Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pos Fohuk Satgas Yonarmed 12 Kostrad Hadirkan Layanan Kesehatan untuk Ibu dan Balita di Tapal Batas

Pos Fohuk Satgas Yonarmed 12 Kostrad Hadirkan Layanan Kesehatan untuk Ibu dan Balita di Tapal Batas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Belu,– Sebagai wujud nyata kepedulian terhadap kesehatan masyarakat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad dari Pos Fohuk kembali melaksanakan kegiatan Posyandu di desa binaannya. Kegiatan ini digelar bekerja sama dengan tenaga medis setempat di Desa Loonuna, Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur, pada Minggu (19/10/2025).

Kegiatan Posyandu ini bertujuan untuk memberikan pelayanan kesehatan dasar bagi ibu hamil, balita, serta warga lanjut usia di wilayah terpencil yang memiliki akses terbatas terhadap fasilitas kesehatan. Kehadiran personel Satgas diharapkan dapat membantu meringankan beban masyarakat dalam memperoleh layanan kesehatan yang layak.

Dalam pelaksanaannya, personel Satgas bekerja sama dengan bidan desa dan kader Posyandu setempat. Mereka bahu-membahu memastikan kegiatan berjalan lancar dan seluruh warga mendapatkan pelayanan medis, penimbangan balita, serta edukasi tentang pentingnya menjaga pola hidup sehat.

Dansatgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial Satgas di daerah penugasan. “Kami ingin hadir dan menjadi bagian dari solusi atas keterbatasan akses layanan kesehatan di daerah perbatasan ini. Kesehatan masyarakat adalah fondasi utama dalam pembangunan,” tegas Dansatgas. Dengan kegiatan ini, Pos Fohuk berharap dapat meningkatkan derajat kesehatan masyarakat serta memperkuat semangat kebersamaan antara warga dan aparat negara.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergitas Untuk Negeri Aman Dan Damai, Dandim Klungkung Hadiri Apel Gabungan

    Sinergitas Untuk Negeri Aman Dan Damai, Dandim Klungkung Hadiri Apel Gabungan

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menjaga Kamtibmas di wilayah Kabupaten Klungkung, Pemkab bersama TNI dan Polri serta instansi dan komponen terkait menggelar apel gelar gabungan. Apel gabungan ini dilaksanakan di Mapolres Klungkung, Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Senin ( 01/09/25 ). Kegiatan apel gabungan yang diikuti kurang lebih 200 orang ini dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Aktif Lakukan Komsos di Desa Desaloka

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Aktif Lakukan Komsos di Desa Desaloka

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Desaloka, Sertu Sayuti dari Koramil 1628-03/Seteluk, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus menghadiri musyawarah bersama warga terkait rencana pelaksanaan gotong royong di wilayah desa binaannya, Selasa (14/10/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.40 WITA ini membahas persiapan gotong royong yang akan melibatkan […]

  • Satgaster Pos Halibete II Beri Latihan PBB Kepada Pelajar Di Perbatasan

    Satgaster Pos Halibete II Beri Latihan PBB Kepada Pelajar Di Perbatasan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Guna memberikan pemahaman tentang materi baris-berbaris dan mengasah disiplin siswa-siswi SD sejak dini, Satgaster Pos Halibete II beri pelatihan PBB kepada pelajar SD Negeri Halibete di Dusun Halibete, Desa Maneikun, Kecamatan Lasiolat, Kabupaten Belu, Rabu (27/8/2025). Kegiatan tersebut dilakukan oleh Serka Rui Vicente selaku Danpos Halibete II Satgaster Kodim 1605/Belu saat melaksanakan […]

  • Patroli Unit Raimas, Langkah Nyata Polres Badung Jaga Ketertiban Lalu Lintas

    Patroli Unit Raimas, Langkah Nyata Polres Badung Jaga Ketertiban Lalu Lintas

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), khususnya menjelang akhir pekan, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Jumat (03/10/2025) sore. Patroli ini dilaksanakan mulai pukul 17.50 WITA di wilayah hukum Polres Badung, dengan menyasar jalur strategis seperti Simpang Short Cut Canggu, yang dikenal padat kendaraan […]

  • Wujud Kepedulian Babinsa, Patroli Malam Dilaksanakan di Desa Legelapu

    Wujud Kepedulian Babinsa, Patroli Malam Dilaksanakan di Desa Legelapu

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Sertu Carles Haban melaksanakan kegiatan patroli malam atau siskamling di wilayah binaannya, Desa Legelapu, Kecamatan Aimere, Kabupaten Ngada pada Rabu malam tanggal 01 Oktober 2025. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, sekaligus memberikan pemantauan kepada para anak muda yang beraktivitas di malam hari agar tidak melakukan […]

  • Kodim Bima Tunjukkan Kekuatan Solid pada Apel Gelar Pasukan Pembukaan Operasi Patuh Rinjani 2025

    Kodim Bima Tunjukkan Kekuatan Solid pada Apel Gelar Pasukan Pembukaan Operasi Patuh Rinjani 2025

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Bima, 14 Juli 2025 — Personel Kodim 1608/Bima turut ambil bagian dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Rinjani Tahun 2025 yang dilaksanakan di Halaman Kantor Polres Bima Kota, Jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Monggonao, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Apel ini menandai dimulainya operasi lalu lintas tahunan yang bertujuan meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap aturan berlalu […]

expand_less