Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Serka Aries Umbu, Kolaborasi Adalah Kunci Keamanan dan Kemajuan Desa

Serka Aries Umbu, Kolaborasi Adalah Kunci Keamanan dan Kemajuan Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu., Sabtu 18 Oktober 2025., Dalam upaya mempererat sinergi dan membangun komunikasi yang solid antara TNI dan perangkat desa, Babinsa Desa Motadik, Serka Aries Umbu dari Koramil 1618-06/Bian, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama mitra di lapangan yang bertempat di Halaman Kantor Desa Motadik, Kec. Biboki Anleu, Kab. TTU.,

Kegiatan ini menjadi ruang dialog terbuka antara Babinsa dan para mitra kerja di lapangan, membahas berbagai perkembangan situasi desa serta langkah-langkah dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dalam suasana penuh keakraban, Serka Aries menekankan pentingnya kerja sama lintas sektor dalam menjaga stabilitas wilayah dan mendorong pembangunan desa.

“Peran kita bersama sangat penting, karena keamanan dan kemajuan desa tidak dapat tercapai tanpa kolaborasi yang baik antara aparat dan masyarakat,” ujar Serka Aries Umbu. Ia juga mengimbau agar seluruh perangkat dan warga terus aktif melaporkan setiap perkembangan di wilayah kepada Babinsa maupun aparat terkait, sebagai bentuk kewaspadaan dini terhadap potensi gangguan kamtibmas.

Melalui kegiatan komsos ini, Babinsa Koramil 1618-06/Bian berharap kehadiran TNI di tengah masyarakat bukan hanya sebagai penjaga keamanan, tetapi juga sebagai mitra pembangunan yang siap membantu pemerintah desa dalam setiap langkah kemajuan. Keharmonisan yang terjalin di Desa Motadik menjadi bukti nyata sinergi antara TNI, pemerintah, dan rakyat untuk mewujudkan desa yang aman, tertib, dan sejahtera.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Posramil dan Masyarakat Jaga Keamanan Pemukiman di Kecamatan Lambu

    Sinergi Posramil dan Masyarakat Jaga Keamanan Pemukiman di Kecamatan Lambu

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Senin, tanggal 28 Oktober 2025, Serka Maskur Babinsa Desa Melayu bersama satu orang anggota Posramil 1608-03/Lambu melaksanakan kegiatan patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan keadaan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan ini melibatkan anggota Posramil sebanyak 2 orang, aparat desa 4 orang, serta masyarakat […]

  • Polsek Abiansemal Terus Hadir Di Tengah Masyarakat Lewat Patroli Harkamtibmas Malam Hari

    Polsek Abiansemal Terus Hadir Di Tengah Masyarakat Lewat Patroli Harkamtibmas Malam Hari

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL — Personel Polsek Abiansemal kembali melaksanakan kegiatan patroli malam dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) tetap aman dan kondusif. Jumat (31/10/2025) malam Dalam kegiatan tersebut, personel patroli menyasar sejumlah titik rawan seperti pertokoan, perbankan, area pemukiman, serta jalur-jalur sepi yang berpotensi dimanfaatkan untuk tindakan kriminalitas. Petugas juga melakukan dialog dengan masyarakat, […]

  • Bhabinkamtibmas Laksanakan Pengamanan Kegiatan Nyineb Rangkaian Piodalan di Pura Puseh Desa Adat Selat

    Bhabinkamtibmas Laksanakan Pengamanan Kegiatan Nyineb Rangkaian Piodalan di Pura Puseh Desa Adat Selat

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Klungkung – Bhabinkamtibmas Desa Selat Polsek Klungkung Aiptu I Gede Sukanada,S.H., melaksanakan pengamanan kegiatan Nyineb rangkaian Piodalan di Pura Puseh Desa Adat Selat, Dusun Selat, Desa Selat, Kabupaten Klungkung, pada Senin (5/1/2026) sore. Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 16.00 Wita tersebut dilaksanakan guna memastikan rangkaian upacara adat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Dalam pelaksanaannya, […]

  • Wujudkan Nusa Penida Aman Dan Kondusif, Koramil Nusa Penida Kerahkan Personel Patroli Pelabuhan

    Wujudkan Nusa Penida Aman Dan Kondusif, Koramil Nusa Penida Kerahkan Personel Patroli Pelabuhan

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bersinergi bersama Dinas Pariwisata Kabupaten Klungkung dan UPT Pariwisata Kecamatan Nusa Penida, Koramil 1610-04/Nusa Penida terus melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan di kawasan Pelabuhan Banjar Nyuh, Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung. Pengamanan tersebut dilakukan sebagai upaya dan langkah menjaga kondusifitas wilayah serta memastikan aktivitas wisata berjalan tertib, dan nyaman bagi seluruh pengunjung. […]

  • Sambangi Hotel Aston Polsek Kuta Utara Beri Rasa Aman Wisatawan

    Sambangi Hotel Aston Polsek Kuta Utara Beri Rasa Aman Wisatawan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta terus melaksanakan Blue Light Patrol guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di daerah hukum Polsek Kuta Utara serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Minggu (10/8/2025) pukul 22.00 Wita. Kegiatan Blue Light Patrol di pimpin langsung Kanit Samapta Iptu Gede Wirata sambangi Hotel Aston, dan tempat hiburan malam di […]

  • Gotong Royong Pembersihan Got di Desa Wora Berjalan Lancar, Tingkatkan Kepedulian Lingkungan Warga

    Gotong Royong Pembersihan Got di Desa Wora Berjalan Lancar, Tingkatkan Kepedulian Lingkungan Warga

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Wawo,Bima _ Pada hari Minggu, 24 Agustus 2025, suasana harmonis terlihat di Desa Wora, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima. Babinsa Desa Wora, Serda Subardin, bekerja sama dengan pemerintah desa, mahasiswa KKN STKIP Taman Siswa Kota Bima, serta warga binaan melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan got di jalan masuk desa. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan […]

expand_less