Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli KRYD, Yustisi, dan Cooling System Jaga Kondusifitas Wilayah Denpasar Selatan

Patroli KRYD, Yustisi, dan Cooling System Jaga Kondusifitas Wilayah Denpasar Selatan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Denpasar – Personel Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Yustisi, dan Cooling System pada Jumat malam (24/10/2025) guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah hukumnya. Kegiatan dipimpin oleh Pawas IPTU Komang Juliarto, S.H., M.H., bersama Padal AIPTU I Made Muliyana, dan dipantau langsung oleh Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H.

Patroli menyasar sejumlah titik rawan di wilayah Denpasar Selatan pengawasan juga dilakukan di kawasan wisata, pertokoan, restoran, hotel, area parkir, serta pemukiman warga. Sasaran kegiatan difokuskan pada pencegahan tindak kejahatan seperti pencurian (C3), kepemilikan sajam dan senpi, peredaran miras, penggunaan knalpot bising, serta aksi balap liar yang kerap dilakukan anak muda.

Selain patroli, personel juga memberikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat agar tetap waspada terhadap potensi kejahatan dan segera melaporkan ke pihak kepolisian apabila membutuhkan bantuan melalui nomor 082247982949. Upaya ini dilakukan untuk memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Denpasar Selatan.

Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H., menyampaikan bahwa kegiatan KRYD, Yustisi, dan Cooling System merupakan bentuk langkah preventif untuk menjaga stabilitas kamtibmas. “Kami berkomitmen memberikan rasa aman kepada masyarakat dengan meningkatkan kehadiran polisi di lapangan dan mengedepankan pendekatan dialogis. Situasi wilayah Denpasar Selatan hingga kegiatan berakhir terpantau aman, tertib, dan kondusif,” ujarnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil Taliwang Pastikan BLT DD Tahap IV Tepat Sasaran bagi Warga Lampok

    Koramil Taliwang Pastikan BLT DD Tahap IV Tepat Sasaran bagi Warga Lampok

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) tahap ke-IV untuk periode Oktober hingga Desember tahun anggaran 2025 berjalan lancar di Desa Lampok, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat. Pada Jumat, (19/12/ 2025), pukul 09.00 WITA, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Lampok, Kopka Nugroho, melaksanakan pendampingan penyaluran BLT DD di aula […]

  • Serka Abdullah M. Ambry Aktif Pantau Keamanan dan Imbau Sopir Truk di Jalan Hatta Ende

    Serka Abdullah M. Ambry Aktif Pantau Keamanan dan Imbau Sopir Truk di Jalan Hatta Ende

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M. Ambry, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama para sopir truk di Jalan Hatta, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Sabtu (25/10/2025). Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 09.40 WITA ini […]

  • Generasi Tertib Lalu Lintas: Polsek Kintamani Hadir di TK Negeri 1 Kintamani

    Generasi Tertib Lalu Lintas: Polsek Kintamani Hadir di TK Negeri 1 Kintamani

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Bangli, Polsek Kintamani — Dalam upaya menanamkan kedisiplinan dan budaya tertib berlalu lintas sejak usia dini, Polsek Kintamani melaksanakan kegiatan pembinaan kepada siswa-siswi TK Negeri 1 Kintamani, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Sebanyak 80 siswa mengikuti kegiatan edukatif ini dengan penuh antusias. Kegiatan dipimpin oleh Panit 2 Lantas Polsek Kintamani, Aiptu I Made Sudiana, didampingi […]

  • Patroli dan Puldata, Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Situasi di Wilayah Binaan

    Patroli dan Puldata, Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Situasi di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengumpulan Data Teritorial (Puldata), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Pise, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Senin (4/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.30 WITA hingga selesai dengan melibatkan partisipasi langsung dari […]

  • Warga Antusias Ikuti Pelatihan Literasi Keuangan Bersama Babinsa Koramil 1612-05/Satar Mese

    Warga Antusias Ikuti Pelatihan Literasi Keuangan Bersama Babinsa Koramil 1612-05/Satar Mese

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Satar Mese Utara — 20 November 2025. Babinsa Koramil 1612-05/Satar Mese, Sertu Kusumaningrat, menghadiri Pelatihan Literasi Keuangan dan Akses Keuangan Tingkat Desa yang diselenggarakan di Rumah Gendang Mukang, Desa Kole, Kecamatan Satar Mese Utara. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pemberdayaan masyarakat pada Tahun Anggaran 2025 yang digelar oleh Kementerian Desa.   Acara tersebut dihadiri […]

  • Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Pastikan Penyaluran MBG Tepat Sasaran

    Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Pastikan Penyaluran MBG Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Dahlan, melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi ibu hamil dan balita di Posyandu Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Senin (22/12/2025). Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 11.50 WITA Kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu […]

expand_less