Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI AD Melalui Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Rakyat di Desa Rukuramba

TNI AD Melalui Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Rakyat di Desa Rukuramba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ende, Serka Piter Kase, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Dusun Nangaba, Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, pada Rabu pagi, mulai pukul 10.00 Wita hingga selesai.

Kegiatan tersebut bertujuan memantau situasi keamanan dan perkembangan kondisi di wilayah binaan demi terciptanya keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kesempatan itu, Serka Piter Kase juga menghimbau warga agar selalu waspada terhadap kondisi alam yang dapat berubah sewaktu-waktu dan mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan jika terjadi hal-hal yang menonjol di lingkungannya.

Sebagai ujung tombak TNI AD di tingkat wilayah, Babinsa aktif menjaga hubungan yang harmonis dengan masyarakat dan membantu mengatasi kesulitan warga di daerah binaan, sehingga kemanunggalan TNI dan rakyat semakin terjalin erat.

“Kami terus berupaya menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat, agar mereka merasa aman dan terlindungi,” jelas Serka Piter Kase.

Kegiatan berjalan dengan aman dan mendapat sambutan baik dari masyarakat Desa Rukuramba.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ribuan Warga Hadiri Doa Kebangsaan, Dandim Ajak Perkuat Komitmen Kebangsaan

    Ribuan Warga Hadiri Doa Kebangsaan, Dandim Ajak Perkuat Komitmen Kebangsaan

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Suasana kebersamaan dan semangat persatuan tampak begitu kental di Lapangan Alun-alun Gianyar, Kamis (4/9/2025). Ribuan masyarakat lintas agama bersama para pemimpin daerah hadir dalam kegiatan Doa Kebangsaan Lintas Agama serta Deklarasi Damai yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Gianyar. Kegiatan monumental ini menjadi momentum penting untuk memperteguh komitmen kebangsaan, toleransi, dan kerukunan antarumat beragama […]

  • Babinsa Aktif di Tengah Masyarakat, Komsos dan Monitoring Wilayah Berjalan Lancar

    Babinsa Aktif di Tengah Masyarakat, Komsos dan Monitoring Wilayah Berjalan Lancar

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Bastian Dala, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Monitoring Keamanan Wilayah di Dusun Nua Noka, Desa Sokoria Selatan, Kecamatan Ndona Timur, Kamis (31/07/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.52 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan suasana penuh keakraban. […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    • calendar_month 19 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Alis Sinlae, bersama para petani Desa Kuli dan Desa Kuli Aisele melaksanakan kegiatan karya bakti perbaikan saluran irigasi di kawasan persawahan Tualae, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (14/01/2026). Kegiatan berlangsung sejak pukul 10.00 hingga 17.00 WITA. Karya bakti ini dilakukan sebagai upaya tanggap darurat akibat rusaknya saluran […]

  • Sinergi Kamtibmas dan Kesehatan, Bhabinkamtibmas Pantau Posyandu Balita & Lansia di Dawan Kaler.

    Sinergi Kamtibmas dan Kesehatan, Bhabinkamtibmas Pantau Posyandu Balita & Lansia di Dawan Kaler.

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polres Klungkung Bhabinkamtibmas Desa Dawan Kaler Polsek Dawan, Aiptu I Nyoman Kertayasa, melaksanakan atensi kegiatan Posyandu Balita dan Lansia yang bertempat di Balai Banjar Metulis, Desa Dawan Kaler, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, (14/1). Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan Polri terhadap program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, sekaligus untuk memastikan kegiatan berjalan dengan […]

  • Peduli Lingkungan, Warga Dusun Seminar Gotong Royong di Sekitar Masjid Al-Ikhlas

    Peduli Lingkungan, Warga Dusun Seminar Gotong Royong di Sekitar Masjid Al-Ikhlas

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan selokan di sekitar Masjid Al-Ikhlas, Dusun Seminar, Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Jumat (22/08/2025). Kegiatan dimulai sejak pukul 07.00 WITA dengan dipimpin langsung oleh Babinsa Desa Seminar Salit, Serda Adriansyah. Gotong royong ini melibatkan berbagai unsur masyarakat, […]

  • Polsek Kerambitan All-out Kapolsek Pimpin langsung Pengamanan Kegiatan Semarak Kemerdekaan HUT Republik Indonesia ke-80.

    Polsek Kerambitan All-out Kapolsek Pimpin langsung Pengamanan Kegiatan Semarak Kemerdekaan HUT Republik Indonesia ke-80.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Senin 18 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan mengerahkan seluruh kekuatan (All-out) saat Pengamanan Penutupan Kegiatan Semarak Kemerdekaan HUT Republik Indonesia ke-80 bertempat di Lapangan Umum Kerambitan. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 19.00 s/d 00.00 Wita. Kegiatan penutupan berupa pengundian Hadiah hiburan, penyerahan hadiah lomba dan hiburan rakyat. Selama kegiatan dapat […]

expand_less