Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Situasi Wilayah Kecamatan Sape dan Lambu Kondusif Usai Patroli Mandiri Koramil

Situasi Wilayah Kecamatan Sape dan Lambu Kondusif Usai Patroli Mandiri Koramil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Sape _ Pada hari Selasa, 07 Oktober 2025, Serda Rusdin Babinsa Monta Baru bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan patroli Siskamling guna memantau situasi dan mengantisipasi perkembangan keamanan di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan ini dihadiri pula oleh aparat desa, tokoh pemuda, tokoh agama, dan masyarakat setempat.

Patroli difokuskan pada pemukiman warga dan tempat tongkrongan anak muda untuk memastikan ketertiban di lingkungan tersebut. Personil Koramil tiba di Desa Monta Baru, Kecamatan Lambu, dan langsung melakukan pemantauan situasi sekaligus memberikan himbauan kepada warga agar tidak begadang terlalu larut malam guna menciptakan suasana kondusif.

Di Dusun Suka Damai II Desa Minta Baru, Koramil memberikan peringatan agar warga tidak melakukan hal-hal yang dapat mengganggu ketenangan orang lain. Selanjutnya, patroli juga dilakukan di Dusun Panggu desa Monta Baru dengan himbauan khusus kepada para pemuda untuk menjauhi narkoba dan miras karena dampaknya yang merusak diri sendiri dan keluarga.

Kegiatan patroli Siskamling ini berjalan aman dan kondusif, menunjukkan sinergi antara aparat keamanan, aparat desa, dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah.

Dengan langkah-langkah tersebut, diharapkan tercipta suasana yang nyaman dan damai bagi seluruh masyarakat di Kecamatan Sape dan Lambu.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Lakukan Monitoring dan Komsos di Nangapanda

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Lakukan Monitoring dan Komsos di Nangapanda

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndorurea 1, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Rabu (1/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini melibatkan siswa siswi SDK Nangapanda 1 serta masyarakat setempat. Kopda Faisal memberikan himbauan agar warga dan siswa selalu waspada terhadap kondisi keamanan […]

  • Satgas II Preventif Polres Karangasem Gencarkan Pengaturan, Penjagaan, dan Patroli Jelang Ops Lilin Agung 2025

    Satgas II Preventif Polres Karangasem Gencarkan Pengaturan, Penjagaan, dan Patroli Jelang Ops Lilin Agung 2025

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Satuan Tugas (Satgas) II Preventif Polres Karangasem terus mengintensifkan upaya menciptakan kondisi keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) di wilayah hukumnya. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Operasi Zebra Agung 2025, dengan fokus utama pada persiapan menjelang pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025. Pada hari Kamis, 20/11, Satgas II Preventif melaksanakan kegiatan […]

  • Dandim 1611/Badung Tekankan Semangat Kebersamaan Pulihkan Pasar Badung dan Kumbasari

    Dandim 1611/Badung Tekankan Semangat Kebersamaan Pulihkan Pasar Badung dan Kumbasari

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Denpasar, – Ratusan personel gabungan TNI-Polri bersama Pemerintah Kota Denpasar, organisasi masyarakat, dan relawan menggelar Apel Gabungan dalam rangka Gotong Royong Serentak Pemulihan Pasca Banjir di kawasan Pasar Badung dan Kumbasari, Minggu (21/9/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P., dan diikuti sekitar 650 peserta. Apel gabungan ini turut […]

  • Pastikan Kondisi Tetap Prima, Subsatgas Dokkes Cek Kesehatan Personel Ops Lilin Agung 2025

    Pastikan Kondisi Tetap Prima, Subsatgas Dokkes Cek Kesehatan Personel Ops Lilin Agung 2025

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru, Polres Badung menggelar Operasi Lilin Agung 2025. Selain fokus pada tugas pengamanan, Polres Badung juga sangat memperhatikan kesehatan para personel yang terlibat dalam operasi tersebut, salah satunya personel yang melaksanakan tugas di Pos Pelayanan Terminal Mengwi Type A Jalan Kecamatan […]

  • Wujudkan Pelayanan Prima, Satpas Polres Karangasem Laksanakan Pelayanan dengan Senyum, Sapa, Salam

    Wujudkan Pelayanan Prima, Satpas Polres Karangasem Laksanakan Pelayanan dengan Senyum, Sapa, Salam

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem Pada hari ini Rabu, 26 Nopember 2025 personil Unit Regident Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan pelayan dengan senyum sapa dan salam kepada masyarakat khususnya masyarakat yang akan memperpanjang SIM atau mengajukan Permohonan SIM Baru. Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., selalu mengingatkan seluruh personilnya […]

  • Kabag SDM Pimpin Pertemuan Rutin Polwan Polres Tabanan Bulan Septenber 2025

    Kabag SDM Pimpin Pertemuan Rutin Polwan Polres Tabanan Bulan Septenber 2025

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polwan Polres Tabanan melaksanakan pertemuan rutin bulanan pada Selasa (9/9/2025) bertempat di Ruang Vicon Polres Tabanan. Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 Wita tersebut dipimpin oleh Kabag SDM Polres Tabanan, Kompol Ni Made Lestari, S.H., M.H. Pertemuan ini dihadiri 34 personel Polwan dari total 49 anggota, sementara 15 lainnya […]

expand_less