Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Polsek Bebandem – Dalam rangka mencegah terjadinya kriminalitas pada malam hari, bahkan pada saat dini hari, Personil Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Polda Bali, yang dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, Bersama piket Kspk melaksanakan kegiatan patroli ” Bluelight ” pada dini hari, dan menyisir pertokoan maupun perkantoran, untuk mencegah terjadinya kriminalitas, Kamis ( 9/10/25 ) dini hari.

Pada saat melaksanakan kegiatan ” Bluelight ” patrol pada perkantoran dan sekolahan, Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, Bersama Piket Kspk juga menyampaikan himbauan kepada penjaga malam, agar rutin berkeliling mengecek di sekitar perkantoran,Bank dalam rangka mencegah terjadinya kriminalitas.

Kegiatan berkeliling di sekitar perkantoran,Bank maupun sekolahan, juga demi meningkatkan Kewaspadaan dan juga peka terhadap lingkungan sekitar.

Disampaikan pula oleh Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, agar bagi penjaga malam segera menyampaikan informasi ke Polsek Bebandem, Polres Karangasem, apabila ada sesuatu hal yang nantinya dapat menimbulkan gangguan kamtibmas,” pesan Aiptu Surawan.”
Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kawal Tradisi Perjuangan, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Amankan Pelepasan Pataka Puputan Margarana

    Kawal Tradisi Perjuangan, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Amankan Pelepasan Pataka Puputan Margarana

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperingati Hari Puputan Margarana ke -79, Puri Agung Kesiman menjadi titik prosesi pelepasan Pataka Panji-Panji dan Surat Sakti Pahlawan Nasional I Gusti Ngurah Rai, Senin (17/11/2025). Kegiatan bernuansa perjuangan dengan tema “Mengabdi Tanpa Batas, Berjuang Sepanjang Masa Tetap Tegaknya NKRI” ini mendapat pengamanan langsung dari Bhabinkamtibmas Kelurahan Kesiman, Bripka Wayan Artawa bersama Babinsa […]

  • Gelar Patroli pelabuhan, Koramil Nusa Penida Pastikan Akses Keluar Masuk  Aman Terkendali

    Gelar Patroli pelabuhan, Koramil Nusa Penida Pastikan Akses Keluar Masuk Aman Terkendali

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai wujud nyata Pengabdian terbaik dalam memberikan pelayanan keamanan, Koramil 1610-04/Nusa Penida melaksanakan kegiatan patroli dan pengamanan di Pelabuhan Banjar Nyuh, Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida, kabupaten Klungkung, Minggu ( 21/09/25 ). Dalam kegiatan patroli dan pengamanan tersebut, Koramil Nusa Penida bersinergi bersama Kepolisian serta instansi dan unsur terkait di pelabuhan untuk memastikan keamanan […]

  • Sinegritas Kerja sama Personil Yonif TP 834 / WM dengan BNPB untuk Membantu pencarian Korban bencana Banjir Desa Mauponggo

    Sinegritas Kerja sama Personil Yonif TP 834 / WM dengan BNPB untuk Membantu pencarian Korban bencana Banjir Desa Mauponggo

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 190
    • 0Komentar

    Pada Hari ini Kamis (11/9) Personel Yonif TP 834/WM bersama tim gabungan dari BNPB dan Basarnas terus melaksanakan evakuasi serta pencarian korban akibat bencana banjir bandang yang melanda Desa Mauponggo, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan pencarian dimulai dengan apel pada pukul 07.30. Pada pukul 10.30, pencarian sementara dihentikan untuk istirahat dengan hasil satu orang korban […]

  • Kehadiran Kasdim Warnai Pembukaan Festival Tembakau dan Kopi Tambora di Dompu

    Kehadiran Kasdim Warnai Pembukaan Festival Tembakau dan Kopi Tambora di Dompu

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kasdim Kodim 1614/Dompu Mayor Inf I Wayan Sulendra, S.H., M.H., menghadiri secara langsung Acara Pembukaan Festival Tembakau, Kopi Tambora, Muna Pa’a, dan Produk Lokal Dompu Tahun 2025 yang digelar di Lapangan Bola Kelurahan Karijawa, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, Senin sore (29/12/2025). Kehadiran Kasdim tersebut merupakan bentuk dukungan TNI terhadap upaya pemerintah daerah […]

  • Koramil 1614-05/Pekat Perkuat Sinergi Lintas Sektor

    Koramil 1614-05/Pekat Perkuat Sinergi Lintas Sektor

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka memperkuat tugas pembinaan teritorial di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan berbagai kegiatan penting pada Sabtu 27 September 2025. Kegiatan ini sekaligus menjadi wujud nyata peran TNI AD dalam mendukung program pemerintah serta menjaga kemanunggalan TNI dan rakyat. Babinsa Desa Calabai, yang menghadiri Lokakarya Mini Bulanan/Triwulan di Kantor Desa Calabai. Lokakarya […]

  • ‎Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Desa Serading Dihadiri TNI dan Masyarakat

    ‎Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Desa Serading Dihadiri TNI dan Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, masyarakat Dusun Karang Jati, Desa Serading, Kecamatan Moyo Hilir menggelar acara penuh khidmat di Masjid Nurul Wathon, Sabtu (19/9/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dimulai sejak pukul 09.00 Wita ini dihadiri oleh berbagai tokoh, di antaranya Camat Moyo Hilir, Kades Serading, KUA Moyo Hilir, […]

expand_less