Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Poto Tano Kawal Keamanan Pelabuhan Penyeberangan

TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Poto Tano Kawal Keamanan Pelabuhan Penyeberangan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Babinsa Desa Senayan Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan Pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano pada Senin (20/10/2025) pukul 08.30 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban di area pelabuhan tetap terjaga, mengingat Pelabuhan Poto Tano merupakan salah satu jalur vital penghubung antara Pulau Sumbawa dan Pulau Lombok.

Sertu Chaeruddin mengatakan, pengamanan dilakukan dengan berkoordinasi bersama pihak keamanan pelabuhan dan instansi terkait untuk memantau aktivitas keluar-masuk penumpang serta kendaraan.

“Kami memastikan seluruh aktivitas di pelabuhan berjalan tertib dan aman, serta mengingatkan masyarakat agar selalu berhati-hati dan menjaga keselamatan selama berada di area pelabuhan,” ujarnya.

Kegiatan pengamanan berlangsung dengan aman dan lancar tanpa kendala berarti.
Langkah ini juga merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Koramil 1628-04/Poto Tano dalam mendukung terciptanya stabilitas keamanan wilayah, khususnya di wilayah pesisir dan transportasi laut.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa dan Bhabinkamtibmas di Banjar Dinas Kerta Nadi Wujudkan Kebersamaan dengan Masyarakat

    Komsos Babinsa dan Bhabinkamtibmas di Banjar Dinas Kerta Nadi Wujudkan Kebersamaan dengan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SERIRIT, (20/10/2025) — Babinsa Desa Rangdu Serma I Made Widi Adnyana bersama Bhabinkamtibmas Desa Rangdu Aiptu Ketut Agus Tawan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Banjar Dinas Kerta Nadi, Desa Rangdu, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini dilaksanakan di rumah salah satu warga setempat sebagai upaya mempererat hubungan antara aparat kewilayahan dengan masyarakat. Pelaksanaan […]

  • Babinsa Koramil 1625-03/Boawae Laksanakan Pengamanan Paroki Menyongsong Tahun Baru 2026

    Babinsa Koramil 1625-03/Boawae Laksanakan Pengamanan Paroki Menyongsong Tahun Baru 2026

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang perayaan Tahun Baru 2026, Koramil 1625-03/Boawae melaksanakan kegiatan apel gabungan dan pengamanan wilayah. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 31 Desember 2025, pukul 17.00 Wita, bertempat di wilayah Kecamatan Boawae. Apel gabungan dipimpin dan diikuti oleh personel Koramil 1625-03/Boawae yang dipimpin oleh Serka Heronimus […]

  • Kapolres Bangli Pimpin Rakor Lintas Sektoral, Matangkan Kesiapan Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

    Kapolres Bangli Pimpin Rakor Lintas Sektoral, Matangkan Kesiapan Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mewujudkan situasi kamtibmas dan kamseltibcarlantas yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Kapolres Bangli AKBP James I. S. Rajagukguk, S.I.K., M.H. memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral Operasi Lilin Agung 2025, Selasa (16/12/2025). Rakor yang berlangsung pukul 09.00 Wita hingga 11.00 Wita di Rupatama Polres Bangli […]

  • Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Wawo,Bima._ Pada hari Kamis, 7 Agustus 2025, Danramil 1608-06/Wawo yang diwakili oleh Serma Supratman hadir dan mengamankan Pawai Budaya dalam rangka Hari Jadi Desa Raba ke-104. Acara ini berlangsung di Desa Raba, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima dengan lancar dan tertib. Kegiatan dihadiri oleh beberapa tokoh penting, antara lain Camat Wawo, Bapak Syarifudin Bahsyar, S. Sos.; […]

  • Babinsa Hadir di Sawah, Percepat Masa Tanam Padi di Wilayah Koramil 01/Lewa

    Babinsa Hadir di Sawah, Percepat Masa Tanam Padi di Wilayah Koramil 01/Lewa

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mempercepat masa tanam dan mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 01/Lewa jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Stepanus Dappa Taka, terjun langsung ke sawah membantu warga binaan mencabut bibit padi yang akan ditanam.   Kegiatan tersebut dilaksanakan di lahan pertanian seluas kurang lebih 35 are milik warga, bertempat di Desa […]

  • Babinsa Sertu Dahlan Aktif Laksanakan Komsos di Desa Seteluk Tengah

    Babinsa Sertu Dahlan Aktif Laksanakan Komsos di Desa Seteluk Tengah

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (12/01/2026). Kegiatan Komsos yang dilaksanakan pada pukul 09.30 WITA tersebut bertujuan untuk menjalin komunikasi […]

expand_less