Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Bakti Sosial HUT TNI ke-80, Babinsa Pegayaman Pastikan Penyaluran Beras Murah Aman dan Lancar

Bakti Sosial HUT TNI ke-80, Babinsa Pegayaman Pastikan Penyaluran Beras Murah Aman dan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Sukasada, (1/10/2025) – Babinsa Koramil 1609-05/Sukasada, Serka Satriyo, melaksanakan pendampingan dan penyaluran beras SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) di Desa Pegayaman, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Rabu (1/10).
Kegiatan yang digelar di depan Kantor Desa Pegayaman tersebut merupakan bagian dari Bakti Sosial Gerakan Pangan Murah dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80 Tahun 2025 di wilayah Kodim 1609/Buleleng.

Sebanyak 2 ton beras (200 sak) disalurkan kepada masyarakat, dengan masing-masing sak berisi 5 kilogram beras dijual seharga Rp58.000. Adapun petugas penyalur beras dalam kegiatan ini adalah Sertu Gede Montana dan Serda Kadek.
Pjs. Danramil 1609-05/Sukasada Kapten Inf I Nyoman Arya Kepakisan menyampaikan bahwa kegiatan tersebut merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya dalam menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan.

Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan dengan tertib, aman, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Pegayaman dan berharap kegiatan seperti ini dapat dilaksanakan secara berkelanjutan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Terus Perkuat Keamanan di Lingkungan Masyarakat

    Koramil 1628-02/Sekongkang Terus Perkuat Keamanan di Lingkungan Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Achmad Fahri, melaksanakan patroli di wilayah binaan Koramil pada Rabu (13/8/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap waspada serta saling peduli terhadap situasi di sekitar tempat tinggal. Patroli yang dilakukan secara rutin ini merupakan bagian dari tugas […]

  • Patroli Malam di Trikora Kolaborasi Babinsa, Bhabinkamtibmas, Komduk, dan Masyarakat Wujudkan Lingkungan Aman

    Patroli Malam di Trikora Kolaborasi Babinsa, Bhabinkamtibmas, Komduk, dan Masyarakat Wujudkan Lingkungan Aman

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-01/Ngada bersama Babinkamtibmas, Komduk, dan masyarakat melaksanakan patroli keamanan lingkungan (siskamling) di Lingkungan Trikora, Kec.Bajawa, Kab.Ngada, Kegiatan ini digelar sebagai langkah bersama menjaga keamanan sekaligus meningkatkan kesadaran warga terhadap pentingnya lingkungan yang aman dan kondusif. Patroli malam tersebut diikuti oleh Babinsa, Serka Lalu Jalimudin, bersama Babinkamtibmas,didampingi perwakilan Ormas serta Satlinmas Selain itu, lima […]

  • Kasdim 1607/Sumbawa Apresiasi Dedikasi Paskibraka 2025

    Kasdim 1607/Sumbawa Apresiasi Dedikasi Paskibraka 2025

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Kasdim 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan, S.Sos., menghadiri acara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Sumbawa Tahun 2025 yang digelar di Aula H. Madilaoe ADT, lantai III Kantor Bupati Sumbawa, Jumat (15/8/2025). Acara pengukuhan ini dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa dan dihadiri unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), para pejabat pemerintah […]

  • Babinsa Koramil 08/Praya Timur Patroli Malam Sasar Dua Desa

    Babinsa Koramil 08/Praya Timur Patroli Malam Sasar Dua Desa

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 08/Praya Timur (Pratim) jajaran Kodim 1620/Loteng melaksanakan patroli malam menyasar dua desa, yaitu Desa Beleke dan Desa Pengonk, Kecamatan Praya Timur, Kabupaten Lombok Tengah, Kamis, (13/11/2025) malam. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas serta menciptakan […]

  • TNI Amankan Perbatasan Wini, Dua WNA Timor Leste Dideportasi Usai Masuk Secara Ilegal

    TNI Amankan Perbatasan Wini, Dua WNA Timor Leste Dideportasi Usai Masuk Secara Ilegal

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Wini – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Wini berhasil mengamankan dua Warga Negara Asing (WNA) asal Timor Leste, berinisial R (18) dan EK (19) yang mencoba masuk ke wilayah Indonesia melalui jalur ilegal di Desa Humusu, Kec. Insana Utara, Kab. TTU. Senin (27/10) Keduanya ditangkap saat mencoba masuk ke Indonesia untuk […]

  • Sinergi TNI-Polri, Pasi Ops Kodim Dompu Ikut Jaga Stabilitas Wilayah

    Sinergi TNI-Polri, Pasi Ops Kodim Dompu Ikut Jaga Stabilitas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu menegaskan komitmennya menjaga keamanan wilayah dengan menurunkan Pasi Ops Letda Inf Ilham bersama personel TNI dalam patroli gabungan cipta kondisi (Cipkon) di Kabupaten Dompu, Sabtu (13/9/2025) malam. Kegiatan yang dimulai di Mapolres Dompu ini dipimpin Kabag Ops Polres Dompu AKP Sudirman, SH, dengan melibatkan 40 personel gabungan dari Polres Dompu, […]

expand_less