggarakan di SMA Negeri 1 Rhee, Kecamatan Rhee, pada Selasa (16/09/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini dibuka oleh Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Rhee, kemudian dilanjutkan dengan penyampaian materi […]

  • Serda Edy Saputra Ajak Warga Desa Sie Jaga Keamanan dan Lapor Segera Permasalahan

    Serda Edy Saputra Ajak Warga Desa Sie Jaga Keamanan dan Lapor Segera Permasalahan

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Bima _ Pada Selasa, 07 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan patroli siskamling dan ronda malam guna memperkuat keamanan lingkungan di wilayah binaan. Serka Arya Toni Haris dari Desa P Wane, Kecamatan Parado, mengunjungi sejumlah pos ronda untuk mengingatkan para penjaga agar selalu waspada dan mempererat sinergi antara TNI dan masyarakat dalam menjaga […]

expand_less