Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Fredik Teramahi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kamis (23/10).

Kegiatan yang berlangsung di Jalan Samratulangi ini bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara intensif menjalin komunikasi dan interaksi dengan warga setempat untuk mempererat kerja sama dan memperkokoh kemanunggalan TNI-Rakyat.

Serka Fredik Teramahi menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar selalu waspada dalam menjalankan aktivitas sehari-hari dan aktif memberikan informasi apabila ditemukan hal-hal yang mencurigakan atau menonjol di lingkungan sekitar. “Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat adalah bentuk nyata dari tugas pokok kami sebagai ujung tombak TNI AD di wilayah,” ujarnya.

Kegiatan berjalan dengan lancar, tertib, dan aman. Masyarakat Kelurahan Paupire antusias menyambut kehadiran Babinsa dan berkomitmen menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif.

Komsos dan Pamwil di wilayah binaan merupakan bagian penting dari tugas Babinsa dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat sekaligus memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat demi terciptanya keamanan serta kesejahteraan bersama.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadiri Pembukaan Kemah Pramuka, Tegaskan Komitmen Pembinaan Wilayah

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadiri Pembukaan Kemah Pramuka, Tegaskan Komitmen Pembinaan Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka memperkuat pembinaan wilayah sekaligus mendukung kegiatan generasi muda, Babinsa Koramil 1602-01/Ende menghadiri dan memantau langsung kegiatan upacara pembukaan Perkemahan Pramuka MAN Ende, yang dilaksanakan di Lapangan Bola Mini Pu’udombo, Desa Riaraja, Kecamatan Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis (17/7) pukul 13.00 WITA ini dihadiri oleh dua personel Babinsa yakni Serka Piter […]

  • Kodim 1629/SBD Laksanakan Upacara Bendera: Kasad Apresiasi Prajurit dan Dorong Peningkatan Kinerja

    Kodim 1629/SBD Laksanakan Upacara Bendera: Kasad Apresiasi Prajurit dan Dorong Peningkatan Kinerja

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Kodim 1629/SBD gelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih tanggal 17 November 2025, di Lapangan Makodim Jln. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Senin (17/11/2025).   Bertindak sebagai Inspektur Upacara Danramil 02/KODI Kapten Inf Samuel None Guba, Perwira Upacara Serka Cypriano Emanuel P, Komandan Upacara Pasi Log […]

  • Selesaikan Sengketa Secara Musyawarah, Babinsa Mediasi Kasus Ternak Rusak Tanaman Warga

    Selesaikan Sengketa Secara Musyawarah, Babinsa Mediasi Kasus Ternak Rusak Tanaman Warga

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kodim 1625/Ngada, melaksanakan kegiatan mediasi terkait laporan pengerusakan tanaman jagung milik warga di wilayah Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Kamis (8/1/2026). Kegiatan dimulai pukul 09.00 Wita dan bertempat di Kantor Lurah Mbay II. Mediasi dilakukan atas laporan pengerusakan tanaman jagung milik Mama Sofia Supa dan Saudara Idris yang diduga dirusak oleh ternak sapi […]

  • Bupati Sanjaya Resmikan Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan

    Bupati Sanjaya Resmikan Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Sebagai bentuk dukungan pemerintah daerah terhadap pelestarian adat, budaya, serta penguatan sarana upacara keagamaan di wilayah Kabupaten Tabanan, Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., menghadiri undangan ngupasaksi Upacara Pemelaspasan Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan, Selasa (13/1). Bupati Sanjaya sekaligus meresmikan sebagai simbol dimulainya operasional Gedung […]

  • Komitmen Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u dalam Pemberdayaan Warga Binaannya

    Komitmen Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u dalam Pemberdayaan Warga Binaannya

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kamis, 15 Januari 2026, Babinsa Desa Daha, Sertu Abdullah Maulana, melaksanakan kegiatan pendampingan terhadap warga binaan yang sedang memupuk jagung di lahan So Lalembo, Desa Daha. Kegiatan ini merupakan bagian dari program ketahanan pangan yang rutin dilakukan Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Abdullah Maulana secara aktif memberikan arahan dan pendampingan […]

  • Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 01/Laratama, Rutin Pantau Wilayah Binaan

    Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 01/Laratama, Rutin Pantau Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Barat Daya/ Melaksanakan pembinaan komunikasi sosial (Komsos) menjalin keakraban dengan warga binaan merupakan tugas pokok Babinsa. Salah satunya dengan melakukan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya. Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 01/Laratama Kodim 1629/SBD Praka Marten Ngongo, dalam menjalin rasa keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warga […]

expand_less