Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Koramil Klungkung Dapat Kado Istimewa Dari Polsek Klungkung Di HUT Ke 80 TNI

Koramil Klungkung Dapat Kado Istimewa Dari Polsek Klungkung Di HUT Ke 80 TNI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dipimpin langsung Kapolsek Kompol I Wayan Sujana, puluhan personel Polsek Klungkung menyerbu Makoramil 1610-01/Klungkung, Minggu ( 05/10/25 ).

Kehadiran rombongan Polsek Klungkung ini tiada lain untuk memberikan ucapan selamat dan kado HUT ke-80 TNI. Pemberian kado ini sebagai bukti sinergitas TNI dan Polri, khususnya di Kecamatan Klungkung terjalin dengan sangat baik.
Diringi lagu selamat ulang tahun, Kapolsek Klungkung memberikan ucapan selamat ulang tahun TNI ke-80 kepada Danramil Kapten Cpl Putu Agus dan seluruh anggota TNI seraya menyerahkan tumpeng semakin menambah meriah suasana meski digelar dengan sederhana.

Selamat Hari Ulang Tahun Ke 80 TNI, semoga semakn jaya dan profesional dalam pengabdian kepada NKRI dan semoga sinergitas TNI Polri semakin kuat,”imbuh Kapolsek. .

Sementara itu, ucapan terima kasihpun disampaikan Danramil 1610-01/Klungkung Kapten Cpl Putu Agus atas kehadiran Polsek Klungkung di Makoramil.

Terima kasih kepada Kapolsek beserta personel Polsek Klungkung atas kejutan di HUT Ke 80 TNI tahun 2025 ini. Ini menjadi bukti nyata dan mencerminkan semangat persatuan dan kerja sama antara TNI dan Polri, khususnya di Kecamatan Klungkung ini,”terangnya.

Semoga sinergitas dan hubungan baik ini akan semakin kuat dan kokoh kedepannya dalam rangka optimalisasi Tupokasi dalam pelayanan kepada masyarakat, “tegasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Rutin

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Rutin

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-01/Taliwang a.n. Serda Sulaiman pada hari Senin tanggal 08 September 2025 melaksanakan kegiatan patroli di seputaran Tiang Nam, Kota Taliwang. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, Babinsa sekaligus menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan di lingkungan sekitar. Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa […]

  • Upacara Bendera Senin, Kodim 1616/Gianyar Teguhkan Semangat Nasionalisme Prajurit dan PNS

    Upacara Bendera Senin, Kodim 1616/Gianyar Teguhkan Semangat Nasionalisme Prajurit dan PNS

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Senin (8/9/2025). Dalam rangka memupuk rasa nasionalisme sekaligus meningkatkan disiplin dan tanggung jawab prajurit, Kodim 1616/Gianyar kembali menyelenggarakan upacara pengibaran bendera Merah Putih di Lapangan Makodim 1616/Gianyar, Jalan Ngurah Rai No. 8A, Kabupaten Gianyar. Upacara yang berlangsung dengan khidmat tersebut dipimpin langsung oleh Kasdim 1616/Gianyar, Letkol (Har) Arh Pande Made Sudarta selaku Inspektur […]

  • Silaturahmi Babinsa dengan Warga Jadi Sarana Edukasi Kesiapsiagaan Bencana

    Silaturahmi Babinsa dengan Warga Jadi Sarana Edukasi Kesiapsiagaan Bencana

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Babinsa Desa Songgajah, Koramil 1614-02/Kempo, Kodim 1614/Dompu, melaksanakan kegiatan Teritorial Babinsa berupa komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan pada Minggu, 21 Desember 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi bencana banjir akibat curah hujan yang cukup tinggi. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Dusun Mada Nggaja, Desa Songgajah, Kecamatan Kempo, Kabupaten Dompu. […]

  • Wakapolres Klungkung Hadiri Festival Goa Lawah 2025 Hari Kedua

    Wakapolres Klungkung Hadiri Festival Goa Lawah 2025 Hari Kedua

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Klungkung — Wakapolres Klungkung Kompol I Made Ariawan P, S.H., didampingi Kapolsek Dawan AKP I Gede Budiarta, S.H., M.H., menghadiri rangkaian Festival Goa Lawah 2025 hari kedua yang berlangsung di Plaza Kuliner Goa Lawah, Desa Pesinggahan, Dawan, Klungkung, (22/11). Kegiatan turut dihadiri oleh Bupati Klungkung I Made Satria, S.H., bersama Ibu, Wakil Bupati Klungkung […]

  • Sinergi Dua Kabupaten Warnai Kirab Pataka NTB di Kecamatan Poto Tano

    Sinergi Dua Kabupaten Warnai Kirab Pataka NTB di Kecamatan Poto Tano

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Upacara kirab serah terima Pataka Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Provinsi NTB Tahun 2025 berlangsung khidmat di halaman Kantor Camat Poto Tano, Jumat (12/12/2025) pukul 15.00 WITA. “Kegiatan seremonial yang mempertemukan dua kabupaten—Sumbawa dan Sumbawa Barat—ini dihadiri sekitar 150 peserta dari berbagai unsur pemerintah daerah, […]

  • Perkuat Keamanan, Polsek Selemadeg intensifkan Patroli KRYD Siang Hari

    Perkuat Keamanan, Polsek Selemadeg intensifkan Patroli KRYD Siang Hari

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, Kamis (30/10) siang, menggelar Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) berupa Patroli Blue Light di bawah pimpinan Pawas Iptu Desak Nyoman Suci., Amd., Kep., So.Sos bersama 4 personel piket UKL. Kegiatan ini berlangsung dari pukul 10.35 hingga 12.05 Wita, menyasar titik-titik vital dan rawan seperti Pemukiman Penduduk, Pasar Bajera, SPBU, perbankan, […]

expand_less