Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Bersama Warga Maluk Selidiki Dugaan Peracunan Ikan di Sungai

Babinsa Bersama Warga Maluk Selidiki Dugaan Peracunan Ikan di Sungai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Maluk, Koramil 1628-02/Maluk, Sertu Isrorul Amri, melakukan pengecekan di sekitaran Sungai Dusun otak Kris, Desa Maluk, Kecamatan Maluk, setelah menerima laporan dari masyarakat terkait banyaknya ikan yang mati dan mengambang di sungai.

Kejadian tersebut diketahui pada Kamis (02/10/2025) sekitar pukul 10.30 Wita, ketika warga menemukan sejumlah ikan mati di bawah jembatan Dusun otak Kris. Berdasarkan keterangan warga, ikan-ikan tersebut diduga mati akibat adanya tindakan peracunan oleh orang yang tidak dikenal.

“Setelah dilakukan pengecekan di lokasi, memang benar ditemukan banyak ikan mati dan mengambang di sungai. Dari hasil pengamatan, diperkirakan ikan-ikan tersebut mati sekitar 5 hingga 6 jam sebelumnya,” ungkap Sertu Isrorul Amri.

Sebagai langkah awal, Babinsa Desa Maluk melakukan konfirmasi kepada warga sekitar untuk mencari informasi lebih lanjut, apakah ada yang melihat orang tak dikenal menebar racun atau bahan berbahaya lainnya di aliran sungai tersebut.

Pihaknya menegaskan akan terus berkoordinasi dengan aparat terkait serta masyarakat guna mengantisipasi dampak lebih luas dan mencari pihak yang bertanggung jawab atas dugaan peracunan ini.

Kejadian ini mendapat perhatian serius, mengingat sungai merupakan sumber kehidupan warga sekitar, baik untuk kebutuhan sehari-hari maupun kelestarian lingkungan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-01 Taliwang Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Tersalurkan Tepat Waktu

    Koramil 1628-01 Taliwang Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Tersalurkan Tepat Waktu

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Taliwang sebagai upaya mendukung kesehatan dan pemenuhan gizi anak sekolah. Babinsa Kelurahan Menala Koramil 1628-01 Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di SD Kalimati, Kelurahan Menala, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (11/12/2025). Pendampingan ini bertujuan memastikan program berjalan lancar, tertib, […]

  • Kehadiran Babinsa di Kotabaru Dapat Apresiasi, Masyarakat Merasa Terlindungi

    Kehadiran Babinsa di Kotabaru Dapat Apresiasi, Masyarakat Merasa Terlindungi

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, 27 Oktober 2025 – Sebagai wujud pengabdian dan kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, Serka Densius Berno, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Panalato, Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Senin (27/10/2025) pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah serta mempererat […]

  • Pra TMMD Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Pelebaran Saluran Irigasi di Benteng Tawa

    Pra TMMD Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Pelebaran Saluran Irigasi di Benteng Tawa

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ngada – Prajurit Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan semangat pengabdian dalam kegiatan Pra TNI Manunggal Membangun Desa (Pra TMMD) yang berlangsung di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Pada hari Senin, 06 Oktober 2025, sejak pagi hingga sore hari, para prajurit bersama masyarakat setempat melaksanakan kegiatan pelebaran saluran irigasi sebagai bagian dari lanjutan program […]

  • Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Monitoring dan Komsos di Kecamatan Aesesa

    Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Monitoring dan Komsos di Kecamatan Aesesa

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kodim 1625/Ngada, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) di Dusun Dam, Desa Nggolombay, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Kamis (8/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Serka Irwan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. Monitoring wilayah dilakukan untuk […]

  • Dansatgas TMMD: TMAB Hasil Sinergi TNI dan Rakyat untuk Kehidupan Lebih Baik

    Dansatgas TMMD: TMAB Hasil Sinergi TNI dan Rakyat untuk Kehidupan Lebih Baik

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar – Dalam rangka mendukung Program TNI Manunggal Air Bersih (TMAB) yang digagas oleh Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., Komandan Resor Militer (Danrem) 162/Wira Bhakti, Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S.Sos., meresmikan secara langsung fasilitas air bersih di Kabupaten Sumbawa, Kamis (21/8/2025). Peresmian ini merupakan wujud nyata […]

  • Wujudkan Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Desa Bandar Gelar Komsos dan Pemantauan Wilayah

    Wujudkan Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Desa Bandar Gelar Komsos dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Alor, NTT – Dalam upaya menjaga keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Bandar, Praka Kristianto Serang, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di RT 005/RW 003, Kecamatan Pantar, Kabupaten Alor, pada minggu (27/07/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman rumah milik Bapak Oktofianus Boling dan dihadiri oleh […]

expand_less