Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam

Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Suaedin, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah binaan Koramil pada Kamis (16/10/2025) pukul 21.25 WITA.

Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman serta memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketentraman dan keamanan lingkungan dalam setiap aktivitas sehari-hari.

“Melalui patroli malam seperti ini, kami ingin memastikan situasi di wilayah tetap kondusif dan masyarakat merasa aman. Kami juga terus mengingatkan warga agar tidak lengah terhadap hal-hal yang bisa mengganggu ketertiban,” ujar Serda Suaedin.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar tanpa adanya gangguan yang menonjol. Patroli rutin ini juga menjadi bentuk komitmen TNI melalui Koramil 1628-01/Taliwang dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Kupang Tegaskan Pentingnya Patroli Sispamkota Antisipasi Gangguan

    Dandim Kupang Tegaskan Pentingnya Patroli Sispamkota Antisipasi Gangguan

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang melaksanakan Patroli Situasi Pengamanan Kota (Sispamkota) sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kota Kupang. Patroli ini dipimpin Dantim 3, Serka Dewa Putu Arta Yasa bersama 11 anggota, sementara 3 personel lainnya sudah disiagakan di Taman Nostalgia sebagai pos stand by. Sebelum bergerak, tim melaksanakan briefing dan pengecekan akhir di […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Kuang Dampingi Jalannya Acara Warga dengan Aman dan Lancar

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Kuang Dampingi Jalannya Acara Warga dengan Aman dan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Sabtu, 13 September 2025, Babinsa Kelurahan Kuang Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Bustanuddun, melaksanakan tugas pengamanan dalam rangka mendukung kelancaran acara hajatan anak salah satu warga di Lingkungan Sebubuk, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan yang dilanjutkan dengan acara hiburan malam tersebut berlangsung meriah dan mendapat antusiasme masyarakat sekitar. Kehadiran […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Serap Aspirasi Masyarakat Desa Tou

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Serap Aspirasi Masyarakat Desa Tou

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Dinis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Tou, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa (22/7/2025) mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pemantauan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) guna menjaga kondisi wilayah binaan tetap kondusif. Selain itu, Babinsa memberikan rasa […]

  • Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Jaga Keamanan dan Wisatawan di Pantai Kedungu

    Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Jaga Keamanan dan Wisatawan di Pantai Kedungu

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Satuan Polairud Polres Tabanan kembali melaksanakan kegiatan patroli pesisir di kawasan Pantai Kedungu, Selasa (04/11/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini dipimpin langsung oleh Kasat Polairud Polres Tabanan, AKP I Putu Sartika, S.H., M.H., dengan menurunkan dua personel, yakni Aipda I Made Sukerta dan Bripka […]

  • Energi Terbarukan Terangi Sumba Timur, Dandim 1601 Apresiasi Program PLTMH WairaraEnergi Terbarukan Terangi Sumba Timur, Dandim 1601 Apresiasi Program PLTMH Wairara

    Energi Terbarukan Terangi Sumba Timur, Dandim 1601 Apresiasi Program PLTMH WairaraEnergi Terbarukan Terangi Sumba Timur, Dandim 1601 Apresiasi Program PLTMH Wairara

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto, S., S.E., menghadiri kegiatan peresmian Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH) Wairara yang diresmikan langsung oleh Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Kegiatan ini mengusung tema “Merdeka dari Kegelapan” sebagai simbol semangat kemandirian energi bagi masyarakat pedesaan.Tepatnya di Desa Wairara,Kecamatan Mahu,Kabupaten Sumba Timur.Rabu (29/10/2025). […]

  • Kodim 1626/Bangli Gelar Upacara Hari Juang TNI AD, Prioritaskan Tema Kemanunggalan dengan Rakyat

    Kodim 1626/Bangli Gelar Upacara Hari Juang TNI AD, Prioritaskan Tema Kemanunggalan dengan Rakyat

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli – Kodim 1626/Bangli menggelar upacara peringatan Hari Juang TNI Angkatan Darat Tahun 2025 di Lapangan Makodim 1626/Bangli, Jl. Brigjen Ngurah Rai No. 69, Kelurahan Kawan. Acara dipimpin sebagai Inspektur Upacara oleh Dandim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama. Senin (15/12/2025) Acara yang mengusung tema “TNI AD Manunggal dengan Rakyat Untuk Indonesia Bersatu, […]

expand_less