Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tokoh Masyarakat dan Babinsa Bersama Amankan Lingkungan Desa Sumi di Kecamatan Lambu

Tokoh Masyarakat dan Babinsa Bersama Amankan Lingkungan Desa Sumi di Kecamatan Lambu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Bima,Sape _ Pada Sabtu malam, 18 Oktober 2025, Serka Ridwan Babinsa Desa Sumi bersama satu anggota Posramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan patroli siskamling di wilayah Kecamatan Lambu dan Sape, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah sekaligus mencegah perkembangan gangguan keamanan demi terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif.

Patroli melibatkan dua anggota Koramil, empat aparat desa, sepuluh warga masyarakat serta tokoh pemuda dan tokoh agama. Rombongan tiba di Desa Sumi dan langsung melakukan pemantauan menyasar pemukiman serta tempat tongkrongan anak muda yang rawan potensi gangguan sosial.

Dalam kesempatan tersebut, Serka Ridwan memberikan himbauan kepada warga khususnya para pemuda untuk mengontrol emosi dan menjauhi perilaku negatif yang dapat merugikan diri sendiri hingga keluarga. Ia mengingatkan pentingnya menjaga mental dan sikap agar situasi keamanan desa tetap terjaga.

Seluruh rangkaian kegiatan patroli berjalan lancar tanpa kendala berarti dan berakhir dengan kondisi situasi yang aman serta kondusif. Patroli siskamling ini menjadi bukti sinergi antara Babinsa, aparat desa, serta masyarakat dalam menjaga keamanan lingkungan di Kecamatan Lambu dan Sape.

Kegiatan ini menunjukkan komitmen Koramil 1608-03/Sape dalam mendukung pengamanan wilayah melalui pendekatan teritorial dan komunikasi aktif dengan warga. Keberlangsungan patroli diharapkan dapat terus memperkuat rasa aman dan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Kotabaru

    Babinsa Kodim 1602/Ende Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, mengadakan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) di Dusun Wolo Bele, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.57 Wita ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan menciptakan situasi kondusif di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa memberikan rasa nyaman dan aman bagi […]

  • Unjuk Rasa di Kantor DPRD Kota Bima, Koramil 1608-01/Rasanae Laksanakan Monitoring

    Unjuk Rasa di Kantor DPRD Kota Bima, Koramil 1608-01/Rasanae Laksanakan Monitoring

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kota Bima,_ Senin, 1 September 2025, puluhan massa dari Lembaga Keadilan Poros Muda Nusa Tenggara Barat (LKPM NTB) melakukan unjuk rasa di Kantor DPRD Kota Bima, Kecamatan Raba, Kota Bima. Aksi yang melibatkan sekitar 70 orang ini kawal langsung oleh personil Kodim1608/Bima dari Koramil 01/Rasanae untuk memastikan kelancaran dan keamanan kegiatan berlangsung. Korlap aksi, Saudara […]

  • Babinsa Semarapura Kangin Tegaskan Posyandu  Balita Penting Untuk Tingkatkan Kualitas Anak Dan Cegah Stunting

    Babinsa Semarapura Kangin Tegaskan Posyandu Balita Penting Untuk Tingkatkan Kualitas Anak Dan Cegah Stunting

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Kelurahan Semarapura Kangin, Kecamatan/Kabupaten Klungkung terus meningkatkan dan memperkuat layanan kesehatan bagi para Balita Dan Bumil dengan mengoptimalkan peran Posyandu. Upaya tersebut terlihat yang saat digelarnya Posyandu Balita Dan Bumil di Banjar Lebah Lingkungan Lebah Kelurahan Semarapura Kangin, Kamis ( 13/11/25 ). Dihadiri oleh Bidan Kelurahan Semarapura Kangin beserta Kader Posyandu Banjar Lebah […]

  • Program Subuh Berjamaah Kodim 1608/Bima Pererat Silaturahmi dan Kepedulian Masyarakat

    Program Subuh Berjamaah Kodim 1608/Bima Pererat Silaturahmi dan Kepedulian Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kota Bima._ (Sabtu,09/08/2025),_ Personil Kodim 1608/Bima terus konsisten menjalankan program Subuh Berjamaah sebagai bagian dari upaya meningkatkan keimanan dan kebersamaan dengan masyarakat. Para Babinsa melaksanakan sholat subuh berjamaah di masjid-masjid yang berada di wilayah binaannya masing-masing. Dandim 1608/Bima menyampaikan bahwa kegiatan sholat subuh berjamaah bukan hanya sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah SWT, tetapi […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Senayan Pastikan Pelabuhan Poto Tano Aman dan Tertib

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Senayan Pastikan Pelabuhan Poto Tano Aman dan Tertib

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Desa Senayan Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Rabu (15/10/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan pengamanan yang rutin dilakukan Babinsa tersebut bertujuan untuk memastikan situasi di area pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif. Selain memantau aktivitas […]

  • TNI Koramil 1630-01/Komodo Tingkatkan Pengamanan Wilayah Melalui Patroli Terpadu di Labuan Bajo

    TNI Koramil 1630-01/Komodo Tingkatkan Pengamanan Wilayah Melalui Patroli Terpadu di Labuan Bajo

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 29 November 2025 — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan memastikan kondusifitas wilayah binaan, Anggota Koramil 1630-01/Komodo melaksanakan kegiatan patroli monitor wilayah di seputaran Labuan Bajo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan patroli ini dilaksanakan oleh tiga personel TNI Koramil 1630-01/Komodo dipimpin oleh Sertu Yamin. Patroli dilakukan secara menyeluruh untuk memantau perkembangan situasi […]

expand_less