Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Bangli Laksanakan Pendistribusian Beras SPHP Kepada Masyarakat di Banjar Guliang Kawan, Desa Bunutin

Polsek Bangli Laksanakan Pendistribusian Beras SPHP Kepada Masyarakat di Banjar Guliang Kawan, Desa Bunutin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, –
Dalam rangka menjaga stabilisasi pasokan dan harga pangan beras SPHP, Polsek Bangli Polres Bangli melaksanakan kegiatan perdistribusian beras SPHP kepada masyarakat di Desa Bunutin Bangli, Minggu (12/10/2025), bertempat di Banjar Guliang Kawan, Desa Bunutin Kec./Kab. Bangli.

Kegiatan pendistribusian beras SPHP dipimpin langsung Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, didampingi Panit 1 Unit Reskrim Ipda I Ketut Wira, Bhabinkamtibmas bersama anggota Opsnal Unit Reskrim Polsek Bangli.

Hadir juga dalam kesempatan tersebut Tokoh adat dan Tokoh Masyarakat bersama warga, dengan jumlah keseluruhan kurang lebih 50 orang.

Jumlah beras SPHP yg disalurkan untuk hari ini oleh Satgas Pangan Polsek Bangli sebanyak 500 kg / 100 pcs kemasan 5 kg. Dalam penyaluran beras SPHP untuk 1 orang dibatasi hanya boleh membeli sebanyak 2 sak kemasan 5 Kg dengan harga Rp.11.500,- / kg

Dan untuk selanjutnya pendistribusian beras SPHP ke masyarakat Satgas Pangan Polsek Bangli akan dilaksanakan setiap hari secara bergilir ke setiap desa di wilayah kota Bangli.

Sementara masyarakat mengucapkan terimasih kepada aparat kepolisian dalam hal ini Polsek Bangli yang telah mendistribusikan beras SPHP kepada masyarakat, “sehingga kami sangat terbantu dengan harga beras SPHP yang cukup terjangkau buat kami, ” Ujar salah satu warga.

Sementara Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, saat dikomfirmasi seijin Kapres Bangli mengatakan, “Kami berkomitmen untuk mendukung program dari pemerintah untuk kelancaran pendistribusiian beras SPHP dari perum Bulog”. Ujarnya.

“Untuk itu kami terus melaksanakan koordinasi perum bulog dan mensukseskan program pemerintah dalam pendistribusiaan beras SPHP kepada masyarakat, sehingga kegiatan pendistribusian beras SPHP tersebut dapat berjalan dengan aman, lancar dan kondusif.” Tutup Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kebersamaan, Babinsa Koramil Wedomu Bantu Bangun Rumah Warga Binaan

    Wujud Kebersamaan, Babinsa Koramil Wedomu Bantu Bangun Rumah Warga Binaan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam rangka mengemban tugas dan tanggung jawab seorang Babinsa, Babinsa harus selalu aktif dalam kegiatan di desa binaan selalu berada di tengah-tengah masyarakat dengan demikian keberadaan Babinsa akan cepat dikenal dan diterima oleh masyarakat di wilayah binaannya. Seperti yang dilakukan oleh Sertu Lourenco Da Conceicao Babinsa Desa Manleten Koramil 1605-07/Wedomu saat membantu proses […]

  • Jumat Curhat, Polsek Abiansemal Dengarkan Aspirasi Kader Posyandu Di Wilayahnya

    Jumat Curhat, Polsek Abiansemal Dengarkan Aspirasi Kader Posyandu Di Wilayahnya

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjalin komunikasi yang lebih dekat dengan masyarakat serta menampung berbagai aspirasi terkait keamanan dan ketertiban, Polsek Abiansemal menggelar kegiatan Jumat Curhat bersama para kader Posyandu, Jumat pagi (18/7/2025), bertempat di salah satu posyandu wilayah Kecamatan Abiansemal. Kegiatan ini dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Abiansemal IPTU I Gusti Made Widana mewakili Kapolsek […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Maluk Sukseskan Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Maluk Sukseskan Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Program Bantuan Pangan kembali digulirkan bagi masyarakat Desa Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Pada Selasa, 25 November 2025 pukul 13.10 WITA, Babinsa 1628-02/Sekongkang Desa Maluk, Serda Efendi, melaksanakan kegiatan pendampingan dalam proses penerimaan bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng di Kantor Desa Maluk. Pendampingan ini dilakukan guna memastikan bantuan […]

  • Koramil Woha Lakukan Pengamanan Intensif di Bandara M. Salahuddin dan Kantor Pemerintahan Bima

    Koramil Woha Lakukan Pengamanan Intensif di Bandara M. Salahuddin dan Kantor Pemerintahan Bima

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bima,_ Minggu, 31 Agustus 2025, di Kantor Koramil 04/Woha telah berlangsung kegiatan Apel Siaga Patroli Mandiri Koramil 1608-04/Woha. Kegiatan ini dipimpin oleh Kapten Cba Iwan Susanto SH, Danramil 1608-04/Woha, dengan melibatkan 36 personil TNI. Setelah apel, dilanjutkan dengan Patroli Mandiri Cipta Kondisi Wilayah Kabupaten Bima yang melibatkan 10 orang DPP Danpos Palibelo yang dipimpin Serma […]

  • TNI AD Aktif, Babinsa Ende Pantau Makanan Bergizi dan Jaga Keamanan Wilayah

    TNI AD Aktif, Babinsa Ende Pantau Makanan Bergizi dan Jaga Keamanan Wilayah

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Seipul Rahman, melaksanakan kegiatan pemantauan Makanan Bergizi (MBG) sekaligus komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Kelurahan Rukun Lima, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Senin (17/11/2025) pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan memastikan pendistribusian MBG ke sekolah berjalan lancar dan tepat sasaran. Selain itu, Babinsa juga memantau perkembangan […]

  • Babinsa Desa Belo Pastikan Pembangunan Koperasi Merah Putih Berjalan Lancar

    Babinsa Desa Belo Pastikan Pembangunan Koperasi Merah Putih Berjalan Lancar

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Belo, Koramil setempat, Serda Sukardin, melaksanakan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di wilayah Desa Belo, pada Senin ( 22 De2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari peran Babinsa dalam mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat di wilayah binaan.Pengawasan dilakukan guna memastikan proses pembangunan koperasi berjalan sesuai rencana, tepat sasaran, serta memenuhi […]

expand_less