Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujud Kepedulian Babinsa Sinabun dalam Pengamanan Upacara Adat Nyekar di Pantai Desa Kerobokan

Wujud Kepedulian Babinsa Sinabun dalam Pengamanan Upacara Adat Nyekar di Pantai Desa Kerobokan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Sawan, 8 Oktober 2025 — Pada hari Selasa sore tanggal 7 Oktober 2025, pukul 18.00 Wita sampai dengan tanggal 8 Oktober 2025 pukul 06.00 Wita, Babinsa Desa Sinabun Sertu Adman Wanda bersama Bhabinkamtibmas Desa Sinabun Aiptu Wayan Sudira Ariawan, serta personel pengamanan (PAM) yang dipimpin oleh Padal Kanit Binmas Ipda Made Agra Kumara, S.Sos, dan Pecalang Desa Adat Sinabun melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas dalam rangka Upacara Persembahyangan Nyekar Desa Adat Sinabun yang berlangsung di Pantai Kerobokan.

Adapun pihak-pihak yang turut terlibat dalam kegiatan pengamanan ini antara lain Babinsa Desa Sinabun dan Babinsa Desa Kerobokan, Bhabinkamtibmas Desa Sinabun dan Bhabinkamtibmas Desa Kerobokan, Personel Polsek Sawan sebanyak 3 orang, Pecalang Desa Adat Sinabun sebanyak 25 orang

Pelaksanaan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas ini bertujuan untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta kenyamanan masyarakat yang mengikuti kegiatan persembahyangan. Dalam kegiatan keagamaan tersebut, kurang lebih 4.000 krama Desa Adat Sinabun hadir dan turut melaksanakan upacara secara khidmat.

Kegiatan berjalan dengan tertib, aman, dan lancar, berkat sinergitas antara aparat TNI, Polri, dan Pecalang yang bersatu dalam menjaga situasi kondusif di wilayah. Sebagai penanggung jawab kegiatan, Klian Desa Adat Sinabun Gusti Made Parta mengucapkan terima kasih atas dukungan dan partisipasi semua pihak yang telah membantu kelancaran jalannya upacara Nyekar tahun 2025.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI-Pemerintah, Babinsa Amankan Penyaluran Bantuan Pangan di Kabupaten Ende

    Sinergi TNI-Pemerintah, Babinsa Amankan Penyaluran Bantuan Pangan di Kabupaten Ende

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Praka Ramdani G. Utomo, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, melakukan pengawasan dan pengamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahun 2025 di Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 10.30 WITA hingga selesai di Kantor Desa Ranokolo. Sebanyak 110 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menerima bantuan beras dengan jumlah 20 kilogram per KPM. […]

  • Patroli Gabungan Sasar Titik Keramaian Dan Obyek Vital, Pasiops Kodim Klungkung Himbau Masyarakat Tetap Tenang

    Patroli Gabungan Sasar Titik Keramaian Dan Obyek Vital, Pasiops Kodim Klungkung Himbau Masyarakat Tetap Tenang

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sinergitas dalam rangka mewujudkan Kamtibmas dan kondusifitas wilayah sebagai upaya dalam mengantisipasi perkembangan situasi dan kondisi terus digelorakan aparat TNI dan Polri serta instansi dan unsur terkait di Kabupaten Klungkung. Upaya tersebut terlihat saat digelarnya kegiatan patroli gabungan yang dilaksanakan oleh Kodim bersama Polres dan anggota Satpol PP Klungkung serta anggota Pecalang, Minggu ( […]

  • Babinsa Koramil Pantai Baru Tingkatkan Komsos dengan Warga Desa Matasio

    Babinsa Koramil Pantai Baru Tingkatkan Komsos dengan Warga Desa Matasio

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Jumat, 10 Agustus 2025 pukul 10.25 Wita, bertempat di rumah Bapak Yohanes Penu, Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Gasper Eduard Kilimandu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi serta menjalin kedekatan antara Babinsa […]

  • Babinsa Serka Piter Kase Aktif Pantau Wilayah, Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    Babinsa Serka Piter Kase Aktif Pantau Wilayah, Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Worhosambi, Desa Wolokaro. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 11.40 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah teritorial serta […]

  • ‎Babinsa Perkuat Kebersamaan dalam Penetapan Batas Desa Lebangkar

    ‎Babinsa Perkuat Kebersamaan dalam Penetapan Batas Desa Lebangkar

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    ‎Ropang, Sumbawa — Babinsa Desa Lebangkar Koramil 1607-03/Ropang, Koptu Yudha, turut berperan aktif dalam kegiatan administrasi penetapan dan penegasan batas wilayah Desa Lebangkar yang berlangsung di Kantor Desa Lebangkar, Kecamatan Ropang, Jumat (09/01/2026). ‎ ‎Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya menciptakan tertib administrasi pemerintahan desa serta memberikan kejelasan dan kepastian hukum terhadap batas wilayah Desa Lebangkar […]

  • Babinsa dan HW Kolaborasi: Pelatihan PBB Jelang Perkemahan PERBUMI

    Babinsa dan HW Kolaborasi: Pelatihan PBB Jelang Perkemahan PERBUMI

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Tabanan – Pada hari Sabtu, 15 November 2025 pukul 11.00 Wita, bertempat di Lapangan LPK Duta Sahaya, Jalan Pulau Nias, Babinsa Koramil Tabanan Serka (K) Widiarkeni melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) bagi siswa-siswi SD Muhammadiyah Tabanan. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian persiapan menjelang PERBUMI (Perkemahan Rabu-Kamis) Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan (HW). Pelatihan […]

expand_less