Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gelar Patroli Di Kawasan Vihara Darma Ratna, Koptu Wayan Sutamaya Patroli Pantau Peringatan Hari Kathina Puja

Gelar Patroli Di Kawasan Vihara Darma Ratna, Koptu Wayan Sutamaya Patroli Pantau Peringatan Hari Kathina Puja

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Babinsa Semarapura Kauh Koramil 1610-01/Klungkung Koptu Wayan Suramaya bersama Bhabinkamtibmas dan anggota Polres Klungkung melksanakan kegiatan patroli di Vihara Darma Ratna, Semarapura Kauh, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Selasa ( 14/10/25 ).

Patroli ini digelar dalam rangka memantau dan mengamankan berlangsungnya kegiatan keagamaan Hari Kathina puja 2569/2025.

Babinsa Semarapura Kauh Koptu Wayan Suramaya menyampaikan bahwa
Kathina Puja adalah perayaan umat Buddha yang menandai akhir masa Vassa (retret musim hujan selama tiga bulan) bagi para bhikkhu dan bhikkhuni.

Kathina Puja ini juga dimaknai umat Buddha berdana, terutama jubah dan kebutuhan lainnya, sebagai bentuk rasa syukur dan penghormatan kepada para Sangha yang telah menyelesaikan masa vassa,”ucapnya.

Dalam memastikan seluruh rangkaian Kathina Puja berjalan aman, tertib dan lancar, selaku aparat di wilayah ini, tentu menjadi hal wajib bagi Babinsa dan Bhabinkamtibmas untuk memastikan seluruh prosesi persembahyangan berjalan aman, tertib dan lancar,’terangnya.

Oleh karena itu, dengan bersinergi bersama anggota Polres kita sekaligus melaksanakan patroli dan pengamanan di area Vihara Darma Ratna untuk memberikan kenyamanan prosesi Kathina Puja .

Disamping itu, menurut Koptu Wayan bahwa keberadaan dirinya juga sebagai wujud sinergitas aparat dan dukungan serta tolerasi dirinya untuk menjaga hubungan harmonis bersama tokoh agama dan Vihara Dharma Ratna,’tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI dan Warga Bersatu, Membangun semangat Gotong Royong di Desa Manusasi Dikebut

    TNI dan Warga Bersatu, Membangun semangat Gotong Royong di Desa Manusasi Dikebut

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 03 Agustus 2025, Ditengah keterbatasan Menebar kebaikan bukan hanya tentang memberi, tapi juga tentang hadir dan menggerakkan semangat kebersamaan dalam hati Masyarakat, Kehadiran yang tulus mampu membangkitkan gotong royong, karena semangat rakyat tumbuh dari contoh nyata, Semangat kerjasama kembali ditunjukkan oleh Masyarakat Desa Manusasi, Kecamatan Miomaffo Barat (Miobar), Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), […]

  • Babinsa Koramil 1602-03 Turun Langsung Pantau Kondisi Wilayah Mukureku Sa Ate

    Babinsa Koramil 1602-03 Turun Langsung Pantau Kondisi Wilayah Mukureku Sa Ate

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Sebagai bagian dari pelaksanaan tugas kewilayahan, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Alamsyah, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Mukureku Sa Ate, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Minggu (17/08/2025) pukul 11.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau secara langsung situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan serta menjalin kedekatan dengan […]

  • Kemanunggalan yang Terlihat, Babinsa Sertu Yanuarius Lau Hadir dan Bekerja Bersama Warga

    Kemanunggalan yang Terlihat, Babinsa Sertu Yanuarius Lau Hadir dan Bekerja Bersama Warga

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat kembali ditunjukkan melalui aksi nyata Babinsa di wilayah binaan. Pada Senin, 12 Januari 2026, Babinsa Desa Ponu Koramil 1618-06/Bian, Sertu Yanuarius Lau, turun langsung membantu warga membangun rumah di RT/RW 04/07, Desa Ponu, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten TTU. Kegiatan tersebut dilakukan saat Babinsa melaksanakan monitoring wilayah rutin. Melihat warganya tengah […]

  • Kebersamaan Warnai Family Gathering Polres Tabanan dalam Rangka HUT ke-80 RI

    Kebersamaan Warnai Family Gathering Polres Tabanan dalam Rangka HUT ke-80 RI

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Suasana penuh keceriaan dan kebersamaan tampak mewarnai Family Gathering Polres Tabanan dalam rangka menyemarakkan HUT ke-80 Republik Indonesia, yang digelar pada Senin (18/8/2025) bertempat di Lapangan Apel Mako Polres Tabanan. Kegiatan dimulai sejak pukul 06.00 Wita hingga 10.30 Wita dan dihadiri langsung oleh Kapolres Tabanan AKBP I […]

  • Dandim 1616/Gianyar Letkol Rizal Wijaya: Pemimpin Humanis yang Selalu Hadir untuk Anggotanya

    Dandim 1616/Gianyar Letkol Rizal Wijaya: Pemimpin Humanis yang Selalu Hadir untuk Anggotanya

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Samplangan, Senin (21/7/2025) – Komandan Kodim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., menunjukkan keteladanan sebagai pemimpin yang hadir bukan hanya dalam tugas dinas, namun juga dalam duka para anggotanya. Bertempat di rumah duka almarhum orang tua dari Koptu Pande Made Yasa, salah satu anggota Kodim 1616/Gianyar yang beralamat di Lingkungan Bukit Batu, […]

  • Babinsa Imbau Warga Jaga Kebersihan dan Kerukunan di Musim Pancaroba

    Babinsa Imbau Warga Jaga Kebersihan dan Kerukunan di Musim Pancaroba

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Desa Matasio, Serka Gasper Eduard Kilimandu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di rumah Bapak Yopiter Dokon, warga Dusun Folodale, Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (8/8/2025). Kegiatan ini bertujuan mempererat silaturahmi dan menjaga hubungan baik antara Babinsa dengan warga binaan. Dalam pertemuan tersebut, Serka Gasper Eduard Kilimandu mengimbau […]

expand_less