Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Jalan yang Layak di Dusun Abasan, Desa Panji Anom

Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Jalan yang Layak di Dusun Abasan, Desa Panji Anom

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Sukasada (12/10/2025) — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Panji Anom, Koramil 1609-05/Sukasada, Kodim 1609/Buleleng, Serma I Kadek Teges Suardana melaksanakan kegiatan gotong royong betonisasi jalan bersama masyarakat di RT 07, Dusun Abasan, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, pada Minggu (12/10/2025).
Kegiatan gotong royong ini dimulai sejak pukul 07.00 WITA hingga 09.00 WITA, dengan melibatkan Ketua RT 07, warga masyarakat setempat, dan Babinsa Desa Panji Anom. Adapun pekerjaan difokuskan pada pembangunan jalan lingkungan yang selama ini menjadi akses utama warga menuju area pertanian dan pemukiman.

Dalam kesempatan tersebut, Serma I Kadek Teges Suardana menyampaikan bahwa kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu bentuk nyata kepedulian TNI terhadap pembangunan di wilayah binaan, sekaligus mempererat hubungan antara Babinsa dengan masyarakat.
Warga RT 07, selaku penerima manfaat dari kegiatan tersebut, menyampaikan terima kasih atas kehadiran dan peran aktif Babinsa dalam membantu pelaksanaan betonisasi jalan.
Menurut warga, keberadaan Babinsa di tengah masyarakat memberikan semangat tersendiri dan mempercepat proses penyelesaian pekerjaan.
Selain memperlancar akses transportasi warga, kegiatan betonisasi ini juga bertujuan meningkatkan perekonomian masyarakat desa, khususnya dalam memperlancar mobilitas hasil pertanian dan aktivitas harian warga.
Kegiatan berjalan tertib, aman, dan lancar, dengan semangat gotong royong dan kekompakan yang tinggi antara aparat TNI dan masyarakat.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan sinergitas antara TNI dan masyarakat semakin kuat, serta mampu menciptakan lingkungan desa yang lebih maju dan sejahtera.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Dampingi KWT “Tbaiseun” dalam Pembuatan Pestisida Nabati untuk Cegah Hama Tanaman

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Dampingi KWT “Tbaiseun” dalam Pembuatan Pestisida Nabati untuk Cegah Hama Tanaman

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 07 September 2025, Kebersamaan adalah kunci kekuatan, saling memahami, bekerja sama, dan membangun harapan, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Hermenejildo De Almeida, melaksanakan pendampingan sekaligus monitoring kegiatan pembuatan pestisida nabati bersama Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) di Kelompok Wanita Tani (KWT) “Tbaiseun”, yang berlokasi di Desa Bannae, Kecamatan Insana Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). […]

  • Patroli Gabungan Koramil Sulamu Berjalan Aman dan Tertib

    Patroli Gabungan Koramil Sulamu Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menciptakan situasi dan kondisi wilayah yang aman dan kondusif, Koramil 1604-05/Sulamu melaksanakan patroli mandiri sistem keamanan lingkungan (Siskamling) di wilayah teritorialnya. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Bati Tuud Koramil 1604-05/Sulamu, Serma Albert Tanono, dengan melibatkan dua personel Koramil serta dua anggota Ormas Pemuda sebagai komponen pendukung. Rabu malam (08/10/2025). Patroli mandiri […]

  • Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Pagi Cegah Laka Lantas Dan Kemacetan

    Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Pagi Cegah Laka Lantas Dan Kemacetan

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Guna mencegah kemacetan dan terjadinya gangguan kamtibmas Kapolsek marga menurunkan anggota untuk melaksanakan strong point pagi sepanjang jalan wisnu marga guna berikan rasa aman dan nyaman kepada pengendara bermotor begitu juga berikan rasa aman kepada anak-anak sekolah dan warga masyarakat, Kamis,(15/01/26), pukul 06.30 s/d 08.00 wita “Personil polsek marga mengisi pos yang […]

  • Penuh Haru, Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Acara Pensiun untuk Serka Jaedun

    Penuh Haru, Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Acara Pensiun untuk Serka Jaedun

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius H. Sogen, S.E., M.Han., memimpin langsung jalannya acara purna bakti (pensiun) salah satu prajurit terbaik Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Jaedun. Acara ini dilaksanakan secara khidmat di aula Makodim 1613/Sumba Barat, yang terletak di Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Senin (04/08/2025). Serka […]

  • Bupati Tabanan Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila di Danau Beratan

    Bupati Tabanan Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila di Danau Beratan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia sekaligus menjaga kelestarian lingkungan, Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., menghadiri kegiatan penebaran benih ikan nila di kawasan wisata The Rusa by The Lake, Ulun Danu Beratan, Desa Adat Kembang Merta, Candikuning, Kecamatan Baturiti, Tabanan, Jumat (15/8). Kegiatan ini menjadi wujud nyata […]

  • Dukung Upacara Keagamaan Tingkatkan Kemanunggalan, Babinsa Batukandik Monitoring Upacara Ngebet Tulang

    Dukung Upacara Keagamaan Tingkatkan Kemanunggalan, Babinsa Batukandik Monitoring Upacara Ngebet Tulang

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pengawalan dan pengamanan upacara keagamaan sebagai wujud nyata kontribusi nyata TNI kembali diberikan oleh Babinsa Batukandik Koramil 1610-04/Nusa Penida Kopda Yamin Afandi. Pengawalan upacara keagamaan tersebut diberikan Kopda Yamin pada, Minggu ( 10/08/25 ) saat digelarnya upacara ngebet tulang sebagai rangkaian dari upacara pitra yadnya ngaben masal di Banjar Adat Antapan, Desa batukandik, Kecamatan […]

expand_less