Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1601-04/Tabundung Dampingi Petani Saat Panen di Praingkareha

Babinsa Koramil 1601-04/Tabundung Dampingi Petani Saat Panen di Praingkareha

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur Pratu Denis Nderu Peta, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah desa binaan sekaligus membantu petani memotong padi di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur,Kamis (23/10/2025).

Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Babinsa terhadap masyarakat binaannya, khususnya para petani, dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah. Dengan turut serta membantu proses panen, Babinsa menunjukkan semangat gotong royong dan kebersamaan antara TNI dan rakyat.

Pratu Denis menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya untuk memantau kondisi wilayah, tetapi juga membantu meringankan beban warga dalam kegiatan pertanian.

“Kami selalu siap membantu masyarakat, terutama dalam kegiatan yang mendukung ketahanan pangan. Harapannya hasil panen tahun ini melimpah dan dapat meningkatkan kesejahteraan petani,” ujarnya.

Kegiatan ini juga menjadi sarana komunikasi dan silaturahmi Babinsa dengan masyarakat, guna mempererat hubungan dan menjaga kondusifitas wilayah binaan.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif, Babinsa Lakukan Monitoring dan Komunikasi Sosial

    Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif, Babinsa Lakukan Monitoring dan Komunikasi Sosial

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Detusoko, Dalam rangka menjaga stabilitas wilayah dan meningkatkan kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Agustinus De Jesus Dula Paka, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Randoria, Kecamatan Detusoko, pada Jumat (18/7/2025) pukul 12.15 WITA. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memantau situasi serta mendengarkan langsung aspirasi […]

  • Patroli atensi malam Minggu Polsek Densel jaga Kamtibmas wilayah agar tetap kondusif

    Patroli atensi malam Minggu Polsek Densel jaga Kamtibmas wilayah agar tetap kondusif

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukumnya, Polsek Denpasar Selatan melaksanakan Patroli atensi malam mingguBlue pada Sabtu (25/10/2025) malam hingga Minggu (26/10/2025) dini hari. Kegiatan ini dimulai pukul 23.00 Wita dengan kekuatan 20 personel dipimpin langsung oleh PS. Kapolsek Denpasar Selatan, AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H. Patroli menyusuri sejumlah […]

  • Cek Kondisi Pompa Hidram Babinsa Pastikan Kebutuhan Air Bersih Warga Tetap Terpenuhi

    Cek Kondisi Pompa Hidram Babinsa Pastikan Kebutuhan Air Bersih Warga Tetap Terpenuhi

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sertu Ishak Manafe Babinsa Kodim 1627-01/Ba’a Desa Lidamanu Kecamatan Rote Tengah Kabupaten Rote Ndao.Rutin melakukan pengecekan pompa hidram untuk memastikan aman dan dalam kondisi baik. Sehingga kebutuhan air bersih untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari- hari masyarakat akan tetap terjaga.Sabtu (19/7/2025) Membantu kesulitan masyarakat sudah menjadi tanggung jawab seorang aparat teritorial, sudah barang […]

  • Bakti Teritorial Prima: Wujud Pengabdian TNI untuk Kesehatan Anak di Sumba Barat Daya

    Bakti Teritorial Prima: Wujud Pengabdian TNI untuk Kesehatan Anak di Sumba Barat Daya

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Dalam rangka menyambut HUT TNI ke-80 Tahun 2025, Kodim 1629/SBD menggelar kegiatan Bakti Teritorial Prima yang dipusatkan di Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Jumat (26/09/2025). Salah satu kegiatan utama dalam acara ini adalah pembagian paket sembako yang difokuskan untuk mendukung perbaikan gizi […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Himbau Warga Naiola Jaga Keamanan Desa

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Himbau Warga Naiola Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 06 September 2025, Dalam rangka menjaga stabilitas dan keamanan wilayah, Sertu Mixon Magang, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama Masyarakat Desa Naiola, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Mixon menyampaikan imbauan kepada Warga agar senantiasa menjaga kondusifitas lingkungan desa serta tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu […]

  • Himbauan Kebersihan dan Antisipasi Banjir Disampaikan Babinsa di Desa Nata

    Himbauan Kebersihan dan Antisipasi Banjir Disampaikan Babinsa di Desa Nata

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Woha _ Pada Selasa malam, 30 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-04/Woha aktif melaksanakan patroli malam di beberapa desa binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan diawali oleh Sertu Muhammad di Desa Nata yang memberikan himbauan tentang pentingnya menjaga hubungan baik, membersihkan sampah, dan waspada akan musim hujan. Selanjutnya, Koptu Supriadin di Desa Diha menghimbau […]

expand_less