Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa Koramil Jereweh Aktif Patroli Malam di Wilayah Binaan

Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa Koramil Jereweh Aktif Patroli Malam di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Yakub, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis malam (16/10/2025) pukul 21.38 WITA.

Patroli malam tersebut bertujuan untuk memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Dalam pelaksanaannya, Serda Yakub juga menyempatkan diri berkomunikasi dengan warga yang masih beraktivitas malam hari, mengimbau agar tetap waspada terhadap potensi tindak kejahatan dan menjaga keamanan lingkungan.

“Patroli malam merupakan kegiatan rutin yang kami lakukan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat, sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan warga binaan,” ujar Serda Yakub.

Kegiatan tersebut mendapat apresiasi dari masyarakat setempat yang merasa lebih tenang dengan kehadiran Babinsa di lapangan. Melalui kegiatan seperti ini, diharapkan tercipta lingkungan yang aman, tertib, dan nyaman di wilayah Kecamatan Jereweh.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Sinergi TNI dan Pemerintah Desa, Babinsa Golo Kempo Hadiri Monitoring Dana BUMDes

    Wujud Sinergi TNI dan Pemerintah Desa, Babinsa Golo Kempo Hadiri Monitoring Dana BUMDes

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lembor – Dalam rangka mendukung transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan desa, Anggota Koramil 1630-02/Lembor, Serka Belasius Baruk, menghadiri undangan kegiatan Monitoring Pencairan Dana Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Tahun Anggaran 2026, yang dilaksanakan pada Selasa, 6 Januari 2026, bertempat di Kantor Desa Golo Kempo, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut […]

  • Hadir Di Tengah Masyarakat, Personel Polsek Abiansemal Gelar Gatur Lalin Sore Hari

    Hadir Di Tengah Masyarakat, Personel Polsek Abiansemal Gelar Gatur Lalin Sore Hari

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Polsek Abiansemal rutin melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (Gatur Lalin) pada sore hari di titik-titik rawan kemacetan. Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan rasa aman, nyaman, serta memastikan kelancaran arus lalu lintas di wilayah hukum Polsek Abiansemal. Senin sore (1/9/2025) Pengaturan lalu lintas sore hari difokuskan pada jalur-jalur padat kendaraan, seperti depan pasar, […]

  • Pawas Polsek Marga Pimpin Anggota Gotong Royong

    Pawas Polsek Marga Pimpin Anggota Gotong Royong

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Inilah aksi nyata yang dilakukan oleh kapolsek marga bersama personil dan warga masyarakat melaksanakan kegiatan kerja Bakti bantu bersihkan tanah yang menutupi saluran air (GOT) di areal parkir TPB Margarana, Ds Marga Dauh Puri, kec marga, Minggu, (16/11/25), pukul 07.30 wita. “Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP […]

  • Sosialisasi “Rise and Speak” dan Kamtibmas di SMA N 1 Kediri: Wujudkan Generasi Muda Berani dan Tertib

    Sosialisasi “Rise and Speak” dan Kamtibmas di SMA N 1 Kediri: Wujudkan Generasi Muda Berani dan Tertib

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya membentuk generasi muda yang sadar hukum, berani bersuara, dan tertib berlalu lintas, Polres Tabanan melalui personel dari berbagai satuan melaksanakan kegiatan sosialisasi bertajuk “Rise and Speak: Berani Bicara Selamatkan Sesama” serta penyuluhan Kamtibmas di SMA Negeri 1 Kediri pada Selasa, 29 Juli 2025. Kegiatan berlangsung […]

  • Polres Klungkung Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025.

    Polres Klungkung Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025.

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam rangka memperingati Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025, Polres Klungkung menggelar upacara bendera yang berlangsung khidmat di Lapangan Apel Polres Klungkung, (19/12). Upacara tersebut dipimpin oleh Wakapolres Klungkung Kompol I Made Ariawan P, S.H. yang bertindak sebagai Inspektur Upacara, dan diikuti oleh seluruh personel Polres Klungkung. Dalam amanatnya, Inspektur Upacara membacakan […]

  • Peduli Kepada Warga Binaan Babinsa Bantu Plester Pagar

    Peduli Kepada Warga Binaan Babinsa Bantu Plester Pagar

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Guna terciptanya sinergitas TNI bersama rakyat, Babinsa Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao, Koptu Meli Sudarli melaksanakan karya bakti membantu membuat pagar, untuk rumah milik warga binaannya, di Desa Oehandi Kecamatan Rote Barat Daya Kabupaten Rote Ndao. Kamis, (7/8/2025). Koptu Meli mengungkapkan, kerja bhakti maupun Komunikasi Sosial (Komsos) rutin dilakukan oleh para Babinsa, […]

expand_less