Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dukungan Babinsa untuk Petani Panen Raya di Lahan Subak Lungatad Berjalan Lancar

Dukungan Babinsa untuk Petani Panen Raya di Lahan Subak Lungatad Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Babinsa Desa Peguyangan Kangin, Sertu Hendra, menunjukkan kepeduliannya terhadap petani di wilayah dengan membantu panen raya di Lahan Subak Lungatad, Desa Peguyangan Kangin, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Kegiatan panen raya ini masih berlangsung dan telah mencapai hasil panen padi sebesar 4 ton dari luas lahan 10 hektar. Rabu, (22/10/25).

Kegiatan panen raya ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan produksi pangan berkualitas guna memenuhi kebutuhan masyarakat. Bantuan serta perhatian Babinsa ini diharapkan dapat membantu pemerintah dalam menciptakan swasembada pangan di wilayah binaan.

TNI melalui Babinsa diharapkan dapat memberikan dukungan dan Serma Hendra, telah menunjukkan komitmennya dalam mendukung petani dan meningkatkan ketahanan pangan di wilayah. Oleh karenanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan hasil panen petani dan partisipasi masyarakat dalam meningkatkan ketahanan pangan di wilayah.

“Selaku Babinsa Sertu Hendra, mengatakan akan terus membantu melakukan pendampingan kepada petani saat memanen padi guna sukseskan ketahanan pangan di wilayah”. Ucap Sertu Hendra.

“Lanjut, pendampingan terhadap petani terus dilakukan oleh Babinsa guna meningkatkan hasil pertanian sehingga mewujudkan ketahanan pangan. Pendampingan kepada kelompok Tani merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan untuk membantu memanen padi warga bersama kelompok Tani”. Tambah Sertu Hendra.

“Bapak I Wayan Marda, petani dan pemilik lahan, menyampaikan terima kasihnya dan apresiasi kepada Babinsa yang selalu mendampingi petani mulai dari pengolahan lahan, penanaman hingga masa panen tiba. Ia juga mengapresiasi dukungan yang diberikan oleh Babinsa kepada petani”. Imbuhnya.

Kegiatan Babinsa Desa Peguyangan Kangin membantu petani panen raya merupakan wujud nyata kepedulian terhadap petani dan ketahanan pangan di wilayah. Dengan harapan, membantu para petani dapat terus berlanjut dan memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dekat Seperti Keluarga, Babinsa Tliu Ajak Warga Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    Dekat Seperti Keluarga, Babinsa Tliu Ajak Warga Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pada Senin, 17 November 2025, Babinsa Koramil 1621/02 Amanuban Tengah, Sertu Jumadi Mit, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Tliu, Kecamatan Amanuban Timur. Kegiatan dimulai pukul 11.30 Wita dan berlangsung hingga selesai. Dalam interaksinya, Sertu Jumadi Mit kembali mengajak masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di lingkungan desa, agar tercipta situasi yang kondusif […]

  • Komsos Babinsa: Penanaman Jagung di Dulolong Berjalan Lancar dan Aman

    Komsos Babinsa: Penanaman Jagung di Dulolong Berjalan Lancar dan Aman

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kalabahi, 3 Desember 2025 – Babinsa Desa Dulolong, Sertu Muhajir Moka, dari Koramil 1622-01/Kalabahi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Dulolong, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor, Rabu (03/12/2025) pukul 07.30 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan terhadap masyarakat dalam meningkatkan produktivitas pertanian. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Muhajir Moka turut […]

  • Peduli Sesama, Danramil Sawan dan Anggota TNI Dukung Penuh Kegiatan Bedah Rumah di Kecamatan Sawan

    Peduli Sesama, Danramil Sawan dan Anggota TNI Dukung Penuh Kegiatan Bedah Rumah di Kecamatan Sawan

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sawan, Kamis 13 November 2025 — Pada hari Kamis tanggal 13 November 2025 pukul 09.00 WITA bertempat di Desa Jagaraga, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng telah dilaksanakan kegiatan Bedah Rumah bagi warga kurang mampu. Kegiatan sosial ini dihadiri oleh Danramil 1609-09/Sawan Kapten Arh Gede Buktiana bersama beberapa anggota Koramil yang turut membantu dalam kegiatan gotong royong […]

  • Babinsa Ingatkan Pelajar SMAN Filial Loaholu Jadi Pemuda Tangguh, Disiplin, dan Berkarakter

    Babinsa Ingatkan Pelajar SMAN Filial Loaholu Jadi Pemuda Tangguh, Disiplin, dan Berkarakter

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Pada hari Selasa, 30 September 2025, bertempat di SMAN Filial Loaholu, Desa Oelua, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627/Rote Barat Laut Serma Yusuf Tungga melaksanakan kegiatan Pembinaan Perlawanan Wilayah (Binwanwil) dengan memberikan materi wawasan kebangsaan dan bela negara kepada siswa-siswi kelas XI sebanyak 40 orang. Dalam penyampaiannya, Babinsa menekankan pentingnya menumbuhkan rasa cinta […]

  • Persiapan HUT RI ke-80, Babinsa dan Polsek Biboki Selatan Bangkitkan Semangat Siswa Lewat Pelatihan Paskibra

    Persiapan HUT RI ke-80, Babinsa dan Polsek Biboki Selatan Bangkitkan Semangat Siswa Lewat Pelatihan Paskibra

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 06 Agustus 2025, Di bawah langit yang membara, mereka berdiri tegap. Keringat jadi bukti ketulusan, semangat jadi warisan. Tak ada lelah dalam mendidik hanya harapan yang tumbuh bersama setiap langkah para Siswa, Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Ferdinand Bata, bersama anggota Polsek Biboki Selatan […]

  • Ditengah suasana HUT RI ke – 80 Polsek Seltim Intensifkan Patroli siang hari Upaya Cegah Kasus Curat, Curas dan Curanmor.

    Ditengah suasana HUT RI ke – 80 Polsek Seltim Intensifkan Patroli siang hari Upaya Cegah Kasus Curat, Curas dan Curanmor.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Seltim, Senin 18 Agustus 2025, Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Desak Nyoman Suci, A.Md.,Kep., S.Sos., Bersama Piket Fungsi melaksanakan KRYD dengan kegiatan Patroli di daerah hukum Polsek Seltim . Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 09.00 s/d 11.00 Wita. Kegiatan Patroli meliputi Jalur utama Denpasar – Gilimanuk diantaranya pasar malam Megati, BRI Unit Megati di Bantas, […]

expand_less