Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Gianyar Gelar Program “Minggu Kasih” Dirangkai dengan Bakti Sosial di Desa Sidan

Polres Gianyar Gelar Program “Minggu Kasih” Dirangkai dengan Bakti Sosial di Desa Sidan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Gianyar – Dalam rangka mempererat silaturahmi antara Polri dan masyarakat, Polres Gianyar melaksanakan kegiatan Minggu Kasih yang dirangkai dengan bakti sosial di wilayah Kisidan, Desa Sidan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Minggu (12/10/2025).

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H., didampingi Waka Polres Gianyar Kompol Putu Diah Kurniawandari, S.H., S.I.K., M.H., serta dihadiri oleh para pejabat utama Polres Gianyar, tokoh masyarakat, dan warga setempat.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Gianyar menyampaikan bahwa program Minggu Kasih merupakan salah satu wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat.

“Kegiatan Minggu Kasih ini merupakan bagian dari program Polri untuk Masyarakat yang bertujuan mempererat silaturahmi dan sinergi antara Polri dengan masyarakat,” ujar AKBP Chandra.

“Melalui kegiatan ini, kami ingin mendengarkan langsung aspirasi dan permasalahan yang dihadapi warga agar dapat segera ditindaklanjuti demi terciptanya situasi yang aman dan nyaman di wilayah Gianyar,” tambahnya.

Selain berdialog, kegiatan juga dirangkai dengan penyerahan bantuan sembako kepada warga yang membutuhkan sebagai bentuk kepedulian sosial Polri.

“Bakti sosial ini adalah wujud empati kami terhadap masyarakat, terutama yang membutuhkan bantuan ekonomi. Semoga bantuan ini bisa sedikit meringankan beban mereka,” ucap Kapolres Gianyar.

Kapolres juga mengingatkan masyarakat untuk memanfaatkan layanan Polri 110 sebagai sarana pelaporan cepat apabila menemukan gangguan kamtibmas di lingkungan sekitar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado Berlangsung Aman dan Khidmat

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado Berlangsung Aman dan Khidmat

    • calendar_month 9 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat peletakan batu pertama pembangunan KDKMP Desa Bowado yang dilaksanakan pada Kamis (15/01/2026). Kegiatan tersebut berlangsung di lokasi Hoboredu, Jalan Trans Lindi–Soa, RT 003/RW 000, Dusun Waturasa, Desa Bowado, Kecamatan Bajawa Utara, Kabupaten Ngada. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan adat ini merupakan wujud dukungan TNI […]

  • ​Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bongancina Pastikan Perayaan HUT RI ke-80 Berjalan Tertib

    ​Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bongancina Pastikan Perayaan HUT RI ke-80 Berjalan Tertib

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ​Buleleng,Busungbiu -16 Agustus 2025 – Serda Putu Nopika Candra, Babinsa Desa Bongancina, bersama Aipda Ketut Santika, Bhabinkamtibmas, mengamankan jalannya pembukaan Lomba Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di gedung serbaguna Desa Bongancina, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng. Acara dimulai pukul 07.30 Wita ini berlangsung aman, lancar, dan penuh antusiasme. ​Acara dibuka dengan menyanyikan […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Hauneni

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Hauneni

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 25 September 2025, Kedekatan dan komunikasi yang harmonis dengan Warga menjadi kunci utama bagi Babinsa dalam menciptakan wilayah binaan yang aman, tertib, dan sejahtera Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan Masyarakat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serda Valen Lake, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama Warga Desa Hauneni, […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tua Sambangi Pengelola Kolam Renang

    Bhabinkamtibmas Desa Tua Sambangi Pengelola Kolam Renang

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga, Sabtu, (30/08/2025), pukul 10.00 s/d 11.30 wita, Guna menjalin tali silaturahmi dan keharmonisan begitu juga untuk mengetahui situasi dan kondisi di wilayah desa binaanya Bhabinkamtibmas desa tua Aiptu I Kadek Wardana secara rutin melaksanakan sambang desa. “Bhabinkamtibmas desa tua kali ini sambangi pengelola kolam renang untuk berikan informasi pesan kamtibmas dan mengajak […]

  • Sambut HUT RI ke-80, Dandim Tabanan dan Forkopimda Bagikan Ribuan Bendera Merah Putih ke Masyarakat

    Sambut HUT RI ke-80, Dandim Tabanan dan Forkopimda Bagikan Ribuan Bendera Merah Putih ke Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Komandan Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Tabanan mencanangkan gerakan pemasangan dan pembagian Bendera Merah Putih kepada masyarakat, Rabu (31/7/2025). Pencanangan gerakan nasional ini berlangsung taman Singasana, Desa Delod Peken, Kec. Tabanan dan dihadiri oleh Bupati Tabanan, […]

  • Polres Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Rutin Rutan, Pastikan Keamanan dan Kondisi Tahanan Tetap Terkendali

    Polres Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Rutin Rutan, Pastikan Keamanan dan Kondisi Tahanan Tetap Terkendali

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Dalam rangka memastikan keamanan serta kondisi ruang tahanan tetap dalam keadaan baik dan terkendali, Polres Tabanan melalui Satuan Tahti (Tahanan dan Barang Bukti) melaksanakan kegiatan pemeriksaan rutin terhadap ruang tahanan, para tahanan, serta barang-barang bawaan mereka pada Sabtu, 25 Oktober 2025. Pemeriksaan yang berlangsung pukul 09.00 hingga 09.30 […]

expand_less