Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Keamanan Lingkungan Desa Hidirasa Terjaga Berkat Patroli Malam Rutin Babinsa

Keamanan Lingkungan Desa Hidirasa Terjaga Berkat Patroli Malam Rutin Babinsa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Wawo_ Minggu, 12 Oktober, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan patroli dan ronda malam di beberapa desa wilayah binaan guna meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan ini dilakukan di desa Talapiti, Sambane, Riamau, dan Hidirasa dengan memberikan himbauan penting kepada warga tentang waspada terhadap hal-hal mencurigakan serta menjaga moral dan ketertiban lingkungan sekitar.

Di desa Talapiti, Babinsa Kopda Irsan mengimbau warga untuk segera melaporkan hal-hal mencurigakan dan menghindari narkoba, minuman keras, serta pergaulan bebas yang merugikan. Sementara itu di desa Sambane, Babinsa Serda Nurdin menegaskan pentingnya menjaga ketenangan pada malam hari dan menghindari keributan yang mengganggu kenyamanan masyarakat.

Babinsa Sertu Agus di desa Riamau mengingatkan warga agar bijak dalam bergaul dan menghindari konsumsi narkotika maupun minuman keras yang berbahaya bagi masa depan mereka. Sedangkan Babinsa Sertu Umar di desa Hidirasa menekankan pentingnya menjaga keamanan lingkungan secara rutin untuk mencegah tindakan kriminal saat malam hari.

Patroli dan ronda malam yang dilakukan Babinsa Koramil 1608-06/Wawo berjalan dengan lancar, aman, dan tertib, menunjukkan sinergi kuat antara aparat dan masyarakat dalam menjaga ketentraman desa.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1615/Lotim Berpartisipasi dalam Peringatan Maulid Nabi di Polres Lombok Timur

    Kodim 1615/Lotim Berpartisipasi dalam Peringatan Maulid Nabi di Polres Lombok Timur

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Komandan Kodim 1615/Lombok Timur, Letnan Kolonel Infanteri Eky Anderson, menghadiri acara Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1447 H/2025 M yang diselenggarakan di Masjid Al-Islah Polres Lombok Timur pada Kamis (11/09/2025) pagi. Kegiatan dimulai pukul 08.00 Wita dengan tema “Meneladani Akhlak Rasulullah SAW”, dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat serta aparat TNI […]

  • Patroli Malam Koramil Sekongkang, Wujud Kepedulian TNI terhadap Keamanan Warga

    Patroli Malam Koramil Sekongkang, Wujud Kepedulian TNI terhadap Keamanan Warga

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu malam (27/12/2025). )Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh petugas piket Koramil 1628-02 /Sekongkang, Koptu Sufyan, mulai pukul 21.00 WITA. Patroli dilakukan dengan menyasar sejumlah titik di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang, sekaligus memberikan imbauan […]

  • Dandim 1603/Sikka Kumpulkan Prajurit, Tekankan Profesionalisme dan Hindari Pelanggaran

    Dandim 1603/Sikka Kumpulkan Prajurit, Tekankan Profesionalisme dan Hindari Pelanggaran

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Komandan Kodim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Rieasta Permana, S.Sos., M.Han., memimpin apel pagi prajurit yang dilaksanakan di Lapangan Makodim 1603/Sikka, Jln. Jenderal Sudirman, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Senin (08/12/2025). Kegiatan tersebut diikuti seluruh personel Makodim dan berlangsung tertib serta penuh kedisiplinan. Apel pagi merupakan salah satu bentuk pembinaan personel yang rutin dilakukan untuk […]

  • Beri Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Pengunjung, Koramil Nusa Penida Gelar patroli Dan Penjagaan Di Pelabuhan

    Beri Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Pengunjung, Koramil Nusa Penida Gelar patroli Dan Penjagaan Di Pelabuhan

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menciptakan kelancaran, keselamatan dan kondusifitas wilayah, khususnya pada obyek vital terus dilakukan Koramil 1610-04/Nusa Penida melalui patroli dan pemantauan. Seperti halnya yang terlihat pagi ini, saat Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menerjunkan personelnya untuk turun memantau dan berpatroli menjaga kondusifitas di pelabuhan Banjar Nyuh, Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida-Klungkung, Minggu […]

  • Malam Hening di TMP, Dandim 1618/TTU Teguhkan Semangat NKRI

    Malam Hening di TMP, Dandim 1618/TTU Teguhkan Semangat NKRI

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Suasana hening menyelimuti Taman Makam Pahlawan (TMP) Cendana Loka Kefamenanu, Jalan Eltari Km 9, Kelurahan Sasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Minggu 17/8/2025., Dalam rangka memperingati HUT ke-80 Proklamasi Kemerdekaan RI, digelar Apel Kehormatan dan Renungan Suci yang dipimpin langsung oleh Dandim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., Upacara dimulai dengan […]

  • Babinsa Koramil Sakra Barat Bangun Kesadaran Sosial di Dusun Bagik Nyala

    Babinsa Koramil Sakra Barat Bangun Kesadaran Sosial di Dusun Bagik Nyala

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Montong Beter, Koramil 1615-07/Sakra, Koptu Mustahibuddin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun Bagik Nyala, Desa Montong Beter, Kecamatan Sakra Barat, Kabupaten Lombok Timur, Kamis (28/08/2025). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi sekaligus memberikan pembinaan kepada warga. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengajak masyarakat untuk terus menjaga […]

expand_less