Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tertib dan Khidmat, Babinsa Amankan Prosesi Ngaben di Setra Abianbase

Tertib dan Khidmat, Babinsa Amankan Prosesi Ngaben di Setra Abianbase

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Gianyar – Abianbase, Selasa (14/10/2025) Babinsa Kelurahan Abianbase Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Gusti Ngurah Mudnyana bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Dewa Agung Nyoman Alit S. melaksanakan pengawalan dan pengamanan Upacara Pitra Yadnya (Ngaben) Alm. Pelda Pur I Wayan Eka Sudha yang berlangsung di Setra Desa Adat Abianbase, Kelurahan Abianbase, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar.

Dalam pelaksanaan upacara adat ini, Babinsa bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Kelod Kauh melaksanakan pengaturan arus lalu lintas dan pengamanan jalannya prosesi dari rumah duka menuju lokasi setra. Pengaturan arus lalu lintas dilakukan secara sistem buka tutup guna menghindari kemacetan dan menjaga kelancaran kegiatan upacara.

Sekitar 400 orang warga turut serta mengiringi prosesi upacara yang diawali dengan rangkaian upacara adat di rumah duka, dilanjutkan dengan pengusungan jenazah oleh warga dan pihak keluarga, dimana Jenasah diletakan di atas wadah/joli sesuai dengan tradisi adat yang ada dan diarak menuju tempat perabuan terakhir.

“Dalam setiap kegiatan adat yang melibatkan masyarakat dalam jumlah besar, kami selalu bersinergi dengan Pecalang dan perangkat adat untuk memastikan keamanan dan kelancaran jalannya kegiatan,” ungkap Babinsa.

Kegiatan upacara Pitra Yadnya/Ngaben berlangsung dengan tertib, lancar, dan khidmat tanpa kendala yang berarti, berkat koordinasi dan komunikasi yang baik antara aparat keamanan dan pihak adat.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Pastikan Kelancaran dan Keamanan Kegiatan Penyuluhan Kesehatan di Desa Mantun

    Babinsa Pastikan Kelancaran dan Keamanan Kegiatan Penyuluhan Kesehatan di Desa Mantun

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Mantun, Koramil 1628-02/Sekongkang tampak aktif mendampingi pelaksanaan penyuluhan dan screening terkait penanggulangan penyakit tidak menular (PTM) serta kesehatan jiwa di Kantor Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis pagi (4/12/2025) pukul 08.30 Wita. Dalam kegiatan ini, Babinsa tidak hanya hadir sebagai pengawas, tetapi juga berperan langsung memotivasi […]

  • Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Dalam Upaya Menjaga Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Dalam Upaya Menjaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    RENDANG – Bhabinkamtibmas Desa Pesaban Aiptu I Kmg Alit Wilantara melaksanakan dialogis dengan warga dalam rangka menyampaikan himbauan Kamtibmas guna menjaga situasi wilayah tetap kondusif , jumat (10/10/2025). Kegiatan sambang dialogis dengan masyarakat bertujuan untuk menyerap informasi , saran dan keluhan masyarakat dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di seputaran wilayah / lingkungan masing-masing […]

  • Pantai Jimbaran Bebas Sampah, Wisatawan Apresiasi Karya Bakti TNI

    Pantai Jimbaran Bebas Sampah, Wisatawan Apresiasi Karya Bakti TNI

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Personel dari Koramil 1611-03/Kuta dan Batalyon 741/GN menggelar karya bakti bersih-bersih sampah di sepanjang Pantai Jimbaran, Kelurahan Jimbaran, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya menjaga kebersihan dan keindahan salah satu ikon pariwisata Bali tersebut. Kamis, (20/11/25).   Sampah yang menumpuk di sepanjang Pantai Jimbaran sebagian besar merupakan sampah […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Komsos dengan Camat dan Staf Kecamatan Insana Utara

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Komsos dengan Camat dan Staf Kecamatan Insana Utara

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 29 Agustus 2025, Tak ada tugas yang terlalu berat jika dijalani dengan hati. Babinsa hadir bukan hanya menjaga, tapi membangkitkan semangat dan harapan. Bersama Rakyat, menjemput masa depan yang lebih baik, meningkatkan sinergi antara TNI dan aparatur pemerintah daerah, Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Sertu Okto Kosat, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Kantor Camat […]

  • Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Ajak Warga Jaga Kamtibmas Lewat Ronda Malam

    Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Ajak Warga Jaga Kamtibmas Lewat Ronda Malam

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kamis (6/11/2025) Babinsa Desa Mangge Na’e, Serma Sulaiman Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, terus aktif menjalin kedekatan dengan warga binaannya. Pada Kamis malam, ia bersama karang taruna dan masyarakat Dusun Sorikuta melaksanakan kegiatan ronda malam sekaligus kongkow bersama warga. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan sosial dan menjaga keamanan lingkungan. Dalam suasana santai namun […]

  • Polsek Klungkung Lakukan Pengamanan Hari Raya Galungan di Sejumlah Titik Kota Semarapura

    Polsek Klungkung Lakukan Pengamanan Hari Raya Galungan di Sejumlah Titik Kota Semarapura

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam rangka menyambut Hari Raya Galungan, Personel Polsek Klungkung melaksanakan pengamanan di sejumlah lokasi ibadah dan pusat aktivitas masyarakat, seperti Pura Jagatnatha dan Catus Pata Klungkung, (19/11). Pengamanan dilakukan dengan bersinergi bersama Sat Lantas Polres Klungkung untuk memastikan kelancaran arus lalu lintas, mengantisipasi kemacetan, serta memberikan rasa aman bagi warga yang melaksanakan […]

expand_less