Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Aktif Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Aktif Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Kokarlian, Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Beni Eka S. melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, pada Minggu (19/10/2025).

Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab Babinsa dalam memastikan situasi wilayah tetap kondusif, terutama di area vital seperti pelabuhan yang menjadi pintu gerbang utama transportasi laut antara Pulau Sumbawa dan Lombok.

Serda Beni Eka menjelaskan bahwa kegiatan ini juga bertujuan untuk memantau aktivitas masyarakat dan memastikan kelancaran arus penumpang serta kendaraan yang keluar masuk pelabuhan.

“Kami selalu berkoordinasi dengan pihak keamanan pelabuhan dan instansi terkait untuk menjaga keamanan dan kenyamanan para pengguna jasa penyeberangan,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung tertib, aman, dan lancar, dengan situasi pelabuhan terpantau kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Ramil 01 Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Warga

    TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Ramil 01 Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Warga

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serda Ersan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Wilayah Ndao, Jln Imam Bonjol, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Senin (3/11/2025) pukul 09.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah serta menjalin hubungan erat dengan masyarakat sebagai mitra dalam pelaksanaan tugas […]

  • Patroli Siskamling Babinsa Sape, Wujud Kepedulian TNI Jaga Keamanan Desa

    Patroli Siskamling Babinsa Sape, Wujud Kepedulian TNI Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape – Babinsa Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan Patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di wilayah Kecamatan Lambu dan Kecamatan Sape, Kabupaten Bima, Kamis malam (18/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah serta mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas. Patroli dimulai sekitar pukul 20.00 WITA dengan melibatkan Babinsa Desa Lambu Serka Bambang bersama satu orang anggota Koramil. […]

  • Puskesmas Taliwang II Gelar Lokakarya Mini, Koordinasi Layanan Kesehatan Masyarakat Lancar

    Puskesmas Taliwang II Gelar Lokakarya Mini, Koordinasi Layanan Kesehatan Masyarakat Lancar

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – UPTD Puskesmas Taliwang II menggelar kegiatan Lokakarya Mini sebagai upaya memperkuat koordinasi dan sinergi lintas sektor dalam peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, pada Jumat (19/12/2025), bertempat di UPTD Puskesmas Taliwang II. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala UPTD Puskesmas Taliwang II, perwakilan Dinas Kesehatan Kabupaten Sumbawa Barat, […]

  • Babinsa Koramil Rote Timur Pantau Harga Sembako dan Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Babinsa Koramil Rote Timur Pantau Harga Sembako dan Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjalin silaturahmi dan mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Sertu Beny Cardoso melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pedagang di Pasar Tradisional Lalao, Desa Lakamola, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa (14/10/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan […]

  • Pengamanan Ibadah Sholat Jumat, Polsek Pupuan Hadir Berikan Rasa Aman

    Pengamanan Ibadah Sholat Jumat, Polsek Pupuan Hadir Berikan Rasa Aman

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Jumat, 29 Agustus 2025 pukul 12.30 s/d 13.25 Wita, Personil piket fungsi Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah Sholat Jumat berjemaah umat Muslim di wilayah hukum Polsek Pupuan. Kehadiran aparat kepolisian ini sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat guna memastikan pelaksanaan ibadah berjalan aman, tertib, dan lancar. Kegiatan ibadah dilaksanakan di dua […]

  • Sinergi TNI dan Warga Rehap Gereja GMIT Batu Karang

    Sinergi TNI dan Warga Rehap Gereja GMIT Batu Karang

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Sebagai wujud kepedulian terhadap tempat ibadah dan lingkungan sekitar, Kodim 1604/Kupang melaksanakan kegiatan karya bhakti berupa pembersihan dan rehap pembangunan Gereja GMIT Batu Karang. Kegiatan tersebut melibatkan 25 orang personel gabungan dari Makodim 1604/Kupang, Koramil Alak, dan Koramil Batakte yang dipimpin langsung oleh Pgs. Pasilogdim 1604/Kupang Letda Inf Agapito Ximenes. Rabu (12/11/2025). Kegiatan […]

expand_less