Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Langgahan Kawal Tanam Padi IR 64 untuk Kesejahteraan Warga

Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Langgahan Kawal Tanam Padi IR 64 untuk Kesejahteraan Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Bangli – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Desa Langgahan Koramil 1626-04/Kintamani, Serda I Wayan Darpa melaksanakan pendampingan kepada petani di wilayah binaannya. Desa Langgahan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Rabu (1/10/2025)

Di lahan persawahan milik Bapak I Wayan Sudirwan, dengan luas lahan sekitar 10 are. Adapun varietas padi yang ditanam adalah IR 64, yang dikenal memiliki produktivitas tinggi dan menjadi salah satu varietas unggulan yang banyak dibudidayakan oleh petani.

Babinsa Serda I Wayan Darpa menyampaikan bahwa kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD, khususnya Babinsa, dalam membantu masyarakat meningkatkan hasil pertanian.
“Kami Babinsa akan selalu hadir untuk mendukung para petani. Pendampingan ini bertujuan agar para petani lebih bersemangat, serta dapat meningkatkan hasil panen, sehingga mampu mendukung ketahanan pangan di wilayah,” ujar Serda I Wayan Darpa.

Sementara itu, Dandim 1626/Bangli Letkol Arm Gede Arya Girinatha Utama, memberikan apresiasi atas langkah Babinsa yang terjun langsung mendampingi petani. “Kami dari Kodim 1626/Bangli terus mendorong seluruh Babinsa agar aktif memberikan pendampingan kepada petani. Hal ini merupakan implementasi nyata TNI AD dalam membantu pemerintah daerah guna mewujudkan kemandirian pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” tegas Dandim.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program MSG di SDN 2 Jereweh Sukses, Babinsa Turun Langsung Lakukan Pendampingan

    Program MSG di SDN 2 Jereweh Sukses, Babinsa Turun Langsung Lakukan Pendampingan

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Program Makan Sehat Bergizi (MSG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Jereweh, Sabtu (29/11/2025). Kegiatan yang berlangsung di SDN 2 Jereweh, Desa Belo, tersebut mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin. Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam memastikan distribusi makanan bergizi kepada para pelajar berjalan […]

  • Babinsa Desa Selat bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang amankan upacara keagamaan.

    Babinsa Desa Selat bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang amankan upacara keagamaan.

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Selat Koramil 1623-06/Selat Sertu I Wayan Astawa Yasa melaksanakan pengamanan upacara keagamaan (upacara Atmawedana) yang diselenggarakan oleh Geria Gede Timbul Selat, di Peyadnyan Dusun Selat Kelod Desa Selat Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Rabu (13/08/25). Upacara Atmawedana/Baligia dalam agama Hindu merupakan upacara penyucian roh leluhur, upacara ini juga sebagai bentuk penghormatan dan bakti […]

  • Bangun Sinergi dengan Dunia Pendidikan, Jumat Curhat Polres Badung di SDN 4 Sading

    Bangun Sinergi dengan Dunia Pendidikan, Jumat Curhat Polres Badung di SDN 4 Sading

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka mempererat hubungan antara kepolisian dan dunia pendidikan, Polres Badung menggelar kegiatan Jumat Curhat bersama para guru SDN 4 Sading, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Jumat (5/9/25). Kegiatan ini menjadi wadah bagi para tenaga pendidik untuk menyampaikan aspirasi, keluhan, serta masukan terkait situasi kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) di lingkungan sekolah dan sekitarnya. […]

  • Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Kiantar Lakukan Monitoring dan Imbauan Kamtibmas

    Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Kiantar Lakukan Monitoring dan Imbauan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB,  Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Kiantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Amirudin, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Kiantar pada Selasa, (25 November 2025) pukul 10.00 WITA. Kegiatan tersebut merupakan salah satu tugas rutin Babinsa untuk memastikan situasi keamanan tetap terpantau sekaligus mempererat hubungan […]

  • Antisipasi Bencana, Babinsa Pusuk Lestari Gelar Patroli Hutan

    Antisipasi Bencana, Babinsa Pusuk Lestari Gelar Patroli Hutan

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Upaya menjaga kelestarian hutan dan mencegah terjadinya bencana alam terus dilakukan jajaran TNI bersama instansi terkait. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Pusuk Lestari, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-07/Gunungsari, bersama Kepala Resort Kehutanan Wilayah Malimbu dan anggota Polhut melaksanakan patroli pengamanan kawasan hutan di Desa Pusuk Lestari, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat (Lobar), […]

  • Pengamanan K-SINGN Didukung Dapur Sehat Persit Kodim 1627/RN

    Pengamanan K-SINGN Didukung Dapur Sehat Persit Kodim 1627/RN

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Timur – Babinsa Koramil jajaran Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T., melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus pengamanan kawasan pembangunan Sentra Industri Garam Nasional (K-SINGN) pada Minggu, 11 Januari 2026. Kegiatan dimulai sejak pukul 12.00 Wita dan berlangsung di wilayah Kecamatan Rote Timur serta Kecamatan Landu Leko, Kabupaten Rote Ndao. Pengamanan dan pemantauan dilakukan di […]

expand_less