Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Ende Lakukan Anjangsana dan Edukasi Warga

Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Ende Lakukan Anjangsana dan Edukasi Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende, Serka Petrus Ghobe, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Dusun Puupingga, Desa Ngguwa, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada Sabtu pagi, mulai pukul 09.35 Wita hingga selesai (18/10/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat serta membangun komunikasi yang erat antara TNI dan warga. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa melakukan anjangsana dan berdiskusi dengan warga tentang kondisi terkini di wilayah mereka, termasuk himbauan agar warga tetap waspada terhadap keamanan lingkungan dan perubahan cuaca yang tidak menentu.

Selain itu, Serka Petrus Ghobe juga mengingatkan warga agar menghindari aktivitas negatif seperti perjudian dan konsumsi minuman keras yang dapat merusak keamanan dan ketertiban masyarakat. Babinsa pun mendengarkan keluhan warga serta membantu menjembatani koordinasi dengan pemerintah setempat.

Kegiatan monitoring, komsos, dan pamwil yang dilaksanakan berjalan dengan aman, lancar, dan tertib. Kehadiran Babinsa mendapat respon positif dari masyarakat yang mengapresiasi peran TNI sebagai garda terdepan dalam menjaga stabilitas dan keamanan di daerah mereka.

Monitoring dan komunikasi sosial di wilayah binaan merupakan salah satu tugas utama Babinsa dan Satkowil Kodim 1602/Ende dalam menjaga hubungan harmonis dengan masyarakat sekaligus memastikan keamanan dan ketertiban wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semarak Car Free Night: Kolaborasi TNI, Pemerintah, dan Rakyat Wujudkan Sumbawa Lebih Sehat.

    Semarak Car Free Night: Kolaborasi TNI, Pemerintah, dan Rakyat Wujudkan Sumbawa Lebih Sehat.

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar, NTB – Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., yang diwakili oleh Kasdim 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan, S.Sos., menghadiri kegiatan Launching Car Free Night Sumbawa yang digelar di Lapangan Pahlawan Kabupaten Sumbawa, Sabtu malam (19/07/2025). Kegiatan yang berlangsung meriah ini turut dihadiri oleh jajaran Forkopimda Kabupaten Sumbawa, tokoh Agama, tokoh masyarakat serta […]

  • Danrem 161/WS Dampingi Pangdam IX/Udy, Bahas Peningkatan Kerjasama dengan Gubernur NTT

    Danrem 161/WS Dampingi Pangdam IX/Udy, Bahas Peningkatan Kerjasama dengan Gubernur NTT

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono mendampingi Pangdam IX/Uayana Mayjen TNI Piek Budyakto saat audiensi dengan Gubernur Nusa Tenggara Timur, Emanuel Melkiades Laka Lena bertempat di Ruang VIP Pemda Lanud El Tari Kupang, Selasa (23/06/2025) Audiensi ini menjadi wadah strategis untuk memperkuat sinergi antara pemerintah daerah dan TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan, […]

  • Hadir Ditengah Masyarakat, Serma Wayan SukadanaGelar Pengamanan Calonarang Di Balai Banjar Getakan

    Hadir Ditengah Masyarakat, Serma Wayan SukadanaGelar Pengamanan Calonarang Di Balai Banjar Getakan

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Getakan Koramil 1610-02/Banjarangkan Serma Wayan Sukadana bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang serta anggota Polsek Banjarangkan melaksanakan pengawalan dan pengamanan pementasan calonarang, Kamis ( 25/12/25 ) malam. Kegiatan yang dilaksanakan di Balai Banjar Getakan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri oleh ratusan masyarakat. Disela pengamanan, Babinsa Getakan Serma Wayan Sukadana mengatakan bahwa pementasan calonarang ini […]

  • Kepedulian Sosial Dimomentum Kemerdekaan, Kodim Klungkung Ikut Serta Donor Darah

    Kepedulian Sosial Dimomentum Kemerdekaan, Kodim Klungkung Ikut Serta Donor Darah

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung kembali menunjukkan eksistensi dan komitmen untuk selalu hadir dan senantiasa menjadi solusi dalam mengatasi kesulitan masyarakat di wilayah teritorialnya. Kali ini dengan membawa misi kemanusiaan, satuan dibawah kendali Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han ini mengisi peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 80 dengan melaksanakan kegiatan bhakti sosial donor darah di […]

  • Patroli Siskamling di Wilayah Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    Patroli Siskamling di Wilayah Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape _ Pada hari Selasa, tanggal 25 November 2025, Serka Khairudin, Babinsa Desa Lanta, beserta satu anggota mengikuti kegiatan patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) guna memantau situasi wilayah dan mengantisipasi perkembangan kondisi di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan patrol yang dimulai pada pukul 19.30 Wita ini melibatkan dua anggota Koramil 1608-03/Sape, tiga […]

  • Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan dan pemantauan penyaluran bantuan pangan dari Kementerian Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia bertempat di Kantor Desa Baturiti, Sabtu (29/11/2025) pukul 09.00 Wita s/d selesai. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan proses distribusi bantuan berjalan tertib dan tepat sasaran. Penyaluran bantuan berupa 20 kg beras dan 4 liter minyak goreng […]

expand_less