Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah kecelakaan lalu-lintas, anggota Koramil 1623-04/Sidemen bersinergi tertibkan kendaraan truck parkir di bahu jalan.

Cegah kecelakaan lalu-lintas, anggota Koramil 1623-04/Sidemen bersinergi tertibkan kendaraan truck parkir di bahu jalan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-04/Sidemen dipimpin Sertu Nengah Sukarta bersinergi dengan instansi terkait, memberikan himbauan sekaligus melaksanakan penertiban kendaraan truck parkir di bahu jalan, di Jln. Raya Sidemen-Klungkung Dusun Banyu Campah Desa Telaga Tawang Kec.Sidemen Kab.Karangasem, pada Selasa (21/10/25).

Pemberian himbauan dan penertiban truck parkir di bahu jalan dilaksanakan oleh Dinas Perhubungan Kab.Karangasem, Pol PP Kecamatan Sidemen, anggota Koramil 04/Sidemen serta Polsek Sidemen.

Himbauan dan penertiban truck parkir di bahu jalan dilaksanakan untuk mencegah terjadinya kemacetan serta kecelakaan lalulintas serta agar tidak mengganggu kenyamanan pengguna jalan lainnya.

Anggota Koramil 1623-04/Sidemen Sertu Nengah Sukarta disela-sela kegiatan mengatakan “kami bersama instansi terkait turut memberikan himbauan kepada para sopir truk pengangkut material agar tidak parkir di bahu jalan, apabila melaksanakan istirahat agar masuk di rest area yang sudah disediakan untuk mengurangi kemacetan serta mencegah kecelakaan lalulintas” ucapnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Belantih Aktif Dukung Musrenbangdes Bahas RKPDes 2026 dan DURKP 2027

    Babinsa Desa Belantih Aktif Dukung Musrenbangdes Bahas RKPDes 2026 dan DURKP 2027

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bangli – Pada hari Sabtu, 27 September 2025, pukul 09.00 WITA s.d. 11.30 WITA, bertempat di Gedung Serbaguna Desa Belantih, Kecamatan Kintamani, telah dilaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) terkait Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 dan Daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintah (DURKP) Tahun Anggaran 2027. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Belantih […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar PAM di Pelabuhan Poto Tano

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar PAM di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Desa Senayan, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Sabtu (25/10/2025) pukul 08.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, mengingat pelabuhan Poto Tano merupakan pintu gerbang utama transportasi laut […]

  • Babinsa Oeletsala Wujudkan Kamtibmas Saat Final Voli Desa

    Babinsa Oeletsala Wujudkan Kamtibmas Saat Final Voli Desa

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan olahraga di wilayah binaannya, Babinsa Oeletsala Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Kris Tulasi, melaksanakan pengamanan jalannya Final Turnamen Bola Voli JPW Oeletsala Cup III yang berlangsung di Lapangan Voli Dusun II Oehani, Desa Oeletsala, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang, pada Minggu (10/11/2025). Kegiatan tersebut dihadiri ratusan penonton yang dengan antusias menyaksikan […]

  • Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Pengejaran Hadiri Musrenbangdes

    Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Pengejaran Hadiri Musrenbangdes

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Pengejaran, Peltu Gede Harta Wijaya anggota Koramil 1626-04/Kintamani, menghadiri undangan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) yang digelar di Balai Serbaguna Desa Pengejaran, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (24/9/2025) Kegiatan ini membahas dan menyepakati Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2026 serta Daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintah Desa (DURKPDesa) Tahun 2027. Susunan […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 23 Juli 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Pelayanan BPKB Ramah Anak, Polres Tabanan Hadirkan Inovasi Humanis di Ruang Pelayanan Publik

    Pelayanan BPKB Ramah Anak, Polres Tabanan Hadirkan Inovasi Humanis di Ruang Pelayanan Publik

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kasat Lantas Polres Tabanan, AKP Anton Suherman, S.T.K., S.I.K., didampingi Kanit Regident IPTU Ni Putu Nanik Juniati,S.H.,M.H.,Dalam upaya memberikan pelayanan publik yang nyaman dan inklusif, Polres Tabanan melalui Satuan Lalu Lintas menghadirkan inovasi Pelayanan BPKB Ramah Anak. Program ini dirancang agar masyarakat yang datang mengurus Buku Pemilik […]

expand_less