Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pompa Hydram Bantu Kebutuhan Air Warga, Babinsa Dorong Semangat Gotong Royong

Pompa Hydram Bantu Kebutuhan Air Warga, Babinsa Dorong Semangat Gotong Royong

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka menjaga kedekatan dengan masyarakat dan memastikan sarana prasarana desa berfungsi optimal, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Janry Selanno melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah, komunikasi sosial (Komsos) dengan warga, serta kontrol operasional Pompa Hydram program TNI Manunggal Air tahun 2022, bertempat di Dusun Lemurik, Desa Persiapan Foembura, Kecamatan Rote Barat Daya, pada Rabu (22/10/2025) pukul 16.25 WITA.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa hal penting kepada warga, antara lain agar sarana Pompa Hydram dijaga dan dirawat bersama karena memiliki peran vital dalam memenuhi kebutuhan air bersih masyarakat sehari-hari. Ia juga mengingatkan bahwa dengan tersedianya air yang cukup, warga harus lebih bersemangat meningkatkan aktivitas pertanian guna menunjang kesejahteraan keluarga. Selain itu, Babinsa berpesan agar seluruh masyarakat tetap menjaga kesehatan diri dan lingkungan, mengingat saat ini telah memasuki musim penghujan yang rentan terhadap penyakit.

Kegiatan ini merupakan bentuk nyata peran aktif Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat, sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sambangi Pasar Ndorurea, Dengar Langsung Aspirasi Pedagang dan Warga Sekitar

    Babinsa Sambangi Pasar Ndorurea, Dengar Langsung Aspirasi Pedagang dan Warga Sekitar

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende — Suasana hangat terlihat di pasar Desa Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, ketika Kopda Faisal Idrus, Babinsa dari Kodim 1602-01/Ende, duduk santai bersama beberapa ibu pedagang di salah satu sudut pasar, Selasa 19-08-2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam melakukan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus memantau keamanan wilayah (Pamwil). Dengan duduk berdampingan dan […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Sosialisasikan Pentingnya Menjaga Lingkungan di Manamas

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Sosialisasikan Pentingnya Menjaga Lingkungan di Manamas

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 Desember 2025, Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Sertu Albino Leki, melaksanakan kegiatan Anjangsana di Desa Manamas, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), sebagai bagian dari upaya pembinaan teritorial dan mempererat kedekatan dengan warga binaan. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Albino Leki duduk bersama Masyarakat setempat untuk berdialog sekaligus memberikan imbauan terkait pentingnya menjaga kebersihan […]

  • Babinsa Dukung Sidak Gabungan Penertiban Parkir Liar dan Kawasan Kumuh Guna Keamanan dan Ketertiban

    Babinsa Dukung Sidak Gabungan Penertiban Parkir Liar dan Kawasan Kumuh Guna Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka kegiatan gabungan Sidak penertiban parkir liar dan kawasan kumuh. Babinsa Desa Pemecutan Kaja Pelda Muhamad, atensi berlangsungnya kegiatan di Jalan Bungtomo V, VI, X, dan Bungtomo Utama, Banjar Semelejati, Desa Pemecutan Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Bersama Kepala Bidang Waskim (Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman, dan Pertanahan Kota SDA) I […]

  • Babinsa Koramil 01/Loli Hadiri Musrenbang di Kelurahan Komerda

    Babinsa Koramil 01/Loli Hadiri Musrenbang di Kelurahan Komerda

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Silas Kikhau, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (04/9/2025). Kegiatan Musrenbang ini dihadiri oleh aparat kelurahan, perwakilan kecamatan, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh agama, serta unsur pemuda dan perempuan. Forum tersebut menjadi wadah untuk menyerap […]

  • Babinsa Desa Lamenta Hadiri Musdes Penyusunan RKP Desa Tahun 2026

    Babinsa Desa Lamenta Hadiri Musdes Penyusunan RKP Desa Tahun 2026

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Lamenta, Serda M. Saleh, anggota Koramil 1607-02/Empang, turut serta dalam kegiatan Rapat Musyawarah Desa (Musdes) yang digelar di Aula Kantor Desa Lamenta, Kecamatan Empang, Kabupaten Sumbawa. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026. Kamis (30/10/2025). Musdes ini dihadiri oleh Kepala Desa Lamenta beserta perangkatnya, […]

  • Dandim Dompu Sampaikan Belasungkawa ke Keluarga Prajurit

    Dandim Dompu Sampaikan Belasungkawa ke Keluarga Prajurit

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Suasana duka menyelimuti keluarga besar Kodim 1614/Dompu. Komandan Kodim 1614/Dompu, Letkol CZI Janu Hendarto, SE., didampingi para perwira staf serta Danramil 1614-05/Pekat, Lettu Inf Adnan, melayat ke rumah duka Sertu Irwan, Babinsa Desa Karombo, Kecamatan Pekat, pada Sabtu (6/9/2025). Kehadiran rombongan pimpinan Kodim tersebut merupakan bentuk kepedulian, perhatian, sekaligus dukungan moril bagi keluarga […]

expand_less