Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat setempat, Rabu (22/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, serta memantau situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan.

Serda Sukardin menyampaikan bahwa kegiatan Komsos menjadi sarana efektif untuk menyerap aspirasi dan informasi dari masyarakat, sekaligus memberikan imbauan agar warga senantiasa menjaga keamanan lingkungan dan meningkatkan semangat gotong royong.

“Melalui komunikasi sosial, kami bisa mengetahui langsung kondisi masyarakat sekaligus memperkuat kebersamaan antara Babinsa dan warga,” ujar Serda Sukardin.

Kegiatan berjalan dengan aman, lancar, dan penuh keakraban. Warga pun menyambut baik kehadiran Babinsa yang rutin turun ke lapangan guna memastikan wilayah tetap kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kades, TNI-Polri bersama Masyarakat Giri Madia dan Dasan Geria Bahu-Membahu Bangun Jembatan

    Kades, TNI-Polri bersama Masyarakat Giri Madia dan Dasan Geria Bahu-Membahu Bangun Jembatan

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Semangat gotong royong dan persaudaraan terasa begitu kuat di Dusun Batu Santek, Desa Dasan Geria, Kecamatan Lingsar. Dua Kepala Desa (Kades), Kades Dasan Geria dan Kades Giri Madia, tak ragu turun langsung bersama warga dalam proses pengecoran Jembatan Sasaran 3 Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126, Komando Distrik Militer (Kodim) […]

  • Babinsa Bersinergi dengan Warga, Desa Siaga AIDS, TBC, dan Malaria Resmi Dibentuk

    Babinsa Bersinergi dengan Warga, Desa Siaga AIDS, TBC, dan Malaria Resmi Dibentuk

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Adriansyah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, aktif menghadiri rapat pembentukan Desa Siaga untuk penanggulangan AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria yang digelar di Aula Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Jum’at (28/11/2025) pukul 08.30 Wita. Rapat ini dihadiri berbagai unsur penting desa dan kecamatan, antara lain Kepala Puskesmas Brang Rea, Kepala Desa Seminar Salit, […]

  • Koramil 1614-05/Pekat Perkuat Sinergi Lintas Sektor

    Koramil 1614-05/Pekat Perkuat Sinergi Lintas Sektor

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka memperkuat tugas pembinaan teritorial di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan berbagai kegiatan penting pada Sabtu 27 September 2025. Kegiatan ini sekaligus menjadi wujud nyata peran TNI AD dalam mendukung program pemerintah serta menjaga kemanunggalan TNI dan rakyat. Babinsa Desa Calabai, yang menghadiri Lokakarya Mini Bulanan/Triwulan di Kantor Desa Calabai. Lokakarya […]

  • Polsek Rendang Atensi Anak-anak Sekolah Menyeberang Jalan Guna Cegah Laka Lantas

    Polsek Rendang Atensi Anak-anak Sekolah Menyeberang Jalan Guna Cegah Laka Lantas

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. Personil Polsek Rendang Aipda I Made Ngasep melaksanakan pengamanan pengaturan lalu lintas atensi Anak-anak sekolah di SMP 2 Rendang menyeberang jalan raya serta menghimbau untuk berhati-hati dijalan raya agar tercipta situasi yang aman kondusif, jumat (12/9/2025) Personil Polsek Rendang mengharapkan kepada warga masyarakat maupun anak-anak sekolah agar […]

  • Satkowil Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Komsos dan Pamwil di Desa Maubasa

    Satkowil Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Komsos dan Pamwil di Desa Maubasa

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Maubasa, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pukul 09.30 WITA dan berjalan hingga selesai dengan lancar dan tertib. Kegiatan Komsos dan Pamwil yang menjadi tugas pokok Satkowil ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah serta menjaga situasi […]

  • Dedikasi Tanpa Kenal Cuaca, Personel Polsek Abiansemal Gelar Gatur Lalu Lintas Sore

    Dedikasi Tanpa Kenal Cuaca, Personel Polsek Abiansemal Gelar Gatur Lalu Lintas Sore

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Hujan yang mengguyur wilayah Kecamatan Abiansemal tidak menyurutkan semangat personel Polsek Abiansemal dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Terbukti, pada Selasa sore (9/9/2025), personel tetap melaksanakan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) di sejumlah titik rawan kemacetan demi kelancaran arus kendaraan. Kegiatan gatur lalin sore hari difokuskan pada simpang padat kendaraan, kawasan pasar, serta titik-titik […]

expand_less