Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Petani Sambut Baik Ajakan Babinsa Bangun Kembali Lahan Sawah Tidur Sejak Seroja

Petani Sambut Baik Ajakan Babinsa Bangun Kembali Lahan Sawah Tidur Sejak Seroja

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

KUPANG-AMARASI – Siklon Tropis Seroja melanda wilayah Nusa Tenggara Timur termasuk wilayah Desa Nekamese, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang, pada 4 dan 5 April 2021 mengakibatkan sekitar 5 hekta are Lahan Sawah terbengkalai alias menjadi Lahan tidur.

Dengan melihat kondisi lahan sawah potensial yang terus dibiarkan Petani menjadi lahan tidur, Babinsa Sertu Eujebio Ceristovao menemui Kepala Desa dan Tokoh masyarakat serta Ketua Kelompok Tani (Poktan) Beskoro untuk kembali memanfaatkannya menjadi lahan yang menghasilkan.

Menurut Eujebio, sangat disayangkan bila ada Lahan yang sangat potensial namun dibiarkan kosong hanya ditumbuhi rumput. Karena itu, dengan berkoordinasi bersama akhirnya disepakati untuk dikelola kembali.

“Lahan Sawah itu sudah ditinggalkan menjadi Lahan Tidur Sejak terjadinya Seroja pada April 2021 lalu. Sekarang kami bergotong royong membersihkan untuk musim tanam tahun ini”, ungkap Eujebio.

Ketua Kelompok Tani Beskoro saat ditemui wartawan media ini, pada Senin (06/10/2025) membenarkan yang disampaikan Babinsa. Dirinya bersama anggota Kelompok Tani menyambut baik dukungan, dorongan, dan motivasi yang diberikan Babinsa.

“Kami sambut baik dan senang mendapat motivasi dan Babinsanya juga ikut bekerja bersama kami Petani. Terima kasih pak Babinsa atas kepeduliannya melihat kondisi masyarakatnya”, ucap Ketua Poktan Beskoro.

(Tim***).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Hadir Awasi Pengerjaan Pondasi Koperasi Desa Merah Putih

    Babinsa Hadir Awasi Pengerjaan Pondasi Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Sertu Yehuda Bali Ate, anggota Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, melaksanakan pemantauan pengerjaan perakitan cakar ayam pondasi dalam rangka pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Wetana, Kecamatan Laboya Barat, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (08/01/2026). Kegiatan pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pengerjaan pembangunan koperasi berjalan dengan baik, aman, dan sesuai […]

  • Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Dampingi Pembagian Makanan Sehat Bergizi untuk 3.093 Siswa

    Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Dampingi Pembagian Makanan Sehat Bergizi untuk 3.093 Siswa

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 20 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi anak-anak usia sekolah, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat bergizi kepada siswa-siswi dari tingkat TK, PAUD, SD, SMP, hingga SMA di wilayah Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Senin (20/10/2025). Kegiatan ini dilaksanakan di Yayasan Sasando Abadi, […]

  • Irup Pada Apel Kesadaran Danramil 01 Kota So’e: TNI Siap Dukung Dan Terlibat Aktif Dalam Upaya Pembinaan Masyarakat

    Irup Pada Apel Kesadaran Danramil 01 Kota So’e: TNI Siap Dukung Dan Terlibat Aktif Dalam Upaya Pembinaan Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    So’e – Danramil 01/Kota So’e Kapten Inf Gunawan Budi Haryanto Pimpin apel kesadaran tingkat kecamatan kota So’e bertempat di kantor lurah kobekamusa kec. Kota So’e Kab. TTS Jum’at (17-10-2025) Dalam pelaksanaan apel kesadaran Bertindak selaku Inspektur Upacara Danramil 01 Kota So’e Kapten Inf Gunawan Budi Haryanto, Komandan Upacara anggota Babinsa Koramil 01 Kota So’e Sertu […]

  • Babinsa Dampingi Survey Lapangan Yayasan Graha Sari Boga untuk MBG

    Babinsa Dampingi Survey Lapangan Yayasan Graha Sari Boga untuk MBG

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Tim survey yang dipimpin oleh Kadek Leni Jusmiati, S.T.R. Kem., melakukan kegiatan survey lapangan terhadap Yayasan Graha Sari Boga. Yayasan merupakan mitra Badan Gizi Nasional dalam memproduksi dan menyalurkan Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi anak-anak Sekolah. Babinsa bersama Bhabinkamtibmas Atensi Berlangsungnya Survey lapangan Yayasan Graha Sari Boga di tempat pengolahan MBG (Makan […]

  • Perkuat Gotong Royong, Koramil Boawae Bersama Warga Bersihkan Jalan Trans

    Perkuat Gotong Royong, Koramil Boawae Bersama Warga Bersihkan Jalan Trans

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Boawae – Koramil 1625-03/Boawae melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama masyarakat di Dusun Tonga Nanga RT 08 RW 000, Kelurahan Ratongamobo, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, Jumat (09/01/2026) pukul 09.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dipimpin oleh Serka Heronimus Epa Wea bersama empat orang anggota Babinsa. Karya bakti dilaksanakan di sepanjang Jalan Trans Boawae–Mbai dengan tujuan menjaga […]

  • Dekatkan Diri dengan Generasi Muda, Babinsa Ajak Siswa SMAN 1 Ende Jaga Semangat Nasionalisme

    Dekatkan Diri dengan Generasi Muda, Babinsa Ajak Siswa SMAN 1 Ende Jaga Semangat Nasionalisme

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende –Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pelajar SMAN 1 Ende yang bertempat di wilayah binaannya, Jalan Wirajaya, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung sekitar pukul 09.30 WITA, usai para siswa menyelesaikan jam belajar di sekolah, Kamis (18/09/2025). Sebanyak 18 orang pelajar mengikuti […]

expand_less