Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem melaksanakan Program Jumat Curhat Dengan Asosiasi Security Karangasem

Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem melaksanakan Program Jumat Curhat Dengan Asosiasi Security Karangasem

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H., mewakili Kapolres Karangasem AKBP JOSEPH EDWARD PURBA, S.H.,S.I.K.,M.H. dalam melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama anggota Asosiasi Security Karangasem (ASK) yang bertempat di Aula Kanya Badra Paramartha Polres Karangasem, Jumat (17/10/2025).

Kegiatan Jumat Curhat yang dilaksanakan oleh Polres Karangasem merupakan kepedulian Polri terhadap masyarakat untuk menyampaikan aspirasi baik berupa keluhan maupun masukan yang diberikan oleh masyarakat. Jumat Curhat ini juga merupakan wujud nyata komitmen Polres Karangasem dalam mendekatkan diri dengan masyarakat sekaligus mensosialisasikan program-program pemerintah untuk kesejahteraan masyarakat.

Pada kesempatan tersebut, Kasat Binmas Polres Karangasem menyampaikan bahwa Security dan Polri adalah mitra strategis dalam menjaga keamanan. “Mari terus perkuat sinergi dan komunikasi agar setiap potensi gangguan kamtibmas bisa kita antisipasi sejak dini, Keamanan adalah tanggung jawab bersama,” ujar Kasat Binmas.

Dalam dialognya, Kasat Binmas Polres Karangasem mengatakan segera laporkan setiap kejadian mencurigakan atau potensi konflik kepada pihak kepolisian. “Dengan deteksi dini dan respon cepat, kita dapat mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan,” tambahnya.

Kasat Binmas mengajak para security dalam menjalankan tugas kedepankan sikap humanis, ramah, dan menghormati setiap orang. Keamanan bukan hanya tentang mengawasi, tetapi juga tentang menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

Diakhir kegiatan Kasat Binmas menyerahkan beberapa paket sembako kepada Security yang hadir. Diharapkan pemberian sembako ini dapat meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok serta dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bersama Warga, Babinsa Sertu Yehuda Bali Ate Wujudkan Semangat Gotong Royong di Desa Gaura

    Bersama Warga, Babinsa Sertu Yehuda Bali Ate Wujudkan Semangat Gotong Royong di Desa Gaura

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Yehuda Bali Ate, menunjukkan kepedulian dan kedekatannya dengan masyarakat binaan melalui kegiatan karya bakti membantu warga membangun rumah di Desa Gaura, Kecamatan Laboya Barat, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (13/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Yehuda ikut bergotong royong bersama warga mengangkat material bangunan, menyusun batu, serta […]

  • Personel Polres Gianyar Laksanakan PH Pagi, Berikan Teguran kepada Pengendara yang Melanggar Aturan Lalu Lintas

    Personel Polres Gianyar Laksanakan PH Pagi, Berikan Teguran kepada Pengendara yang Melanggar Aturan Lalu Lintas

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Personel Polres Gianyar melaksanakan kegiatan Police Hazard (PH) pagi pada Senin (24/11/25) di sejumlah titik rawan kemacetan dan pelanggaran lalu lintas di wilayah Kabupaten Gianyar. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 06.30 Wita ini bertujuan untuk menjaga kelancaran arus lalu lintas sekaligus meningkatkan disiplin masyarakat dalam berkendara. Selama pelaksanaan PH pagi, personel melakukan pemantauan […]

  • Ngenteg Linggih di Pura Dalem Kokarlian, Babinsa Bersama Forkopimcam Hadiri Upacara Sakral Umat Hindu

    Ngenteg Linggih di Pura Dalem Kokarlian, Babinsa Bersama Forkopimcam Hadiri Upacara Sakral Umat Hindu

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Kokarlian, Serda Beni Eka S. dari Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan pendampingan kegiatan Upacara Ngenteg Linggih Rsi Gana Manca Keludring yang digelar di Pura Dalem Desa Kokarlian, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (21/10/2025) pukul 07.30 Wita. Upacara keagamaan ini dipimpin oleh Pedanda dari Lombok dan dihadiri oleh […]

  • Cegah Curat, Curas, dan Curanmor, Polsek Petang Tingkatkan Patroli Malam

    Cegah Curat, Curas, dan Curanmor, Polsek Petang Tingkatkan Patroli Malam

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Mangupura – Aparat Polsek Petang dipimpin Perwira Pengawas Aiptu I Nyoman Gede Antarayasa bersama dua personelnya gencar melaksanakan patroli terutama malam hari yang dikenal dengan istilah Blue Light Patrol. Patroli malam digencarkan untuk menekan kriminalitas dan untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas. Kapolsek Petang AKP I Nyoman Arnaya, SH, MH., saat dikonfirmasi seijin Kapolres Badung AKBP […]

  • Jaga Situasi Kondusif, Bhabin Sesandan Sambangi Warga Banjar Sandan Pondok di Tengah Persiapan Upacara Yadnya

    Jaga Situasi Kondusif, Bhabin Sesandan Sambangi Warga Banjar Sandan Pondok di Tengah Persiapan Upacara Yadnya

    • calendar_month 21 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Selasa 13 Januari 2026 – Sebagai wujud kehadiran Polri di tengah masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Sesandan, Aiptu I Wayan Silanjana, melaksanakan kegiatan sambang desa dengan menyambangi warga di Banjar Dinas Sandan Pondok, Desa Sesandan, pada Selasa 13 Januari 2026 pukul 09.00 WITA Kegiatan sambang kali ini difokuskan kepada warga masyarakat yang […]

  • Patroli Subuh, Samapta Polsek Mengwi Sambangi Pasar Tradisional Desa Mengwi

    Patroli Subuh, Samapta Polsek Mengwi Sambangi Pasar Tradisional Desa Mengwi

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mengwi – Polsek mengwi terus melaksanakan kegiatan patroli wilayah dengan melaksanakan patroli dialogis dikawasan pasar tradisional Desa Adat Mengwi, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Jumat (22/8/2025) pukul 01.00 wita Kegiatan patroli dialogis ini dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Gede Artawan dengan melibatkan unit kecil lengkap (ukl) kegiatan ini sebagai bentuk upaya preventif […]

expand_less