Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Aiptu I Gusti Nyoman Agung Turut hadir dalam Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi Subak Empas di Desa Buahan

Aiptu I Gusti Nyoman Agung Turut hadir dalam Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi Subak Empas di Desa Buahan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Minggu 26 Oktober 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Buahan, Aiptu I Gusti Nyoman Agung, menunjukkan komitmennya dalam menjaga lingkungan dan mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat. Pada hari Minggu, 26 Oktober 2025 (pagi hari), Aiptu I Gusti Nyoman Agung turut serta aktif dalam kegiatan gotong royong membersihkan saluran irigasi Subak Empas yang berlokasi di Desa Buahan.

Kegiatan bersih-bersih ini dilakukan bersama-sama dengan warga masyarakat Desa Buahan. Mereka bahu-membahu membersihkan sampah, lumpur, dan rumput liar yang menyumbat aliran air, memastikan saluran irigasi dapat berfungsi optimal untuk mengairi sawah-sawah warga.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., menyampaikan bahwa,” Kehadiran Bhabin dalam kegiatan ini tidak hanya sekadar membantu fisik, namun juga sebagai bentuk dukungan moril terhadap upaya masyarakat dalam melestarikan sistem pengairan tradisional subak,” Kata Kapolsek.

Tak sekedar hadir membantu bhabin juga memanfaatkan kesempatan tersebut untuk menyampaikan pesan-pesan penting kepada warga, menghimbau tentang pentingnya menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan, khususnya sistem irigasi subak yang merupakan warisan budaya dan penopang utama sektor pertanian.
“Kebersihan irigasi ini sangat vital untuk pertanian kita. Dengan saluran yang bersih, air akan mengalir lancar, dan hasil panen pun diharapkan meningkat,” Ucap Kapolsek Tabanan.

“Apresiasi oleh warga, yang menilai bahwa kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat sangat membantu dan memberikan semangat positif.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gagalkan Upaya Penyelundupan Ilegal di Perbatasan

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gagalkan Upaya Penyelundupan Ilegal di Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Nelu – Personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Nelu berhasil menggagalkan upaya penyelundupan minuman keras dan hewan ternak di sekitar jalan tikus Pos Nelu, Kec. Naibenu, Kab. TTU. Jumat (07/11) Pencapaian ini merupakan hasil dari kegiatan Ambush yang dilaksanakan oleh 5 orang personel Pos Nelu. Tim Ambush berada di sekitar jalan […]

  • Babinsa Aktif di Wilayah Binaan, Awasi Bongkar Muat di Pelabuhan IPPI Ende

    Babinsa Aktif di Wilayah Binaan, Awasi Bongkar Muat di Pelabuhan IPPI Ende

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Senin (29/09/2025). Kegiatan ini dilakukan bertepatan dengan kedatangan Kapal Laut Darma Rucitra VIII yang bersandar di Pelabuhan IPPI […]

  • Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Untuk menjaga situasi tetap kondusif, Polsek Selat terus meningkatkan patroli di berbagai titik strategis. Dalam kegiatan patroli yang dilakukan hari ini, petugas menyambangi pertokoan, warung, hingga perkantoran guna memastikan keamanan serta menjalin komunikasi langsung dengan warga. petugas patroli berbincang dengan pemilik warung dan masyarakat sekitar, memberikan imbauan agar tetap waspada terhadap potensi gangguan keamanan. Tak […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem  Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem , sedang gencar-gencarnya memberikan sosialisasi terkait larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong di wilayah Kabupaten Karangasem . Kasatlantas Polres Karangasem , Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., seijin Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan sosialisasi larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong atau racing terus […]

  • Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Penebel, Rabu 01 Okt 2025, pkl 06.30 Wita sampai 07.45 wita Guna ciptakan kamtibselcarlantas agar tetap aman dan kondusif, Personil Polsek Penebel melaksanakan penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas di Persimpangan, serta depan Pasar tradisional Penebel Desa Penebel, Kec. Penebel Kab. Tabanan. Dengan adanya Penggelaran personil dalam rangka atensi arus lalu lintas di […]

  • Babinsa Desa Dena Waspadai Penyakit Musim Panca Roba dan Jaga Ketertiban

    Babinsa Desa Dena Waspadai Penyakit Musim Panca Roba dan Jaga Ketertiban

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Rabu, 10 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo aktif melakukan komunikasi sosial (komsos) dengan warga binaan di wilayah Kecamatan Madapangga dan Bolo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara aparat teritorial dan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban. Di Desa Tonda, Sertu Fatahullah mengimbau warga untuk saling membantu dan berkoordinasi dalam […]

expand_less