Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Berperan Aktif dalam Musrenbangdes Seminar Salit

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Berperan Aktif dalam Musrenbangdes Seminar Salit

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pembangunan desa yang terarah dan partisipatif, Babinsa Desa Seminar Salit Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (06/10/2025) pukul 08.30 Wita.

Kegiatan Musrenbangdes ini dipimpin langsung oleh Kepala Desa Seminar Salit dan dihadiri oleh Ketua BPD, Sekretaris Desa, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Staf Desa, para Kepala Dusun, Ketua RT, serta tokoh masyarakat setempat.

Dalam kegiatan tersebut, dibahas berbagai usulan prioritas pembangunan desa untuk tahun 2025, meliputi bidang infrastruktur, pemberdayaan masyarakat, serta peningkatan pelayanan publik. Babinsa turut memberikan pandangan agar program yang disusun benar-benar menyentuh kebutuhan masyarakat serta memperkuat ketahanan wilayah.

Serda Adriansyah menyampaikan bahwa kehadirannya dalam kegiatan Musrenbangdes merupakan bentuk dukungan TNI AD dalam mewujudkan sinergitas antara aparat kewilayahan dengan pemerintah desa.

“Kami Babinsa selalu siap mendukung setiap program pembangunan desa, terutama yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan menjaga kondusivitas wilayah,” ujarnya.

Kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa Seminar Salit Tahun 2025 berlangsung dengan tertib, aman, dan penuh semangat kebersamaan.
(Pendim 1628/Sumbawa Barat)

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Desa Tegallalang Sosialisasi Anti Bullying di SD Negeri 4 Tegallalang, Tanamkan Nilai Empati dan Etika Sopan Santun di Sekolah

    Bhabinkamtibmas Desa Tegallalang Sosialisasi Anti Bullying di SD Negeri 4 Tegallalang, Tanamkan Nilai Empati dan Etika Sopan Santun di Sekolah

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Kamis (23/10/2025) Dalam upaya mencegah terjadinya tindak perundungan (bullying) di lingkungan sekolah, Bhabinkamtibmas Desa Tegallalang Aiptu Dewa Made Sandat bersama Babinsa Desa Tegallalang Sertu I Gusti Putu Arbajaya melaksanakan kegiatan sosialisasi anti bullying di SD Negeri 4 Tegallalang, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, pada pukul 07.15 Wita. Kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi kepada para […]

  • Koramil 1602-01/Ende Pastikan Keamanan dan Kelancaran Pengecekan Lokasi Koperasi Desa

    Koramil 1602-01/Ende Pastikan Keamanan dan Kelancaran Pengecekan Lokasi Koperasi Desa

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dalam rangka pengecekan lokasi pembangunan Koperasi Desa Koperasi Merah Putih (KDKMP) di Dusun Numba Raba Timur, Desa Raporendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Selasa (6/1/2026) pagi. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Desa Raporendu, Bapak Ode Made Haris, beserta […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Pemerintah Desa dalam Pamwil dan Puldata

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Pemerintah Desa dalam Pamwil dan Puldata

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densius Berno, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil), Pengumpulan Data (Puldata), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Tou, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Rabu pagi (15/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.45 WITA di Kantor Desa Tou dan berlangsung hingga selesai. Serka Densius Berno memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah binaan sekaligus melakukan koordinasi […]

  • Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

    Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Denpasar – Polsek Denpasar Selatan melaksanakan Patroli/Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu malam (11/10/2025) untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di wilayah hukumnya. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H. bersama 24 personel gabungan dari Polsek Denpasar Selatan dan pecalang Desa Adat Densel. Patroli menyasar sejumlah titik rawan […]

  • Wujudkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Potong Padi Pada MT 2

    Wujudkan Swasembada Pangan, Babinsa Bantu Petani Potong Padi Pada MT 2

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Tohe Koramil 1605-08/Haekesak Sertu Dominggus Pareira membantu petani memotong padi pada MT 2 di Dusun Kotafoun B, Desa Tohe, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu NTT, Kamis (7/11/2025). Keterlibatan Babinsa dalam memanen padi pada musim tanam (MT) 2 ini merupakan salah satu bentuk kerja nyata di tengah masyarakat dalam mendukung peningkatan ketahanan pangan […]

  • Sinergi Kodim dan Bulog Hadirkan Pangan Terjangkau

    Sinergi Kodim dan Bulog Hadirkan Pangan Terjangkau

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah menjaga stabilitas harga pangan, khususnya beras, Babinsa Desa Malaju Koramil 1614-04/Kilo, Sertu Mastudinur, melaksanakan pendampingan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diselenggarakan di Dusun Paropa, Desa Malaju, Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu, Minggu (14/9/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari Gerakan Pangan Murah Serentak yang digagas Kodim 1614/Dompu bekerja […]

expand_less