Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tingkatkan Ketertiban Lingkungan, Babinsa Bukit Damai Aktif Lakukan Komsos

Tingkatkan Ketertiban Lingkungan, Babinsa Bukit Damai Aktif Lakukan Komsos

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Bukit Damai Koramil 1628-03/Seteluk, Kopda Achmad Fahri, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Bukit Damai, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (7/10/2025) pukul 08.50 WITA.

Kegiatan Komsos tersebut membahas berbagai hal terkait upaya menjaga ketertiban lingkungan serta mengantisipasi potensi gangguan keamanan di wilayah desa. Melalui dialog langsung dengan warga, Babinsa mengajak masyarakat agar terus berperan aktif dalam menjaga situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif.

“Kami terus mendorong masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungan. Dengan saling peduli dan berkoordinasi, setiap permasalahan di desa dapat diselesaikan secara cepat dan tepat,” ujar Kopda Achmad Fahri.

Babinsa juga menekankan pentingnya komunikasi dan kerjasama antara aparat keamanan dengan masyarakat agar tercipta rasa aman, nyaman, dan solidaritas di lingkungan desa.

Kegiatan yang berlangsung penuh keakraban tersebut disambut positif oleh masyarakat. Warga menyampaikan apresiasi atas perhatian Babinsa yang selalu hadir di tengah masyarakat, memberikan pembinaan dan motivasi dalam menjaga ketertiban bersama.
Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, lancar, dan tertib.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 02/Wolowaru Dorong Kesadaran Warga Jaga Kebersihan Lewat Karya Bakti

    Babinsa Koramil 02/Wolowaru Dorong Kesadaran Warga Jaga Kebersihan Lewat Karya Bakti

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, bersama warga Dusun Wolonio, Desa Fatamari, Kecamatan Lio Timur, melaksanakan kegiatan karya bakti, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai dan berjalan dengan aman serta lancar.   Kegiatan ini meliputi pembersihan jalan di dusun, pemantauan keamanan wilayah, serta sosialisasi kepada […]

  • Menumbuhkan Jiwa Patriotisme Untuk Menghormati Sang Saka Merah Putih, Kodim 1621 TTS Gelar Upacara Rutin Setiap Hari Senin

    Menumbuhkan Jiwa Patriotisme Untuk Menghormati Sang Saka Merah Putih, Kodim 1621 TTS Gelar Upacara Rutin Setiap Hari Senin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    So’e – Komando Distrik Militer (Kodim) 1621/TTS menggelar upacara pengibaran bendera Merah Putih di Lapangan Hitam Markas Kodim pada Senin (22/09/2025). Upacara ini merupakan agenda rutin yang wajib dilaksanakan setiap pekan untuk memupuk semangat nasionalisme dan kedisiplinan prajurit. Seluruh prajurit TNI, baik perwira, bintara, tamtama, maupun Pegawai Negeri Sipil (PNS) jajaran Kodim 1621/TTS, mengikuti jalannya […]

  • Wakil Walikota Bima Jadi Inspektur Upacara dalam Gladi Penurunan Bendera Merah Putih

    Wakil Walikota Bima Jadi Inspektur Upacara dalam Gladi Penurunan Bendera Merah Putih

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Pada hari Jumat, 15 Agustus 2025, Serda Muhtar, Babinsa Penatoi, memonitor gladi upacara penurunan bendera dalam rangka detik-detik Proklamasi ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025. Gladi tersebut berlangsung di halaman Kantor Walikota Bima, Jalan Sukarno Hatta Kelurahan Penatoi, Kecamatan Mpunda, Kota Bima, dengan tema Bersatu Berdaulat Rakyat Sejahtera Indonesia Maju. Upacara dipimpin oleh Wakil Walikota […]

  • Babinsa Wolowaru Turun Sawah, Dukung Petani Tanam Padi di Watuneso

    Babinsa Wolowaru Turun Sawah, Dukung Petani Tanam Padi di Watuneso

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan kegiatan tanam padi bersama masyarakat kelompok tani “Tekat Indah” di Kelurahan Watuneso, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Jumat (18/07/2025). Kegiatan dimulai pada pukul 08.00 WITA hingga selesai, di lahan sawah milik warga setempat. Sebanyak […]

  • Personil Polsek Kediri Gencarkan Patroli Barcode Dalam Tekan Kejahatan 3C

    Personil Polsek Kediri Gencarkan Patroli Barcode Dalam Tekan Kejahatan 3C

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Guna menekan atau meniadakan segala bentuk kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor) serta tertib berlalulintas Polsek Kediri selalu melaksanakan patroli pada daerah rawan gangguan Kamtibmas. Pada hari Jumat tanggal 22 Agustus 2025 dimulai pukul 10.00 wita s/d pukul 12.00 wita personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Ketut Bagiana, S.H. melaksanakan […]

  • Wujud Kehadiran TNI AD, Babinsa Nangapanda Laksanakan Pamwil dan Komsos di Wilayah Binaan

    Wujud Kehadiran TNI AD, Babinsa Nangapanda Laksanakan Pamwil dan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Kopda Faisal Idrus melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Ndorurea 1, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, pada Senin (12/01/2026) mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau situasi keamanan lingkungan sekaligus mempererat silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat. Dalam […]

expand_less