Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dekat dengan Rakyat, Babinsa Ende Rutin Sambangi Wilayah Binaan untuk Ciptakan Situasi Aman

Dekat dengan Rakyat, Babinsa Ende Rutin Sambangi Wilayah Binaan untuk Ciptakan Situasi Aman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Rabu (15/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.07 WITA ini berlangsung hingga selesai dan mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat. Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan pemantauan situasi keamanan wilayah sekaligus menyampaikan himbauan kepada warga agar tetap menjaga kesehatan, keamanan, serta meningkatkan kewaspadaan dalam setiap aktivitas sehari-hari.

“Sebagai aparat teritorial, kami hadir di tengah masyarakat untuk memastikan situasi wilayah tetap kondusif serta mendengarkan aspirasi warga secara langsung,” ungkap Sertu Denis Fernandes.

Sebanyak enam orang warga Desa Ndondo turut hadir dan berpartisipasi dalam kegiatan tersebut. Mereka menyampaikan apresiasi atas kehadiran Babinsa yang rutin memantau perkembangan wilayah dan memberikan motivasi kepada masyarakat.

Kegiatan semacam ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keamanan dan menjalin hubungan yang harmonis dengan masyarakat.

Melalui kegiatan Komsos, diharapkan terbangun komunikasi yang baik antara TNI dan masyarakat, sehingga segala bentuk potensi gangguan keamanan dapat dicegah sejak dini.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1603/Sikka Hadiri PKKMB Di Unipa, Berikan Materi Wawasan Kebangsaan

    Kasdim 1603/Sikka Hadiri PKKMB Di Unipa, Berikan Materi Wawasan Kebangsaan

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 46
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Kasdim 1603/Sikka, Kapten Cba Dominggus M. Atamani, melaksanakan pemberian materi wawasan kebangsaan kepada Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Nusa Nipa Tahun Akademik tahun2025/2026 bertempat di Jl. Kesehatan No.3, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Kamis(14/08/2025). Dalam kesempatan tersebut, Kasdim memberikan wawasan kebangsaan tentang empat pilar kebangsaan, yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Kegiatan […]

  • Polsek Kuta Selatan Laksanakan Pendataan Penduduk Non Permanen di Desa Pecatu

    Polsek Kuta Selatan Laksanakan Pendataan Penduduk Non Permanen di Desa Pecatu

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kuta Selatan, Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polsek Kuta Selatan melalui Bhabinkamtibmas Desa Pecatu, Aiptu I Nyoman Budiantara, melaksanakan kegiatan pendataan terhadap penduduk non permanen pada Rabu (30/07/2025) di proyek Hotel Umi, Jalan Pantai Padang-padang, Banjar Dinas Suluban, Desa Pecatu. Sebanyak 20 pekerja asal Jawa diberikan himbauan kamtibmas serta diarahkan untuk […]

  • Membangun Sportivitas: Babinsa Alas Warnai Pembukaan Turnamen Volly Kades Cup 2025

    Membangun Sportivitas: Babinsa Alas Warnai Pembukaan Turnamen Volly Kades Cup 2025

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Koramil 1607-04/Alas Sertu Syamsul Wijaya menghadiri dan sekaligus mendukung pelaksanaan Pembukaan Turnamen Bola Volly Kades Cup Se-Dapil V Kecamatan Alas Tahun 2025 yang digelar di Lapangan Polsek Alas, Desa Baru, Kecamatan Alas, pada Senin malam (01/12/2025). Kegiatan olahraga yang melibatkan para tim dari Desa-desa di wilayah Dapil V ini diselenggarakan sebagai […]

  • Sambangi Masyarakat Kurang Mampu, Kapolsek Sidemen Serahkan Bantuan Sembako.

    Sambangi Masyarakat Kurang Mampu, Kapolsek Sidemen Serahkan Bantuan Sembako.

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangasem-Polsek Sidemen Kapolsek Sidemen Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP.,M.H beserta Anggota Polsek dalam rangka mewujudkan komunikasi yang baik dengan masyarakat khususnya masyarakat di wilayah hukum Polsek sidemen guna meningkatkan kepercayaan Publik terhadap institusi Polri. Minggu 11 Januari 2026 Adapun sasaran kegiatan yang di laksanakan yaitu memberikan bantuan sembako kepada […]

  • Rumah Tak Layak Jadi Layak Huni, Warga Desa Batuan: “Terima Kasih TNI!”

    Rumah Tak Layak Jadi Layak Huni, Warga Desa Batuan: “Terima Kasih TNI!”

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (8/8/2025) – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 terus menebar manfaat nyata bagi masyarakat. Memasuki hari ke-16, salah satu bentuk nyata pengabdian TNI adalah kegiatan Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Anak Agung Gede Putra, warga Banjar Penataran, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Pria berusia 66 […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Mamben Lauk Perkuat Sinergi Aparat Desa dan Warga

    Melalui Komsos, Babinsa Mamben Lauk Perkuat Sinergi Aparat Desa dan Warga

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Mamben Lauk, Sertu Makbul, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kepala Dusun dan masyarakat bertempat di Dusun Lengkok Embuk, Desa Mamben Lauk, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur, guna mempererat hubungan serta meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan dan keamanan wilayah. Rabu (31/12/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa himbauan kepada masyarakat, […]

expand_less