Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wakili Dandim,Kasdim 1601/Sumba Timur Pimpin Korp Raport, Puluhan Prajurit Naik Pangkat

Wakili Dandim,Kasdim 1601/Sumba Timur Pimpin Korp Raport, Puluhan Prajurit Naik Pangkat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur mewakili Dandim, Kepala Staf Kodim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi memimpin langsung upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Periode 1 Oktober 2025. Kegiatan berlangsung di lapangan apel Makodim Jalan Ir Sukarno No 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (03/10/2025)

Penganugrahan kenaikan pangkat itu diberikan kepada prajurit TNI Kodim 1601/Sumba Timur yang terdiri dari Perwira, Bintara dan Tamtama. Kenaikan pangkat tersebut ditandai dengan penanggalan pangkat lama dan pemasangan pangkat baru oleh Kasdim 1601/Sumba Timur kepada masing-masing perwakilan.

Kasdim mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada anggota yang naik pangkat satu tingkat lebih tinggi terhitung 1 Oktober 2025.

Dalam amanat Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E., yang di bacakan Kasdim Mayor Inf Sambudi menyampaikan, kenaikan pangkat adalah kepercayaan dan amanah dari Tuhan Yang Maha Esa, yang nantinya akan di pertanggung jawabkan secara moral kepada Tuhan dan dapat meningkatkan kualitas diri, menjadi teladan di lingkungannya dengan melakukan yang terbaik, berani, jujur, tulus dan Ikhlas, khususnya dalam menyikapi dinamika perkembangan terkini yang dinamis, berbuatlah yang terbaik, dan tingkatkan kualitas kerja serta bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas.

Saya mewakili Komandan Kodim 1601/Sumba Timur maupun pribadi mengucapkan selamat dan sukses kepada prajurit yang telah mendapatkan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi dari pangkat semula, semoga dengan kenaikan pangkat ini bisa membawa inspirasi dan semangat baru dalam menghadapi berbagai tantangan kedepan yang lebih berat, ujar Kasdim

Hadir dalam kegiatan tersebut : Pasiter Kodim 1601/Sumba Timur Kapten Inf Samsiadi, Para Perwira Staf Kodim 1601/Sumba Timur, Danramil, Anggota Kodim, Perwakilan Koramil jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Wakil Ketua Persit KCK Cab. XII beserta pengurus Persit serta Ibu-ibu Persit yang mendampingi suaminya naik pangkat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Rutin

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Rutin

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-01/Taliwang a.n. Serda Sulaiman pada hari Senin tanggal 08 September 2025 melaksanakan kegiatan patroli di seputaran Tiang Nam, Kota Taliwang. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, Babinsa sekaligus menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan di lingkungan sekitar. Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa […]

  • Kodim 1622/Alor Gelar Patroli Malam, Pastikan Situasi Wilayah Aman dan Kondusif

    Kodim 1622/Alor Gelar Patroli Malam, Pastikan Situasi Wilayah Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Alor, NTT – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Kodim 1622/Alor melaksanakan patroli rutin pada Kamis malam, 25 September 2025. Kegiatan berlangsung sejak pukul 20.30 hingga 21.30 Wita, dengan titik kumpul di Mes Perwira, Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Kalabahi Kota, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Patroli ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1622/Alor bersama […]

  • Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Monitoring dan Komunikasi Sosial

    Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Monitoring dan Komunikasi Sosial

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di depan Warukasu Pasar Nangapanda, Kelurahan Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin (15/09/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) sekaligus memberikan himbauan agar warga selalu waspada terhadap lingkungan sekitar. […]

  • TNI-AD Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Ikut Cabut Bibit Padi Bersama Petani

    TNI-AD Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Ikut Cabut Bibit Padi Bersama Petani

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Ardiamos Kabunang turun langsung ke sawah membantu petani mencabut bibit padi siap tanam di areal persawahan milik warga binaannya. Kegiatan ini berlangsung di Desa Matawai Atu, Kecamatan Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (12/09/2025). Pratu Ardiamos menyampaikan, […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Monitor wilayah Dan Komsos Di Desa Humusu Wini

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Monitor wilayah Dan Komsos Di Desa Humusu Wini

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 12 September 2025, Dengan membangun kedekatan dan kepercayaan melalui komunikasi yang hangat, Babinsa mampu merangkul Warga dan menggali informasi demi menjaga ketentraman wilayah, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara (INSUT), Sertu Albino Leki, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) bersama Masyarakat di Desa Humusu Wini, Kecamatan Insana Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). […]

  • POLRES BANGLI PERKUAT SINERGI TIGA PILAR, CIPTAKAN SITUASI AMAN DAN KONDUSIF JELANG NATAL DAN TAHUN BARU 2026

    POLRES BANGLI PERKUAT SINERGI TIGA PILAR, CIPTAKAN SITUASI AMAN DAN KONDUSIF JELANG NATAL DAN TAHUN BARU 2026

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Polres Bangli melaksanakan Patroli Gabungan Tiga Pilar yang melibatkan unsur TNI, Polri, dan Sat Pol PP Kabupaten Bangli. Kegiatan patroli gabungan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 23 Desember 2025, mulai pukul 20.00 WITA hingga […]

expand_less