Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Kamtibmas di Desa Uludala

Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Kamtibmas di Desa Uludala

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka menjaga keamanan wilayah dan mempererat hubungan TNI dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Uludala, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Jumat (24/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut berlangsung aman, tertib, dan lancar. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga desa untuk memantau situasi keamanan dan memberikan sejumlah himbauan terkait Kamtibmas, kesehatan, dan kebersihan lingkungan.

Salah satu fokus kegiatan adalah mengingatkan masyarakat agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, menjaga kebersihan area tempat tinggal, serta memperhatikan kesehatan diri dan keluarga. Babinsa juga mendengarkan berbagai keluhan warga agar dapat dikoordinasikan dengan pemerintah desa untuk mencari solusi bersama.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat penting untuk memastikan lingkungan tetap aman dan kondusif serta memperkuat kerja sama dengan warga dan aparat desa,” ujar Koptu Sahlan.

Warga Desa Uludala menyambut positif kehadiran Babinsa dan merasa terbantu dengan arahan serta perhatian yang diberikan. Kehadiran TNI melalui Babinsa dianggap mampu meningkatkan rasa aman sekaligus menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk menjaga ketertiban dan kebersihan lingkungan.

Kegiatan Monitoring, Komsos, dan Pamwil ini menjadi bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) Kodim 1602/Ende, sebagai garda terdepan TNI AD dalam membina wilayah serta memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Klungkung Terjunkan Personel Kawal Doa Bersama Lintas Agama

    Dandim Klungkung Terjunkan Personel Kawal Doa Bersama Lintas Agama

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pelaksanaan doa bersama lintas agama untuk Indonesia yang diselenggarakan oleh Forum Kerukunan Umat Beragama ( FKUB ) Kabupaten Klungkung bersama Pemkab Klungkung dan Kemenag serta berbagai instansi dan unsur terkait di Kabupaten Klungkung mendapat perhatian khusus dari Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han, Kamis ( 04/09/25) sore. Perhatian tersebut diwujudkan pucuk […]

  • Koramil 1621-02/Abanteng Gencarkan Pembinaan PBB di SMK Negeri Babuin

    Koramil 1621-02/Abanteng Gencarkan Pembinaan PBB di SMK Negeri Babuin

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    TTS — Babinsa Koramil 1621-02/Amanuban Tengah, Serma Okri, melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) bagi para siswa SMK Negeri Babuin, Desa Babuin, Kecamatan Kolbano, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Kamis (27/11/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini berlangsung di halaman SMK Negeri Babuin dan diikuti oleh puluhan siswa dengan penuh semangat. Pelatihan PBB yang […]

  • TNI dan Pemdes Lampok Bersama Koperindag Tinjau Lahan Calon KDKMP

    TNI dan Pemdes Lampok Bersama Koperindag Tinjau Lahan Calon KDKMP

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Upaya percepatan pembangunan kawasan ekonomi desa kembali ditunjukkan oleh aparat kewilayahan Kodim 1628/KSB. Pada Senin, (17/11/2025), Babinsa Desa Lampok Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Nugroho, melaksanakan kegiatan peninjauan lahan milik Pemerintah Daerah yang diusulkan sebagai lokasi pembangunan Koperasi Desa untuk Kesejahteraan Masyarakat Produktif (KDKMP). Kegiatan peninjauan berlangsung sekitar pukul 13.30 Wita di wilayah […]

  • Sinergi TNI dan Kemensos: 99 KK Labuhan Alas Terima BLTS Kesra 2025

    Sinergi TNI dan Kemensos: 99 KK Labuhan Alas Terima BLTS Kesra 2025

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – 26 November 2025, Babinsa Desa Labuhan Alas, Serda Andriano, Koramil 1607-04/Alas, melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sementara Kesejahteraan Rakyat (BLTS Kesra) Tahun 2025 Tahap Pertama untuk bulan ke-8, 9, dan 10. Penyaluran bantuan tersebut berlangsung di PT Pos Indonesia, Kecamatan Alas, dengan total bantuan sebesar Rp900.000 per Kartu Keluarga (KK). […]

  • Monitoring Posyandu di Dusun Padmasari Wujudkan Sinergitas dan Kepedulian terhadap Kesehatan Warga

    Monitoring Posyandu di Dusun Padmasari Wujudkan Sinergitas dan Kepedulian terhadap Kesehatan Warga

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SERIRIT, (07/10/2025) — Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Kalianget, Serka Nyoman Arsana, bersama Bhabinkamtibmas Desa Kalianget, Aipda I Putu Juliadi, S.H, melaksanakan kegiatan monitoring Posyandu Balita dan Lansia bertempat di Dusun Padmasari, Desa Kalianget, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Selasa (7/10/2025) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan […]

  • Koramil 1616-03/Tampaksiring Hadir Dekat dengan Rakyat Lewat Program Pangan Murah

    Koramil 1616-03/Tampaksiring Hadir Dekat dengan Rakyat Lewat Program Pangan Murah

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Jumat, 22 Agustus 2025, Koramil 1616-03/Tampaksiring menjadi pusat kegiatan Gerakan Pangan Murah yang digelar oleh Kodim 1616/Gianyar bekerja sama dengan PT. Bulog. Bertempat di Makoramil 1616-03/Tampaksiring, Jalan Ir. Soekarno, Desa/Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, kegiatan ini disambut antusias oleh masyarakat sekitar dengan jumlah kehadiran mencapai kurang lebih 300 orang. Hadir dalam kegiatan tersebut Pgs. […]

expand_less