Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Turut Sukseskan Program MBG di Kecamatan Seteluk

Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Turut Sukseskan Program MBG di Kecamatan Seteluk

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak sekolah, Babinsa Desa Tapir, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di MTS Addakwah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (06/10/2025).

Program ini merupakan salah satu langkah nyata pemerintah dalam upaya menekan angka stunting serta meningkatkan kualitas kesehatan dan kecerdasan generasi muda, khususnya di lingkungan sekolah.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut membantu pihak sekolah dan tenaga pendamping dalam proses pembagian makanan bergizi kepada para siswa. Sertu M. Nasir menyampaikan bahwa kehadirannya merupakan bentuk dukungan TNI terhadap program pemerintah yang menyentuh langsung kebutuhan dasar masyarakat.

> “Kami Babinsa siap mendukung penuh program Makan Bergizi Gratis ini. Diharapkan melalui kegiatan seperti ini, anak-anak sekolah dapat tumbuh sehat dan memiliki semangat belajar yang lebih tinggi,” ujar Sertu M. Nasir.

Kepala sekolah MTS Addakwah juga mengapresiasi kehadiran Babinsa yang turut membantu kelancaran kegiatan, serta berharap program ini dapat terus berlanjut demi kesehatan para pelajar.

Kegiatan pendampingan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari pihak sekolah maupun masyarakat sekitar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, khususnya dalam pengurusan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Polri dalam mewujudkan pelayanan yang cepat, mudah, dan transparan kepada masyarakat. Rabu, 26 Nopember 2025. Pelayanan BPKB di Polres Karangasem kini dilaksanakan dengan sistem yang terintegrasi dan berbasis digital. Pemohon […]

  • Messi has two assists as Inter Miami plays NYCFC to draw in MLS season opener: Highlights 07.09 Play Button

    Messi has two assists as Inter Miami plays NYCFC to draw in MLS season opener: Highlights

    • calendar_month Senin, 20 Jan 2025
    • account_circle Safid Deen
    • visibility 54
    • 0Komentar

    All it took was five minutes for Lionel Messi to make his mark at the start of Inter Miami’s 2025 Major League Soccer season. About 95 minutes later, Messi shined again, saving Inter Miami’s night. Messi found new teammate Telasco Segovia, trailing on his right side, and delivered his second assist of the game in […]

  • Babinsa Pantai Baru Berikan Imbauan Keamanan kepada Penumpang Kapal

    Babinsa Pantai Baru Berikan Imbauan Keamanan kepada Penumpang Kapal

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Rabu, 17 Desember 2025 pukul 07.30 WITA, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil Pantai Baru Sertu Andre T (Piket Koramil) melaksanakan kegiatan pengamanan keberangkatan kapal KM Garda Maritim 3 dengan tujuan Pelabuhan Bolok, Kupang. Kapal diberangkatkan pada pukul 09.30 WITA dalam […]

  • Babinsa Gianyar Aktif Dampingi Warga Desa Lebih Terima Bantuan Sosial Pemerintah

    Babinsa Gianyar Aktif Dampingi Warga Desa Lebih Terima Bantuan Sosial Pemerintah

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Lebih Rabu (16/7/2025) — Dalam upaya mendukung kelancaran program bantuan sosial pemerintah, Babinsa Desa Lebih, Koramil 1616-01/Gianyar, Serka Wayan Suama, melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan penyaluran Cadangan Beras Pangan (CBP) dari pemerintah pusat kepada warga yang berhak menerima bantuan di wilayah Desa Lebih, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Bertempat di Kantor Desa Lebih, kegiatan penyaluran CBP […]

  • Perse Citra Bakti Taklukkan Perse Ende 2-1 di Laga Pembuka ETMC 2025, Pengamanan Berjalan Lancar

    Perse Citra Bakti Taklukkan Perse Ende 2-1 di Laga Pembuka ETMC 2025, Pengamanan Berjalan Lancar

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Komando Distrik Militer (Kodim) 1602/Ende bersama unsur TNI-Polri dan pemerintah daerah melaksanakan pengamanan kegiatan pembukaan El Tari Memorial Cup (ETMC) Tahun 2025 yang digelar di Stadion Marilonga, Kabupaten Ende, pada Minggu (9/11/2025). Kegiatan pengamanan diawali dengan apel gelar pasukan pada pukul 15.00 WITA, dipimpin oleh unsur pimpinan daerah, sebagai bentuk kesiapan seluruh personel […]

  • Humas Polres Tabanan Dampingi Gaktibplin Sipropam, Wujudkan Transparansi dan Disiplin Internal Polri

    Humas Polres Tabanan Dampingi Gaktibplin Sipropam, Wujudkan Transparansi dan Disiplin Internal Polri

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka membangun citra positif serta meningkatkan keterbukaan informasi publik, Seksi Humas Polres Tabanan melalui Kasi Humas IPTU I Gusti Made Berata bersama Kasubsi Penmas, turut melaksanakan peliputan kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) terhadap personel Polres Tabanan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Sipropam Polres Tabanan pada Kamis […]

expand_less