Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Aktif di Tengah Warga, Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Detuara

Babinsa Ende Aktif di Tengah Warga, Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Detuara

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Paskalis Nggai, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detuara, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende, Sabtu pagi. Kegiatan dimulai pukul 09.00 Wita dan berlangsung hingga selesai dengan aman dan lancar.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi wilayah binaan, mengetahui perkembangan yang terjadi di desa, serta memberikan himbauan kepada warga terkait menjaga kesehatan di tengah perubahan cuaca. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan positif, menunjukkan antusiasme warga terhadap kehadiran TNI yang selalu aktif di lingkungan mereka.

“Komsos dan Pamwil di wilayah binaan merupakan tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD. Kehadiran kami di tengah masyarakat bertujuan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat sekaligus memastikan keamanan dan ketertiban wilayah,” ujar Pratu Paskalis Nggai.

Cuaca saat kegiatan berlangsung cerah, dan tidak ada hal-hal menonjol yang terjadi. Kegiatan ini menjadi bukti nyata peran Babinsa dalam menjaga keamanan, memantau perkembangan wilayah, serta memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat di Desa Detuara.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Amarasi Beri Dukungan Penuh Vaksinasi Ternak Warga Oesena

    Babinsa Amarasi Beri Dukungan Penuh Vaksinasi Ternak Warga Oesena

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase, mendampingi pelaksanaan vaksin Hog Cholera pada ternak babi dan vaksin SE (Septicemia Epizootica) pada sapi milik warga di Dusun 3, Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang. Kegiatan vaksinasi ini difokuskan pada hewan ternak milik warga, salah satunya milik Bapak Melkior Nubatonis, sebagai bagian dari upaya […]

  • Polsek Marga Patroli Susuri Jalur Rawan Terjadinya Gangguan Kamtibmas

    Polsek Marga Patroli Susuri Jalur Rawan Terjadinya Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga selasa, (18/11/25), pukul 23.15 wita Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman kondusif personil polsek marga tingkatkan patroli malam sampai subuh dengan menyusuri jalur-jalur yang di anggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas. “Patroli dilaksanakan dengan menggunakan kendaraan dinas kijang 901 marga di pinpin pawas Aiptu I Ketut Sudilaksana dengan menyasar sejumlah titik […]

  • Peran Aktif Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Jaga Keamanan Upacara Adat

    Peran Aktif Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Jaga Keamanan Upacara Adat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Abianbase, Minggu (14/9/2025) Tradisi luhur umat Hindu kembali tergambar indah di Setra Desa Adat Abianbase, Kelurahan Abianbase, Kecamatan Gianyar. Ratusan warga dengan penuh kekhidmatan mengikuti prosesi Pitra Yadnya atau Ngaben (Plebon) untuk menghaturkan penghormatan terakhir kepada almarhum AA Gd Agung dan almarhumah IGusti Agung Putri Wirianingsih. Suasana sakral dan religius terasa menyelimuti upacara […]

  • Tradisi Militer Sarat Makna, Kodim 1609/Buleleng Gelar Tepung Tawar dan Pelepasan Purnatugas

    Tradisi Militer Sarat Makna, Kodim 1609/Buleleng Gelar Tepung Tawar dan Pelepasan Purnatugas

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Buleleng – Kodim 1609/Buleleng melaksanakan kegiatan Tradisi Tepung Tawar Anggota Baru Korps Pasi Persdim 1609/Buleleng dan Pelepasan Anggota Purnatugas, pada Rabu, 17 Desember 2025, bertempat di depan Lobby dan Aula Makodim 1609/Buleleng, Jalan Gajah Mada No.142, Kelurahan Banjar Jawa, Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 07.55 Wita hingga 08.30 Wita tersebut dipimpin […]

  • TNI AD Bersinergi dengan Warga dan Dinas PUPR Atasi Dampak Hujan Lebat di Desa Ndungga

    TNI AD Bersinergi dengan Warga dan Dinas PUPR Atasi Dampak Hujan Lebat di Desa Ndungga

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Sertu Nurhadiman Soni dan Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndungga, Kecamatan Ende Timur, tepatnya di Km 11 Jalan Lintas Ende – Maumere. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau kondisi ruas jalan yang mengalami longsor akibat hujan lebat pada Sabtu, 13 Desember 2025. […]

  • TNI Bersama Pemerintah, Dorong Kesadaran Gizi Seimbang Lewat Program Sekolah

    TNI Bersama Pemerintah, Dorong Kesadaran Gizi Seimbang Lewat Program Sekolah

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Serda Sulaiman, Babinsa Desa Tepas Sepakat dari Koramil 1628-01/Sumbawa Barat, mendampingi pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis di SDN Sepakat, Desa Tepas Sepakat, Kecamatan Brang Rea, Kamis (4/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 Wita ini bertujuan memastikan anak-anak sekolah mendapatkan asupan gizi seimbang untuk mendukung pertumbuhan, kesehatan, dan daya tahan tubuh. Kehadiran […]

expand_less