Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bupati Sanjaya Tegaskan Komitmen Tabanan Wujudkan Lingkungan Bersih dan Lestari

Bupati Sanjaya Tegaskan Komitmen Tabanan Wujudkan Lingkungan Bersih dan Lestari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

Tabanan PR – Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M. memimpin langsung kegiatan Gotong Royong Semesta Berencana Penanaman Pohon dan Bersih-bersih Sungai di area Pura Luhur Pekendungan, Beraban, Kediri, Minggu (26/10), dalam rangka memperingati Rahina Suci Tumpek Wariga.

Kegiatan yang diikuti ribuan peserta dari TNI, Polri, ASN, komunitas Sungai Watch, hingga pelajar ini menjadi simbol nyata kepedulian terhadap alam dan pelestarian lingkungan sesuai ajaran Tri Hita Karana.

Dalam arahannya, Bupati Sanjaya menegaskan bahwa menanam pohon bukan sekadar seremonial, tetapi bentuk tanggung jawab bersama menjaga bumi Tabanan agar tetap hijau, bersih, dan berkelanjutan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bersama Aparat Desa Tetapkan RKPDES dan APBDES Keligejo TA 2025

    Babinsa Bersama Aparat Desa Tetapkan RKPDES dan APBDES Keligejo TA 2025

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Desa Keligejo, Sertu Carles Haban, pada Rabu (17/9/2025) pukul 10.00 Wita hingga selesai, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Aula Kantor Desa Keligejo, Kecamatan Aimere. Kegiatan Musdes ini dihadiri oleh perwakilan masyarakat dari setiap RT yang menjadi pemanfaat langsung […]

  • Bersama Ketua Persit, Dandim 1617/Jembrana Kunjungi Sejumlah Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi

    Bersama Ketua Persit, Dandim 1617/Jembrana Kunjungi Sejumlah Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Jembrana, 12 Desember 2025 – Komandan Kodim (Dandim) 1617/Jembrana, Letkol Inf S.Y. Gafur Thalib, didampingi oleh Ibu Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XXXVI/Jembrana, Ny. Vira Ghafur, melaksanakan rangkaian kunjungan kerja terpadu untuk meninjau sejumlah Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau yang dikenal sebagai Dapur Sehat di wilayah Jembrana. Kunjungan kerja ini merupakan upaya Kodim […]

  • Polsek Kuta Utara Patroli Berikan Edukasi Kamtibmas Kepada Pengemudi Ojol

    Polsek Kuta Utara Patroli Berikan Edukasi Kamtibmas Kepada Pengemudi Ojol

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Guna menjaga terpeliharanya situasi di daerah hukum Polsek Kuta Utara agar tetap aman dan kondusif Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Kanit Samapta Iptu I Gede Wirata selaku Pawas melaksanakan patroli malam di jalan Batu Bolong , Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Minggu (10/8/2025 ) pukul 23.00 Wita […]

  • Satgas Yonif 743/PSY Hadiri Syukuran HUT ke-29 Kabupaten Puncak Jaya, Wujudkan Sinergi dan Harapan untuk Tanah Papua

    Satgas Yonif 743/PSY Hadiri Syukuran HUT ke-29 Kabupaten Puncak Jaya, Wujudkan Sinergi dan Harapan untuk Tanah Papua

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Dalam suasana penuh semangat dan kebersamaan, Satgas Yonif 743/PSY turut menghadiri acara syukuran Hari Ulang Tahun ke-29 Kabupaten Puncak Jaya yang diselenggarakan di Lapangan Roh Kudus, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Rabu (08/10/2025). Kehadiran Prajurit Satgas Yonif 743/PSY menjadi wujud nyata sinergi Satgas Yonif 743/PSY bersama seluruh unsur Forkopimda dan […]

  • Sertu Arnoldus Seba Dampingi Masyarakat, Pastikan Wilayah Desa Detupera Aman

    Sertu Arnoldus Seba Dampingi Masyarakat, Pastikan Wilayah Desa Detupera Aman

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detupera, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, pada Selasa, 9 Desember 2025. Kegiatan ini berlangsung aman, tertib, dan mendapat sambutan hangat dari masyarakat setempat. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah serta memastikan kondisi Kamtibmas di wilayah […]

  • Patroli Koramil 03/MP: Aman, Kondusif, Terkendali!

    Patroli Koramil 03/MP: Aman, Kondusif, Terkendali!

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Pacar, 25 November 2025 — Dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, personel Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada Selasa (25/11/2025) Kegiatan patroli dipimpin oleh Serda Muhsinin selaku Danpok, dengan kekuatan 4 orang anggota Koramil 1630-03/MP. Patroli dilakukan dengan menyisir sejumlah titik rawan dan […]

expand_less