Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian Babinsa, Serda Roni Riberu Pantau Pemeliharaan Domba Bantuan di Wilayah Binaan

Wujud Kepedulian Babinsa, Serda Roni Riberu Pantau Pemeliharaan Domba Bantuan di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat peternak di Desa Fatelilo, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (8/10) pukul 10.30 WITA.
Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memantau langsung warga yang telah menerima bantuan hewan ternak berupa domba Paron dari Pemerintah Desa Fatelilo. Sebanyak 39 orang peternak mendapatkan masing-masing satu ekor domba untuk dipelihara dan dikembangkan sebagai upaya peningkatan ekonomi masyarakat setempat.

Pada kesempatan itu, Serda Roni memberikan imbauan kepada para penerima bantuan agar merawat dan memelihara domba dengan baik, memberikan pakan secara teratur dan bergizi, serta menjaga kebersihan kandang agar hewan ternak tumbuh sehat dan terhindar dari penyakit.

Kegiatan monitoring ini merupakan wujud kepedulian Babinsa dalam mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa, sekaligus mempererat hubungan kemanunggalan TNI dengan rakyat melalui pendampingan yang berkesinambungan di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personil Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Patroli di Kawasan DTW

    Personil Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Patroli di Kawasan DTW

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dalam menjaga keamanan dan kenyamanan bagi pengunjung DTW Tanah Lot dan menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, keberadaan personil Polsubsektor melaksanakan patroli dan pengawasan serta pengamanan. Hari Sabtu, 6-9-2025 pukul 09.00 s/d 15.30 wita, personil Polsubsektor Tanah Lot Bripka I Made Subargayasa bersinergi dengan satuan pengamanan kawasan DTW Tanah Lot melaksanakan patroli di kawasan […]

  • Dorong Produktivitas Petani, Babinsa Terjun Langsung ke Lahan Bawang

    Dorong Produktivitas Petani, Babinsa Terjun Langsung ke Lahan Bawang

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Masrin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan para petani bawang di Desa Manurara, Kecamatan Katikutana Selatan, Kabupaten Sumba Tengah, Selasa (02/12/2025). Kegiatan komsos ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan sekaligus melihat perkembangan budidaya bawang di wilayah binaan. Serka Masrin berinteraksi langsung […]

  • Pengamanan Bhabinkamtibmas Di Desa Belega, Wujudkan Stabilitas Kamtibmas

    Pengamanan Bhabinkamtibmas Di Desa Belega, Wujudkan Stabilitas Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran pelaksanaan upacara adat di wilayah hukum Polsek Blahbatuh, Bhabinkamtibmas Desa Belega Aipda I Ketut Urip Artana bersama Babinsa Serka I Nyoman Mulatra bersinergi dengan Pecalang Banjar Adat Pasdalem melaksanakan pengamanan kegiatan Upacara Pitra Yadnya (Ngaben Perorangan) di Banjar Adat Pasdalem, Desa Belega, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, pada Sabtu (1/11/2025). […]

  • Polres Karangasem  Melakukan Himbauan Tertib Berlalu Lintas dalam Operasi Patuh Agung 2025

    Polres Karangasem Melakukan Himbauan Tertib Berlalu Lintas dalam Operasi Patuh Agung 2025

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Polres Karangasem menggelar kegiatan penyebaran brosur himbauan dan Pemasangan Spanduk tertib berlalu lintas di wilayah hukum Polres Karangasem pada Kamis, 17/7 Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas I Preemtif Sub Satgas Dikmas Polres Karangasem, IPDA I Gede Darma, bersama anggota lainnya ini bertujuan untuk meningkatkan […]

  • Amankan Aktifitas Wisatawan Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Pura Dalem Canggu

    Amankan Aktifitas Wisatawan Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Pura Dalem Canggu

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Dalam rangka meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat di kawasan wisata, Polsek Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) melakukan patroli rutin di sepanjang jalan Pura Dalem Canggu, Desa Canggu. Patroli ini dilakukan untuk mencegah terjadinya aksi premanisme dan tindak kejahatan lainnya yang dapat mengganggu kenyamanan masyarakat dan wisatawan. Jumat (28/11/2025) pukul 01.00 […]

  • Babinsa Seteluk Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Patroli Bersama Polsek

    Babinsa Seteluk Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Patroli Bersama Polsek

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, melaksanakan patroli malam bersama anggota Polsek Seteluk pada Selasa (23/9/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan patroli bersama ini menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Seteluk yang dianggap rawan gangguan keamanan. Langkah ini merupakan bentuk sinergitas TNI-Polri di […]

expand_less