Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tiga Pilar Di Dawan Kelod Pastikan Pemakaman Warga Aman dan Lancar Melalui Pengamanan

Tiga Pilar Di Dawan Kelod Pastikan Pemakaman Warga Aman dan Lancar Melalui Pengamanan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Ditengah terik panas mentari, Babinsa Dawan Kelod Koptu Nyoman Suartawan bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang tampak begitu sigap melaksanakan pengawalan dan pengamanan pemakaman warga di Desa Dawan Kelod, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Kamis ( 23/10/25 ).

Tampak dalam pantauan, beberapa titik rawan di jalan dan pengaturan arus lalu lintas menjadi sasaran pengamanan yang dilakukan Koptu Nyoman Bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang.

Sebagai Babinsa, kami memiliki kewajiban untuk membantu masyarakat dalam berbagai kegiatan, salah satunya memberikan pengawalan dan pengamanan pemakaman warga , “ucap Koptu Nyoman.

Siang ini dalam rangka menjaga dan memastikan seluruh prosesi pemakaman almarhumah Ni Nyoman Simbrig ( 83 tahun ) warga Banjar Sangging, Desa Dawan Kelod, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung kita turun ke jalan untuk melaksanakan pengawalan dan pengamanan.

Keamanan dan ketertiban arus lalu lintas memang menjadi priroitas pengamanan. Kita lakukan penjagaan di beberapa titik-titik rawan serta pengaturan arus Lalin agar prosesi pemakaman dan masyarakat yang menggunakan jalan raya mendapat keamanan dan kenyamanan,”terangnya.

Inilah wujud nyata peran aktif serta pelayanan kami sebagai aparat kewilayahan dalam mensukseskan kegiatan yang digelar warga binaan,”pungkas Koptu Nyoman. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Kamtibmas Desa, Babinsa Ajak Warga Kebesani Peduli Keamanan Lingkungan

    Jaga Kamtibmas Desa, Babinsa Ajak Warga Kebesani Peduli Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Serka Jamrud melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Rabu (24/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 09.19 WITA hingga selesai sebagai bagian dari tugas pokok Babinsa dalam memantau perkembangan situasi keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara […]

  • Bhabinkamtibmas Bersinergi Babinsa Laksanakan Pembersihan Longsotan Tanah Yang Menutup Akses Jalan

    Bhabinkamtibmas Bersinergi Babinsa Laksanakan Pembersihan Longsotan Tanah Yang Menutup Akses Jalan

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, – Bhabinkamtibmas Polsek Bangli Bripka I Nengah Padmayasa bersinergi dengan Babinsa bersama KBD Br.Dukuh dan KBD Br.Selati serta Warga menutup akses jalan di seputaran jalan di Banjar Selati, Desa Bunutin, Kec./Kab. Bangli, Rabu pagi (10/9/2025) Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, saat dikonfirmasi mengatakan bahwa setelah mendapati […]

  • Apresiasi Pemohon SIM terhadap Pelayanan Satpas Polresta Denpasar yang Cepat, Transparan, dan Humanis

    Apresiasi Pemohon SIM terhadap Pelayanan Satpas Polresta Denpasar yang Cepat, Transparan, dan Humanis

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Denpasar, — Pelayanan pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) di Satpas Polresta Denpasar mendapat apresiasi positif dari para pemohon. Salah satu pemohon menyampaikan rasa terima kasih atas pelayanan yang cepat, transparan, dan humanis dari petugas Satuan Penyelenggara Administrasi SIM (Satpas). Proses pelayanan mulai dari pendaftaran, ujian teori, ujian praktik hingga penerbitan SIM berjalan dengan tertib dan […]

  • Patroli Bersama 3 Pilar Perkuat Harkamtibmas di Wilayah Bangli Menjelang Nataru 2025

    Patroli Bersama 3 Pilar Perkuat Harkamtibmas di Wilayah Bangli Menjelang Nataru 2025

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

      Bangli – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2025, Kodim 1626/Bangli laksanakan Patroli Bersama 3 Pilar di wilayah Kabupaten Bangli. Selasa (23/12/25) Kegiatan patroli bersama tersebut dipimpin langsung oleh KBO Reskrim Polres Bangli, Iptu Ngakan Gede Eka Yuana Putra. Adapun personel […]

  • Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Pastikan Kegiatan KDKM Berjalan Lancar

    Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Pastikan Kegiatan KDKM Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Babinsa Desa Poto Tano Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Wiliadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah desa binaan sekaligus pengecekan aktivitas tukang di lokasi KDKM Poto Tano, Selasa (16/12/2025). Kegiatan yang dilaksanakan sekitar pukul 11.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau perkembangan situasi wilayah serta memastikan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama BPBD Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga Hadapi Bencana

    Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama BPBD Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga Hadapi Bencana

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya meningkatkan kesiapsiagaan dan penanggulangan bencana di tingkat kelurahan, pemerintah Kecamatan Ende Selatan bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ende menggelar kegiatan Pelatihan Penanggulangan Bencana Alam, yang berlangsung di Kantor Lurah Paupanda, Selasa (7/10/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA ini dihadiri oleh sejumlah pihak terkait, antara lain Camat Ende Selatan, […]

expand_less