Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Gelar Coffee Morning Bersama Insan Pers di Perbatasan Belu

Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Gelar Coffee Morning Bersama Insan Pers di Perbatasan Belu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Belu,– Dalam rangka mempererat silaturahmi dan sinergi dengan insan pers, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad menggelar kegiatan Coffee Morning bersama para media partner di Makosatgas, pada Kamis (09/10/2025). Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam membangun komunikasi yang harmonis antara satuan TNI dengan awak media di wilayah perbatasan.

Dansatgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., dalam sambutannya menyampaikan apresiasi tinggi kepada seluruh media partner yang selama ini telah mendukung tugas dan pemberitaan positif tentang satuan. “Kami menyadari bahwa peran media sangat penting dalam mendukung tugas pokok satuan, khususnya dalam menjaga citra TNI AD yang profesional dan humanis. Coffee Morning ini menjadi ajang diskusi, tukar pikiran, dan mempererat kolaborasi yang telah terjalin dengan baik,” ungkap Letkol Erlan.

Dalam kesempatan tersebut, turut disampaikan paparan singkat mengenai kesiapan Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad dalam melaksanakan penugasan di sektor timur perbatasan RI–RDTL. Mulai dari kesiapan personel, sarana prasarana, hingga strategi pendekatan teritorial yang humanis guna memperkuat hubungan dengan masyarakat di wilayah perbatasan.

Para jurnalis yang hadir menyambut baik kegiatan ini dan mengapresiasi keterbukaan informasi dari pihak Yonarmed 12 Kostrad. Acara kemudian ditutup dengan ramah tamah dan sesi foto bersama sebagai simbol kebersamaan dan komitmen untuk terus bersinergi menjaga keutuhan NKRI melalui peran masing-masing.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kolaborasi TNI, Polri, dan PPI Latih Calon Paskibraka Kabupaten Sumbawa Barat

    Kolaborasi TNI, Polri, dan PPI Latih Calon Paskibraka Kabupaten Sumbawa Barat

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, para siswa dan siswi terpilih sebagai calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat Kabupaten Sumbawa Barat mengikuti pelatihan intensif di Lapangan Graha Fitrah pada hari Selasa, lima Agustus dua ribu dua puluh lima. Kegiatan ini dipimpin oleh pelatih dari unsur TNI, Polri, […]

  • Blue Light Patrol Patroli dengan Menyalakan Lampu Biru di malam hari Upaya Cagah Tindak Kejahatan.

    Blue Light Patrol Patroli dengan Menyalakan Lampu Biru di malam hari Upaya Cagah Tindak Kejahatan.

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Senin 29 September 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Nyoman Sugiarta bersama 4 personil Piket Fungsi Melaksanakan Patroli Blue Light dalam upaya mencegah Tindak Kejahatan dan pelanggaran di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 28 September 2025 Mulai Pukul 21.00 s/d 22.30 Wita. Patroli Blue light yaitu patroli […]

  • Komsos dan Evaluasi MBG, TNI Perkuat Kemitraan dengan Tenaga Penggerak Gizi

    Komsos dan Evaluasi MBG, TNI Perkuat Kemitraan dengan Tenaga Penggerak Gizi

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, melaksanakan kegiatan pengawasan, pemantauan, dan evaluasi di Dapur Ende Tengah 1 – Dapur Millenial Spirit Peduli (MBG). Kegiatan berlangsung pada pukul 08.30 WITA di Jln. Sam Ratulangi, Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pihak terkait, termasuk PIC Yayasan Ende Tengah […]

  • Plh Danramil 1603-02/Talibura Hadiri Panen Bawang Bersama Bupati dan Forkopimda Sikka

    Plh Danramil 1603-02/Talibura Hadiri Panen Bawang Bersama Bupati dan Forkopimda Sikka

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Plh Danramil 1603-02/Talibura, Serka Made Dana Putra, menghadiri kegiatan panen bawang perdana yang dilaksanakan di Desa Egon Buluk, Kecamatan Waigete, Kabupaten Sikka, Kamis(11/09/2025). Acara panen tersebut berlangsung dengan antusiasme tinggi dan dihadiri pula oleh Bupati Sikka, Camat Waigete, Kapolsek Waigete, serta masyarakat kelompok tani setempat. Kegiatan panen bawang ini menandai keberhasilan kelompok tani Desa […]

  • Paskibra Kecamatan Bikomi Tengah Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turut Kawal

    Paskibra Kecamatan Bikomi Tengah Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turut Kawal

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 30 Juli 2025, Menunjukkan yang terbaik, tanggung jawab Babinsa bukan hanya membina, tapi memastikan setiap calon Paskibra dipilih dengan hati nurani, dan disiapkan secara fisik dan mental. Kesehatan adalah fondasi utama untuk melangkah menuju tugas mulia, Bertempat di Puskesmas Nimasi dan Kantor Kecamatan Bikomi Tengah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, […]

  • Satgas Pamtas RI-RDTL Dukung Pendidikan dan Ringankan Beban Warga Desa Manusasi

    Satgas Pamtas RI-RDTL Dukung Pendidikan dan Ringankan Beban Warga Desa Manusasi

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Desa Manusasi, 11 September 2025 – Personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, yang dipimpin oleh Letda Arh Gunanjar, melaksanakan kegiatan sosial yang bermanfaat bagi masyarakat. Dalam kegiatan ini, mereka memberikan buku tulis kepada Kepala Sekolah SDK Manusasi untuk dibagikan kepada siswa-siswi di sekolah tersebut. Kepala Sekolah SDK Manusasi menyambut baik inisiatif ini dan […]

expand_less