Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kempo Tekankan Pentingnya Gotong Royong untuk Generasi Muda Desa

Babinsa Kempo Tekankan Pentingnya Gotong Royong untuk Generasi Muda Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Dompu,NTB — Dalam upaya mempererat kebersamaan dan menumbuhkan kembali semangat gotong royong di tengah masyarakat, Babinsa Desa Kempo, Koramil 1614-02/Kempo, melaksanakan kegiatan sosial bersama warga Dusun Tolomboda, Desa Kempo, pada Senin (20/10/2025).

Kegiatan yang difokuskan pada penggalian kuburan ini menjadi momentum penting bagi warga untuk kembali merasakan nilai-nilai solidaritas dan kebersamaan yang mulai memudar di tengah kehidupan modern. Babinsa bersama masyarakat bekerja bahu-membahu sejak pagi dengan penuh semangat dan kekompakan.

Di sela kegiatan, Babinsa menyampaikan pesan agar semangat gotong royong terus dijaga dan diwariskan kepada generasi muda.

“Gotong royong adalah warisan luhur bangsa kita. Jika kita pelihara bersama, pekerjaan akan terasa ringan dan hubungan antarwarga semakin erat. Inilah yang harus kita tanamkan sampai kepada anak cucu kita,” ujarnya.

Warga pun menyambut baik kegiatan ini. Mereka mengaku senang karena kegiatan seperti ini bukan hanya membantu menyelesaikan pekerjaan, tetapi juga mempererat tali silaturahmi di antara sesama warga.

Suasana kebersamaan terlihat jelas sepanjang kegiatan berlangsung. Canda tawa dan kerja sama antarwarga menciptakan nuansa kekeluargaan yang hangat. Hingga kegiatan berakhir, seluruh rangkaian berjalan dengan aman, tertib, dan penuh rasa saling menghargai.

Melalui kegiatan seperti ini, Babinsa berharap masyarakat terus menjaga tradisi gotong royong sebagai kekuatan utama dalam membangun desa yang maju, rukun, dan harmonis.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringatan Isra Mi’raj di Moteng Berlangsung Khidmat, Babinsa Turut Hadir Jaga Kondusifitas

    Peringatan Isra Mi’raj di Moteng Berlangsung Khidmat, Babinsa Turut Hadir Jaga Kondusifitas

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat binaan, Babinsa Desa Moteng Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muhaimin, menghadiri kegiatan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang digelar di Masjid Nurul Hikmah, Dusun Moteng Bawa, Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan keagamaan tersebut dilaksanakan pada Sabtu malam, 3 Januari 2026, mulai […]

  • Polresta Denpasar Gelar “Minggu Kasih” Bersama Tokoh Adat dan Tokoh Agama di Desa Padangsambian

    Polresta Denpasar Gelar “Minggu Kasih” Bersama Tokoh Adat dan Tokoh Agama di Desa Padangsambian

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Denpasar – Bertempat di Pura Dalem Khayangan Prajapati Desa Adat Padangsambian, Denpasar Barat, telah dilaksanakan kegiatan Polisi Untuk Masyarakat dalam tajuk Minggu Kasih, yang menghadirkan jajaran Polresta Denpasar bersama tokoh adat dan tokoh agama setempat. Program Minggu Kasih merupakan salah satu program unggulan Polri dalam menjalin komunikasi Kamtibmas dengan seluruh lapisan masyarakat. Melalui kegiatan ini, […]

  • Kodim 1612/Manggarai dan Warga Desa Rado Bahu-Membahu Bangun Jalan Telford

    Kodim 1612/Manggarai dan Warga Desa Rado Bahu-Membahu Bangun Jalan Telford

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Manggarai, 28 Oktober 2025 – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025 yang digelar Kodim 1612/Manggarai terus menunjukkan progres signifikan. Pada hari ini, Selasa (28/10), personel Satgas TMMD bersama masyarakat setempat melaksanakan pekerjaan penyusunan batu atau telford di Desa Rado, Kecamatan Cibal. Kegiatan tersebut merupakan salah satu sasaran fisik program TMMD yang […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Anjangsana di Desa Teba, Jalin Keakraban dengan Warga

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Anjangsana di Desa Teba, Jalin Keakraban dengan Warga

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 September 2025, Bergandengan tangan membangun Desa, memperkuat persatuan, dan menciptakan lingkungan yang aman, mandiri, dan sejahtera serta mempererat hubungan dengan Masyarakat binaannya, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Wilfridus Molo, melaksanakan kegiatan anjangsana di rumah Bapak Yanuarius Nainahas yang berlokasi di Desa Teba, Kecamatan Biboki Tanpah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Kapolres Tabanan Pimpin Latihan Menembak, Tingkatkan Profesionalisme Personel

    Kapolres Tabanan Pimpin Latihan Menembak, Tingkatkan Profesionalisme Personel

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka meningkatkan kemampuan serta profesionalisme anggota, Polres Tabanan melaksanakan pelatihan menembak di Lapangan Tembak Praja Rastra Gandewa Polsek Penebel, Kamis (25/9/2025). Kegiatan berlangsung sejak pukul 07.30 hingga 12.10 WITA dan dihadiri oleh Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., Waka Polres, PJU Polres Tabanan, […]

  • Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Karangasem – Polsek Bebandem Pawas Kanit Reskrim Polsek Bebandem IPDA RICKY JOHANNES HUTAPEA S. T.rk. Bersama Piket Fungsi Spkt melaksanakan tugas patroli dini hari guna pemantauan Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) dan situasi Kamseltibcarlantas (keamanan, keselamatan ketertiban, dan kelancaran lalu lintas) di Wilayah Hukum Polsek Bebandem. Kapolsek Bebandem Polres Karangasem Akp I Gede Murdana,Sh […]

expand_less