Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » ‎Demi Kondusifitas Wilayah, Koramil Utan Rhee Intensifkan Patroli Malam Hari

‎Demi Kondusifitas Wilayah, Koramil Utan Rhee Intensifkan Patroli Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

‎NTB – Sumbawa — Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1607-09/Utan Rhee kembali melaksanakan patroli malam pada Jumat (03/10/2025).

‎Kegiatan ini menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Utan yang dinilai rawan, sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

‎Patroli malam yang dilaksanakan jajaran Koramil merupakan langkah nyata TNI dalam memastikan situasi wilayah tetap kondusif. Kehadiran prajurit di lapangan tidak hanya sebagai pengawasan, tetapi juga menjadi bentuk dukungan terhadap stabilitas keamanan di tengah masyarakat.

‎Danramil 1607-09/Utan Rhee, Kapten Inf Lalu M. Said, menegaskan bahwa patroli rutin ini adalah wujud kepedulian TNI terhadap keamanan wilayah binaan. “Kami hadir langsung di tengah masyarakat untuk memastikan situasi tetap aman, sekaligus mencegah potensi gangguan yang dapat mengganggu ketertiban. TNI siap bersinergi dengan seluruh elemen demi terciptanya lingkungan yang kondusif,” ujarnya.

‎Selama pelaksanaan patroli, personel Koramil juga menyempatkan diri untuk berdialog dengan warga yang ditemui. Hal ini tidak hanya memperkuat komunikasi, tetapi juga menumbuhkan kebersamaan antara TNI dan masyarakat dalam menjaga keamanan lingkungan.

‎Dengan adanya patroli rutin ini, Koramil 1607-09/Utan Rhee berharap masyarakat semakin merasa tenang, serta mendorong kesadaran kolektif untuk bersama-sama menjaga ketertiban di wilayah Kecamatan Utan.

‎(Pendim 1607/Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Sekokat Turut Sukseskan Kursus Tani di Labangka

    Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Sekokat Turut Sukseskan Kursus Tani di Labangka

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Sekokat, Sertu Furkan, anggota Koramil 1607-02/Empang, turut serta melaksanakan kegiatan Kursus Tani Sekolah Lapang Tematik Hortikultural yang digelar di Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Labangka, Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (12/11/2025). Kegiatan ini diikuti oleh para petani dari berbagai desa di Kecamatan Labangka, dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam […]

  • ‎Babinsa Desa Jineng Laksanakan Komsos Bersama Aparat Desa dan Masyarakat

    ‎Babinsa Desa Jineng Laksanakan Komsos Bersama Aparat Desa dan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Jineng, Serda Arief Ramdani, pada Senin, 05 Januari 2026, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kepala Wilayah (Kawil) dan masyarakat Desa Jineng. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Jineng, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur. Senin (05/01/2026) ‎ ‎Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa menghimbau kepada seluruh masyarakat Desa Jineng agar bersama-sama […]

  • Babinsa Koramil Ende Timur Hadir di Rewarangga Selatan, Aktivitas Warga Aman dan Nyaman

    Babinsa Koramil Ende Timur Hadir di Rewarangga Selatan, Aktivitas Warga Aman dan Nyaman

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Jalan Samratulangi, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, pada Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah serta menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa hadir di tengah masyarakat untuk […]

  • Makan Bergizi Gratis di SDN 7 Taliwang Disalurkan Tepat Waktu, Babinsa Monitor Kegiatan

    Makan Bergizi Gratis di SDN 7 Taliwang Disalurkan Tepat Waktu, Babinsa Monitor Kegiatan

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628/01 Taliwang melalui Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin, melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 7 Taliwang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (02/12/2025), pukul 09.30 Wita. Program yang digulirkan untuk mendukung pemenuhan asupan gizi bagi para pelajar ini berlangsung tertib dan mendapat sambutan baik dari pihak sekolah. […]

  • Kapolres Bangli Diwakili Kapolsek Bangli Hadiri Kegiatan Program Gotong Royong Semesta Berencana

    Kapolres Bangli Diwakili Kapolsek Bangli Hadiri Kegiatan Program Gotong Royong Semesta Berencana

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli, 25 Oktober 2025 – Kapolres Bangli yang diwakili oleh Kapolsek Bangli, Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H., M.H., menghadiri kegiatan program gotong royong semesta berencana dalam upaya mewujudkan pelestarian lingkungan di Kabupaten Bangli. Kegiatan ini berlangsung di Pura Pucak Hyang Ukir Bukit Bangli dan dihadiri oleh berbagai pejabat daerah, termasuk Wakil Bupati Bangli, Dandim […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penebangan Pohon oleh DLH Demi Kelancaran Lalu Lintas

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penebangan Pohon oleh DLH Demi Kelancaran Lalu Lintas

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Tejakula , Sabtu Tanggal 19 Juli 2025 Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Tembok kecamatan Tejakula Kabupaten Buleleng melaksanakan tugas pengamanan ďkegiatan penebangan pohon oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) pada hari ini, Jumat di jalan perbatasan Desa Sambirenteng dengan Desa Tembok. Penebangan pohon dilakukan sebagai bagian dari program ďpemeliharaan dan peremajaan pohon-pohon tua yang dinilai berisiko roboh […]

expand_less