Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Himbau Staf Desa Bokang untuk Tetap Humanis dalam Melayani Masyarakat

Babinsa Himbau Staf Desa Bokang untuk Tetap Humanis dalam Melayani Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang Serda Rifen L melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan dan komunikasi sosial (komsos) dengan staf Desa Hokeng Jaya yang sementara berkantor di Desa Bokang, Kecamatan Titihena, pada hari Selasa, ( 07/10/2025 ).

Dalam kesempatan ini, Babinsa menghimbau kepada staf desa agar tetap semangat dan humanis dalam melayani masyarakat yang membutuhkan administrasi dari desa. Babinsa juga berharap agar kegiatan ini dapat meningkatkan kualitas pelayanan publik dan kesejahteraan masyarakat di Desa Bokang dan sekitarnya.

Kegiatan monitoring wilayah dan komsos ini berjalan dengan aman dan lancar. Babinsa terus berupaya untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa, serta memperkuat sinergi antara Babinsa dan masyarakat.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat dan mencapai tujuan pembangunan yang berkelanjutan. Kegiatan ini juga menunjukkan komitmen dan keseriusan Babinsa dalam mendukung pembangunan dan kesejahteraan masyarakat di Desa Bokang.
( Pendim 1624 ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serka Agus dan Warga Ampenan Bersihkan Sampah Sungai

    Serka Agus dan Warga Ampenan Bersihkan Sampah Sungai

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Wujud kepedulian terhadap lingkungan kembali ditunjukkan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Ampenan Tengah, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan yang turun langsung bersama warga membersihkan sampah yang menyumbat aliran sungai di wilayah binaannya, di Kelurahan Ampenan Tengah, Kecamatan Ampenan, Kota Mataram, Selasa (15/7/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai respons atas banjir yang sempat melanda wilayah […]

  • Babinsa Ajak Warga Jaga Keamanan dan Kepedulian Sosial di Malam Hari

    Babinsa Ajak Warga Jaga Keamanan dan Kepedulian Sosial di Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Bolo – Babinsa Koramil 1608-02/Bolo jajaran Kodim 1608/Bima melaksanakan kegiatan ronda dan patroli malam bersama masyarakat di wilayah desa binaan, Kamis malam (18/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan warga. Di RT 04 Dusun Nggaro Panto, Desa Madawau, Kecamatan Madapangga, Babinsa Serka Ajwar melaksanakan […]

  • Tingkatkan Ekonomi Warga, Babinsa Pantar Timur Ajak Manfaatkan Lahan Kosong

    Tingkatkan Ekonomi Warga, Babinsa Pantar Timur Ajak Manfaatkan Lahan Kosong

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Pantar Timur, Alor – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan memanfaatkan lahan tidur, Babinsa Koramil 1622-02/Pantar, Pratu Fahmi Nurahmad, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus membantu masyarakat membersihkan lahan pekarangan rumah milik Bapak Edwin Peni di RT 03/RW 01 Desa Batu, Kecamatan Pantar Timur, Kabupaten Alor, pada Jumat (01/08/2025) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini bertujuan mengaktifkan […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengaturan Lalu Lintas di Terminal Internasional

    Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengaturan Lalu Lintas di Terminal Internasional

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Badung — Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai meningkatkan pengaturan arus lalu lintas di area drop zone Terminal Internasional pada Rabu malam (17/12/2025), menyusul tingginya mobilitas kendaraan saat puncak kedatangan penerbangan internasional. Langkah ini dilakukan untuk menjaga efisiensi pergerakan kendaraan di salah satu titik tersibuk akses bandara. Personel kepolisian ditempatkan di jalur penurunan penumpang […]

  • Perkuat Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar Komsos Bersama Pengunjung Pasar Boto

    Perkuat Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar Komsos Bersama Pengunjung Pasar Boto

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Pasar Boto, Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Senin (29/12/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.42 WITA hingga selesai tersebut dilakukan sebagai upaya memantau situasi keamanan wilayah […]

  • TNI AD Perkuat Kehadiran di Desa, Babinsa Nangapanda Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    TNI AD Perkuat Kehadiran di Desa, Babinsa Nangapanda Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Kecamatan Nangapanda, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di Kelurahan Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin pagi tadi. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan wilayah sekaligus meningkatkan sinergitas antara TNI AD dan masyarakat setempat. Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA tersebut meliputi monitoring situasi keamanan, pemantauan […]

expand_less