Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Perkuat Sinergi dengan Pemerintah, Babinsa Lewoleba Bantu Sukseskan Program Gizi Nasional

Perkuat Sinergi dengan Pemerintah, Babinsa Lewoleba Bantu Sukseskan Program Gizi Nasional

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Lembata — Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak usia dini, Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Suhardi, melaksanakan kegiatan monitoring dan pendampingan pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) dari Badan Gizi Nasional (BGN) di wilayah Kabupaten Lembata, Senin (20/10/2025).

Kegiatan tersebut dilaksanakan di TK Negeri 2 Nubatukan, Kelurahan Lewoleba Tengah, Kecamatan Nubatukan, Kabupaten Lembata, pada pukul 09.30 WITA. Program ini bertujuan untuk membantu pemenuhan gizi seimbang bagi anak-anak agar tumbuh sehat, kuat, dan cerdas sejak dini.

Sebanyak 49 paket makanan bergizi disalurkan kepada 49 pelajar penerima manfaat. Menu yang disajikan terdiri dari nasi, sayur labu, ayam, tempe goreng, dan buah pisang, yang disiapkan oleh mitra penyedia makanan bergizi dari Yayasan Berkat Cinta Lembata dan Tarsisia Hani Chandra, dengan penanggung jawab kegiatan Ibu Nurul.

Dalam kegiatan tersebut, Kopda Suhardi menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa bertujuan memastikan penyaluran berjalan aman, tertib, dan tepat sasaran, serta memberikan dorongan moral kepada pihak sekolah dan masyarakat agar terus menjaga pola makan sehat bagi anak-anak.

Melalui pendampingan ini, Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba menunjukkan komitmen TNI untuk terus mendukung program pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan masyarakat di wilayah binaan.

( Pendim 1624 ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Brigif 21/Komodo Gelar Tradisi Pengukuhan Warga Baru dengan Penuh Makna

    Brigif 21/Komodo Gelar Tradisi Pengukuhan Warga Baru dengan Penuh Makna

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Naibonat- bertempat di Lapangan Brigif 21/Komodo, telah dilaksanakan Pengukuhan Warga Baru Brigif 21/Komodo yang dipimpin langsung oleh Komandan Brigade Infanteri 21/Komodo, Letkol Inf Agus Ariyanto. Jum’at(01/08/2025). Adapun personel yang dikukuhkan sebagai Warga Baru Brigif 21/Komodo yaitu Kasbrigif 21/Komodo, Letkol Bayu Sigit Dwi Untoro beserta 7 orang anggota Brigif 21/Komodo lainnya. Rangkaian kegiatan diawali dengan upacara […]

  • Peran Aktif Babinsa: Koptu Fahrurrozi Dampingi Warga dalam Penebangan Pohon

    Peran Aktif Babinsa: Koptu Fahrurrozi Dampingi Warga dalam Penebangan Pohon

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Kelurahan Sampir Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap keamanan dan kenyamanan warga binaan. Pada Rabu (1/10/2025) pukul 10.15 WITA, Turun langsung melaksanakan pengamanan kegiatan penebangan pohon di Jalan Lintas Pakirum, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini melibatkan berbagai unsur, antara lain Lurah Sampir, Kasi Trantib, […]

  • Dengan Semangat Kebersamaan, Prajurit Makodim 1618/TTU Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat

    Dengan Semangat Kebersamaan, Prajurit Makodim 1618/TTU Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-KEFAMENANU, Kamis, 23 Oktober 2025- dengan penuh semangat dalam menjaga kebersihan dan menciptakan lingkungan yang sehat, anggota Makodim 1618/TTU melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan di sekitar asrama lama Kegiatan yang diikuti oleh seluruh personel Makodim 1618/TTU dengan penuh semangat dan kebersamaan. Sasaran pembersihan di mulai dari pemotongan rumput liar, serta pengumpulan dan pembuangan sampah di […]

  • Serda Beni Eka S Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Kondusif

    Serda Beni Eka S Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Babinsa Desa Kokarlian Serda Beni Eka S, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (23/10/2025). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban di area pelabuhan tetap terjaga. Pelabuhan Poto Tano merupakan pintu masuk utama dari […]

  • Peresmian Rusun Kodim: Meningkatkan Semangat Pengabdian Prajurit dan Memperkuat Hubungan dengan Rakyat

    Peresmian Rusun Kodim: Meningkatkan Semangat Pengabdian Prajurit dan Memperkuat Hubungan dengan Rakyat

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 28 Oktober 2025 — Sebuah babak baru kesejahteraan prajurit TNI AD dibuka di Labuan Bajo. Rumah Susun Kodim 1630/Manggarai Barat diresmikan secara virtual (Vicon) oleh Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Momen khidmat yang penuh kebanggaan ini bertempat di kompleks Rusun, Jalan […]

  • KMP. Kalibodri Sandar di Pantai Baru, Babinsa Pastikan Aktivitas Berjalan Aman dan Tertib

    KMP. Kalibodri Sandar di Pantai Baru, Babinsa Pastikan Aktivitas Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Pada hari Jumat, tanggal 17 Oktober 2025, pukul 13.50 Wita, anggota Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Imran, melaksanakan kegiatan monitoring bongkar muat KMP. Kalibodri yang bersandar di Pelabuhan Feri Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan pemantauan ini dilakukan untuk memastikan situasi di area pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif selama proses bongkar muat berlangsung. Babinsa […]

expand_less